Lupa Kata Sandi? Klik di Sini

atau Masuk melalui

Belum Memiliki Akun Daftar di Sini


atau Daftar melalui

Sudah Memiliki Akun Masuk di Sini

Konfirmasi Email

Kami telah mengirimkan link aktivasi melalui email ke rudihamdani@gmail.com.

Klik link aktivasi dan dapatkan akses membaca 2 artikel gratis non Laput di koran dan Majalah Tempo

Jika Anda tidak menerima email,
Kirimkan Lagi Sekarang

BRI Targetkan Pendapatan Komisi Naik 8 Persen Tahun Ini

Reporter

image-gnews
Logo BRI. wikipedia.org
Logo BRI. wikipedia.org
Iklan

TEMPO.CO, Jakarta - PT Bank Rakyat Indonesia (Persero) Tbk., atau BRI menargetkan pendapatan berbasis komisi (fee based income) terus tumbuh pada tahun ini.

"Untuk tahun 2021 kami menargetkan pertumbuhan fee income sebesar 8 persen secara year on year," ujar Corporate Secretary BRI Aestika Oryza Gunarto ketika dihubungi oleh Bisnis.

Aestika mengatakan pada tahun ini pihaknya memproyeksikan transaksi digital banking akan terus tumbuh dengan didukung perubahan pola transaksi masyarakat, seperti peningkatan transaksi cashless dan online, dan perkembangan teknologi.

Hingga akhir Desember 2020 pendapatan berbasis komisi atau fee & commisions income BRI meningkat 6,2 persen secara year on year, dari Rp 14,3 triliun pada 2019 menjadi Rp 15,2 triliun. Porsi terbesar adalah berasal dari transaksi e-channel yang menunjukkan bahwa di masa pandemi terdapat shifting transaksi ke digital.

Strategi BRI untuk meningkatkan kinerja e-banking yakni dengan mengembangkan BRIAPI sebagai gerbang untuk kerja sama digital.

Iklan
Scroll Untuk Melanjutkan

Selain itu BRI terus melakukan pengembangan terhadap Digital Saving, Digital Loan dan aplikasi BRIMO secara terus menerus untuk memudahkan masyarakat dalam menikmati layanan perbankan BRI.

Pertumbuhan jumlah transaksi tahun 2020 naik signifikan ada pada transaksi BRImo yang tumbuh 660 persen atau lebih dari 765 juta transaksi, internet banking BRI tumbuh 132 persen atau lebih 2,7 juta transaksi, dan transaksi agen Brilink naik 39,6 persen atau sebesar 728 juta transaksi.

BISNIS

Baca juga: BRI Kembali Turunkan Suku Bunga Kredit, Ini Rinciannya

Iklan



Rekomendasi Artikel

Konten sponsor pada widget ini merupakan konten yang dibuat dan ditampilkan pihak ketiga, bukan redaksi Tempo. Tidak ada aktivitas jurnalistik dalam pembuatan konten ini.

 

Video Pilihan


Siap-siap, Bank OCBC NISP akan Bagi Dividen Tunai Senilai Rp 1,65 Triliun

17 jam lalu

Presiden Direktur Bank OCBC NISP Parwati Surjaudaja. TEMPO/Amston Probel
Siap-siap, Bank OCBC NISP akan Bagi Dividen Tunai Senilai Rp 1,65 Triliun

Bank OCBC NISP Tbk. akan membagikan dividen tunai senilai Rp 1,65 triliun atau Rp 72 per saham dari total laba tahun 2023.


Desa Sukomulyo Raih Penghargaan Desa BRILian, Sukses Hidupkan Berbagai Unit Usaha

17 jam lalu

Desa Sukomulyo Raih Penghargaan Desa BRILian, Sukses Hidupkan Berbagai Unit Usaha

Desa Sukomulyo memiliki beberapa produk unggulan desa yang dikelola oleh Badan Usaha Milik Desa


BRI Lakukan Penyesuaian Jam Operasional di Bulan Ramadan

18 jam lalu

BRI Lakukan Penyesuaian Jam Operasional di Bulan Ramadan

BRI menghadirkan Sabrina untuk memberikan layanan perbankan bagi nasabah sesuai kebutuhannya.


