Jejak Muhammad Yusuf Ateh: Dari Peruri, PLN, hingga Bank Mandiri

Muhammad Yusuf Ateh melambaikan tangan saat dilantik Kepala Badan Pengawasan Keuangan dan Pembangunan di Istana Negara, Jakarta, Rabu, 5 Februari 2020. TEMPO/Subekti
Muhammad Yusuf Ateh melambaikan tangan saat dilantik Kepala Badan Pengawasan Keuangan dan Pembangunan di Istana Negara, Jakarta, Rabu, 5 Februari 2020. TEMPO/Subekti

TEMPO.CO, Jakarta - Kepala Badan Pengawas Keuangan dan Pembangunan (BPKP) Muhammad Yusuf Ateh resmi ditunjuk menjadi Komisaris PT Bank Mandiri (persero) Tbk. Ia ditunjuk karena dianggap memiliki kemampuan untuk mengawasi jalannnya perusahaan.

Itu yang diharapkan sehingga Bank Mandiri mematuhi GCG (good corporate governance),” ujar Staf Khusus Kementerian BUMN Arya Sinulingga dalam rekaman suara pada Senin, 15 Maret 2021.

Lalu seperti apa sosok Muhammad Yusuf Ateh?

Yusuf Ateh lahir di Jakarta pada tahun 1964. Ia tercatat menempuh tiga jenjang pendidikan. Dimulai dari DIV Akuntansi Sekolah Tinggi Akuntansi Negara (STAN). Lalu, S2 Business Administration, Universitas of Adelaide, Australia. Terakhir, S3 Administrasi Negara, Universitas Indonesia.

Pada tahun 2013 sampai 2020, ia tercatat menjabat sebagai Deputi Bidang Reformasi Birokrasi, Akuntabilitas Aparatur, dan Pengawasan, Kementerian Pendayagunaan Aparatur Negara dan Reformasi Birokrasi (KemenpanRB).

Saat masih menjabat sebagai Deputi KemenpanRB, ia diangkat menjadi anggota Dewan Pengawas Peruri pada 13 Mei 2019. Jabatan ini diembannya sampai 23 Agustus 2020.

Lalu pada 3 Februari 2020, Yusuf Ateh dilantik Jokowi menjadi Kepala BPKP. Saat masih menjabat sebagai Kepala BPKP, ia pun ditunjuk menjadi Komisaris PT Perusahaan Listrik Negara (persero), bersama komisaris baru lainnya, Mohammad Rudy Salahuddin.








Desa Golo Mori NTT Jadi Lokasi KTT ASEAN ke-42, Ini Profil Desa yang Belum Teraliri Listrik PLN

6 jam lalu

Jalan penghubung Golo Mori. Cuplikan YouTube/Sekretariat Presiden
Desa Golo Mori NTT Jadi Lokasi KTT ASEAN ke-42, Ini Profil Desa yang Belum Teraliri Listrik PLN

Desa Golo Mori di NTT menjadi vanue KTT ASEAN ke-42. Namun ternyata masyarakat desa ini belum menikmati penerangan listrik dari PLN.


Mudik Lebaran Pakai Mobil Listrik, Ini Lokasi SPKLU di Rest Area Tol Trans Jawa

9 jam lalu

Sebuah kendaraan listrik sedang mengisi daya di SPKLU Gambir, Jakarta, 19 Juli 2022. TEMPO/Wawan Priyanto
Mudik Lebaran Pakai Mobil Listrik, Ini Lokasi SPKLU di Rest Area Tol Trans Jawa

Pengguna mobil listrik saat mudik lebaran bisa mengecek lokasi terdekat SPKLU melalui aplikasi PLN Mobile.


PLN Sumatra Utara Gelar Konvoi Kendaraan Listrik di Binjai

3 hari lalu

Sejumlah pemilik motor listrik melakukan pengisian baterai di Stasiun Pengisian Cepat Baterai Kendaraan Listrik milik ABB yang ada di Balai Besar Teknologi Konversi Energi (B2TKE) BPPT di kawasan Puspiptek Serpong, Banten, Sabtu, 7 September 2019. ANTARA/Muhammad Iqbal
PLN Sumatra Utara Gelar Konvoi Kendaraan Listrik di Binjai

PLN Unit Induk Daerah Sumatra Utara (Sumut) menghadirkan konvoi kendaraan listrik di Kota Binjai untuk mempercepat eleketrifikasi di Tanah Air.


