Lupa Kata Sandi? Klik di Sini

atau Masuk melalui

Belum Memiliki Akun Daftar di Sini


atau Daftar melalui

Sudah Memiliki Akun Masuk di Sini

Konfirmasi Email

Kami telah mengirimkan link aktivasi melalui email ke rudihamdani@gmail.com.

Klik link aktivasi dan dapatkan akses membaca 2 artikel gratis non Laput di koran dan Majalah Tempo

Jika Anda tidak menerima email,
Kirimkan Lagi Sekarang

Daftar Harga Rapid Test Antigen dan Tes PCR di Bandara Angkasa Pura I

Reporter

Editor

Dwi Arjanto

image-gnews
Ilustrasi Rapid Test Antigen / Swab Test Antigen. REUTERS/Stephane Mahe
Ilustrasi Rapid Test Antigen / Swab Test Antigen. REUTERS/Stephane Mahe
Iklan

TEMPO.CO, Jakarta -PT Angkasa Pura I (Persero) menyediakan layanan PCR test dan rapid test antigen di beberapa bandaranya untuk mendukung penerbangan sehat pada masa liburan Natal dan Tahun Baru 2021. 

"Layanan ini diharapkan dapat mempermudah dan mendukung calon penumpang pesawat udara untuk menerapkan penerbangan yang sehat dan aman," ujar Direktur Utama PT Angkasa Pura I (Persero) Faik Fahmi dalam keterangan tertulis, Kamis, 17 Desember 2020. 

Baca juga : PT KAI Belum Wajibkan Rapid Test Antigen, Berikut 4 Aturan Bagi Penumpang

Terdapat dua bandara Angkasa Pura I yang memiliki layanan PCR test yaitu Bandara I Gusti Ngurah Rai Bali dan Bandara Sultan Hasanuddin Makassar. Biaya tes PCR di Bandara Makassar seharga Rp 900.000 dengan dapat diperoleh maksimal 48 jam.

Sedangkan layanan rapid test antigen terdapat di tujuh bandara yaitu Bandara I Gusti Ngurah Bali dengan biaya sebesar Rp170.000 dan hasil yang dapat diketahui dalam 1 jam. Layanan rapid test antigen di bandara ini buka sejak pukul 07.00 - 22.00 WITA.

Berikutnya, Bandara Jenderal Ahmad Yani Semarang, Bandara Internasional Yogyakarta, Bandara Juanda Surabaya, Bandara Adi Soemarmo Solo, serta Bandara Syamsudin Noor Banjarmasin juga menyediakan layanan rapid test antigen dengan biaya sebesar Rp 170.000.

Iklan
Scroll Untuk Melanjutkan

Sementara, Bandara Sultan Hasanuddin Makassar menyediakan layanan dengan biaya sebesar Rp 175.000. Hasil dari uji cepat tersebut dapat diketahui dalam satu jam.

Layanan rapid test antigen sudah tersedia di tujuh bandara mulai besok, Jumat, 18 Desember 2020. Sebagai informasi, sejak Juli 2020 Angkasa Pura I telah menyediakan layanan rapid test antibodi di 11 bandara, di mana biaya rapid test antibodi di delapan bandara sebesar Rp 85.000. 

Faik mengatakan perseroan menerapkan protokol kesehatan pencegahan penyebaran Covid-19 di lokasi pelayanan tes Covid-19 di tiap bandara ini. Para petugas diwajibkan untuk melakukan pemeriksaan suhu tubuh sebelum bertugas, menggunakan alat pelindung diri (APD) yang terdiri dari face shield, masker, sarung tangan, dan baju pelindung. Selain itu area layanan tes Covid-19 juga secara rutin dilakukan disinfeksi untuk memastikan kebersihannya.

CAESAR AKBAR

Iklan



Rekomendasi Artikel

Konten sponsor pada widget ini merupakan konten yang dibuat dan ditampilkan pihak ketiga, bukan redaksi Tempo. Tidak ada aktivitas jurnalistik dalam pembuatan konten ini.