Kominfo dan Microsoft Indonesia Kerja Sama untuk Tingkatkan Transformasi Digital

3 hari lalu

Menkominfo Budi Arie Setiadi bertemu dengan Diaspora Indonesia yang berada di Barcelona, Spanyol, Selasa (27/02/2024). Pertemuan tersebut merupakan salah satu kegiatan dalam Lawatan Menkominfo di Spanyol. - (PeyHS)
Kominfo dan Microsoft Indonesia Kerja Sama untuk Tingkatkan Transformasi Digital

Kementerian Kominfo dan PT Microsoft Indonesia bekerja sama untuk transformasi digital.


Pendapatan Semen Indonesia Tembus Rp 38,65 Triliun Sepanjang 2023

5 hari lalu

Seorang pria melihat ke arah areal pabrik PT Semen Indonesia (Persero) Tbk dari perkebunan jagung di Gunem, Rembang, Jawa Tengah, 22 Maret 2017. Selain mendapat penolakan, pembangunan pabrik ini juga mendapat dukungan dari sekelompok warga sekitar. ANTARA FOTO
Pendapatan Semen Indonesia Tembus Rp 38,65 Triliun Sepanjang 2023

PT Semen Indonesia mencatat pendapatan sebesar Rp 38,65 triliun pada 2023 atau meningkat 6,2 persen bila dibandingkan dengan tahun sebelumnya.


Lowongan Kerja BRI Dibuka hingga Besok, Seluruh Jurusan Bisa Melamar

8 hari lalu

Lowongan Kerja BRI Dibuka hingga Besok, Seluruh Jurusan Bisa Melamar

BRI membuka lowongan kerja untuk dua posisi hingga besok.


Bolak-balik ke IKN, Apa Saja yang Diresmikan Jokowi?

10 hari lalu

Presiden Jokowi melakukan peletakan batu pertama atau groundbreaking pembangunan Gedung Kantor PT Bank Mandiri (Persero) di kawasan Ibu Kota Nusantara (IKN), Kalimantan Timur, hari ini, Kamis, 29 Februari 2024. Foto: dokumentasi Biro Pers Sekretariat Presiden.
Bolak-balik ke IKN, Apa Saja yang Diresmikan Jokowi?

Jokowi sejak awal tahun ini kerap ke IKN, meresmikan apa saja? Ini daftar proyek di IKN yang sudah groundbreaking pada 2023.


Alasan Jokowi Sebut Dirut BRI Sunarso Seharusnya Diberi Penghargaan Nobel

11 hari lalu

Bank Rakyat Indonesia atau BRI menggelar seminar bertajuk BRI Microsoft Outlook 2024 di Menara Brilian, Jakarta Selatan, Kamis, 7 Maret 2024. TEMPO/Savero Aristia Wienanto
Alasan Jokowi Sebut Dirut BRI Sunarso Seharusnya Diberi Penghargaan Nobel

Presiden Jokowi menilai seharusnya Dirut BRI Sunarso sudah menerima Penghargaan Nobel. Apa alasannya?


Di Depan Jokowi, Bos BRI Pamer 741 Ribu Agen BRILink dengan Nilai Transaksi Tembus Rp 1.400 Triliun

11 hari lalu

Direktur Utama BRI Sunarso yang dinobatkan sebagai Pemimpin /CEO Terpopuler di Media Sosial 2022, untuk kategori BUMN Tbk.
Di Depan Jokowi, Bos BRI Pamer 741 Ribu Agen BRILink dengan Nilai Transaksi Tembus Rp 1.400 Triliun

Bos BRI Sunarso membeberkan upaya pihaknya untuk mendorong inklusivitas, salah satunya dengan menghadirkan 741 ribu agen BRILink di Tanah Air.


Jokowi Sebut Kontribusi UMKM terhadap PDB Capai 61 Persen

12 hari lalu

Presiden Jokowi singgung produk UMKM kerupuk 'Mama Muda' saat memberikan sambutan di BRI Microfinance Outlook 2024, Menara Brilian, Jakarta Selatan, Kamis 7 Maret 2024. TEMPO/ Subekti
Jokowi Sebut Kontribusi UMKM terhadap PDB Capai 61 Persen

Jokowi mengklaim kontribusi UMKM terhadap PDB mencapai 61 persen.