PLN Pastikan Jaringan Listrik Madura Aman Saat Ramadhan dan Lebaran

3 hari lalu

Ilustrasi Listrik dan PLN. Getty Images
PLN Pastikan Jaringan Listrik Madura Aman Saat Ramadhan dan Lebaran

PT PLN (Persero) telah menyelesaikan interkoneksi listrik Jawa-Madura. Jaringan listrik di Madura dipastikan aman saat Ramadhan dan Lebaran.


PLN Bangun SPKLU Pertama di Kolaka Sulawesi Tenggara

3 hari lalu

Manajer PLN UP3 Kendari Eko Riduwan. (Foto: Antara/HO-PLN UP3 Kendari)
PLN Bangun SPKLU Pertama di Kolaka Sulawesi Tenggara

PLN telah menghadirkan Stasiun Pengisian Kendaraan Listrik Umum (SPKLU) di Kabupaten Kolaka, Provinsi Sulawesi Tenggara (Sultra).


Terpopuler: Sanksi Terhadap Pejabat dan ASN yang Ikut Buka Puasa Bersama, Motif Buruh Mogok Kerja Dipertanyakan

3 hari lalu

Menteri Pendayagunaan Aparatur Negara dan Reformasi Birokrasi (MenPAN RB) Abdullah Azwar Anas melambaikan tangannya saat pelantikan dirinya oleh Presiden Joko Widodo di Istana Negara, Jakarta, Rabu, 7 September 2022. Presiden Joko Widodo melantik Abdullah Azwar Anas yang sebelumnya menjabat Kepala Lembaga Kebijakan Pengadaan Barang/Jasa Pemerintah (LKPP) sebagai MenPAN RB menggantikan Tjahjo Kumolo yang wafat. ANTARA FOTO/Sigid Kurniawan
Terpopuler: Sanksi Terhadap Pejabat dan ASN yang Ikut Buka Puasa Bersama, Motif Buruh Mogok Kerja Dipertanyakan

Berita terpopuler ekonomi dan bisnis pada Kamis, 23 Maret 2023, dimulai dari sanksi atas pejabat hingga ASN yang ikut dalam acara buka puasa bersama.


Terkini Bisnis: Rincian Pesangon Korban PHK, Promo Ramadan dari PLN

4 hari lalu

Ilustrasi PHK. Shutterstock
Terkini Bisnis: Rincian Pesangon Korban PHK, Promo Ramadan dari PLN

Berita terkini ekonomi dan bisnis hingga Kamis sore, 23 Maret 2023 antara lain pesangon korban PHK hingga harta kekayaan Sandiaga Uno.


PLN Tebar Promo Ramadan, Tambah Daya hingga 5.500 VA Hanya Rp 200 Ribuan

4 hari lalu

Aplikasi
PLN Tebar Promo Ramadan, Tambah Daya hingga 5.500 VA Hanya Rp 200 Ribuan

PLN menghadirkan program Terangi Ramadan 2023 dan beri diskon kepada pelanggan yang ingin tambah daya listrik melalui aplikasi PLN Mobile.


Menjelang Libur Lebaran Ada Promo Tiket Garuda Diskon 80 Persen hingga Hadiah Mobil Wuling , Cek Detailnya

6 hari lalu

Dua Pesawat Jumbo Garuda Tiba
Menjelang Libur Lebaran Ada Promo Tiket Garuda Diskon 80 Persen hingga Hadiah Mobil Wuling , Cek Detailnya

Garuda Indonesia Online Travel Fair menjelang libur Lebaran, ada promo tiket Garuda berupa diskon hingga 80 persen serta hadiah mobil Wuling.


Sasar Penggemar Golf, Bank Mandiri Kenalkan Kartu Kredit Khusus Pegolf

8 hari lalu

Sasar Penggemar Golf, Bank Mandiri Kenalkan Kartu Kredit Khusus Pegolf

Berbagai benefit yang ditawarkan Mandiri kartu kredit golf ini antara lain berupa cashback atau e-voucher golf hingga Rp750 ribu dan keuntungan lainnya.