 

Video Pilihan


Antisipasi Lonjakan Penumpang di Libur Paskah dan Long Weekend, KAI Tambah 49 Perjalanan Kereta Jarak Jauh

1 hari lalu

Sejumlah penumpang berjalan menuju gerbong Kereta Api Sindoro setibanya di Stasiun Tawang, Semarang, Jawa Tengah, Sabtu 30 Desember 2023. PT Kereta Api Indonesia (Persero) mencatat volume penumpang kereta api jarak jauh dan lokal selama periode libur Natal 2023 per 22-25 Desember 2023 yakni sebanyak 854.974 orang atau meningkat sebesar 42 persen dibandingkan periode yang sama tahun sebelumnya hanya sebanyak 600.797 orang. ANTARA FOTO/Makna Zaezar
Antisipasi Lonjakan Penumpang di Libur Paskah dan Long Weekend, KAI Tambah 49 Perjalanan Kereta Jarak Jauh

PT KAI menambah jumlah perjalanan KA Jarak Jauh untuk mengantisipasi lonjakan Paskah dan long weekend pada periode 29-31 Maret 2024.


Layani 5,1 Juta Pergerakan Penumpang Sepanjang Februari 2024, AP I: Recovery Rate 88 Persen

6 hari lalu

Ruang kemberangkatan di Bandara Sultan Hasanuddin Makassar, Sulsel, (22/11). TEMPO/Hariandi Hafid
Layani 5,1 Juta Pergerakan Penumpang Sepanjang Februari 2024, AP I: Recovery Rate 88 Persen

PT Angkasa Pura I atau AP I mengklaim melayani 5,1 juta pergerakan penumpang di 15 bandara AP I sepanjang Februari 2024.


Layani Angkutan Lebaran 2024, 20 Bandara AP Sesuaikan Jam Operasi hingga Siagakan 9.416 Personel

8 hari lalu

PT Angkasa Pura II membagikan 38.400 kotak paket takjil gratis kepada penumpang Bandara Internasional Soekarno-Hatta (Soetta) Tangerang, 15 Maret 2024. TEMPO/Martin Yogi Pardamean
Layani Angkutan Lebaran 2024, 20 Bandara AP Sesuaikan Jam Operasi hingga Siagakan 9.416 Personel

PT Angkasa Pura II menyiapkan rencana operasi di 20 bandara yang dikelola untuk melayani perjalanan pemudik pada masa angkutan lebaran 2024.


Bandara Soekarno-Hatta Bagikan 38.400 Takjil Gratis Selama Ramadan

13 hari lalu

Ilustrasi minuman berbuka/takjil. TEMPO/Charisma Adristy
Bandara Soekarno-Hatta Bagikan 38.400 Takjil Gratis Selama Ramadan

PT Angkasa Pura II Cabang Utama Bandara Internasional Soekarno-Hatta membagikan 38.400 box takjil gratis selama Ramadan di Terminal 1, 2, dan 3.


Saat Keluarga Jokowi Habiskan Libur Panjang Nyepi dan Awal Ramadan di Kota Solo

17 hari lalu

Presiden Joko Widodo atau Jokowi (tengah) berfoto bersama sejumlah pengunjung Mal The Park Solo Baru, Grogol, Sukoharjo, Jawa Tengah, Senin, 11 Maret 2024. Jokowi menikmati suasana libur panjang Nyepi dan jelang Ramadan 2024 bersama keluarganya di Kota Solo. TEMPO/SEPTHIA RYANTHIE
Saat Keluarga Jokowi Habiskan Libur Panjang Nyepi dan Awal Ramadan di Kota Solo

Dari pantauan Tempo sejak Jumat hingga hari ini, Senin, 11 Maret 2024, Jokowi melakukan berbagai aktivitas bersama keluarga.


Terkini: Kesaksian Penumpang Batik Air yang Pilotnya Tertidur, BI Dukung Program Makan Siang Gratis dengan Syarat

18 hari lalu

Batik Air. Dok. Bandara Juanda
Terkini: Kesaksian Penumpang Batik Air yang Pilotnya Tertidur, BI Dukung Program Makan Siang Gratis dengan Syarat

Berita terkini bisnis pada siang ini dimulai dari cerita kesaksian penumpang Batik Air yang pilo-kopilotnya tertidur hingga pesawat nyasar ke Cianjur.


Libur Panjang Nyepi dan Awal Ramadan, Jumlah Penumpang Kereta Daop 6 Yogyakarta Melonjak 21 Persen

18 hari lalu

Para penumpang kereta api di Stasiun Solo Balapan Solo. Istimewa
Libur Panjang Nyepi dan Awal Ramadan, Jumlah Penumpang Kereta Daop 6 Yogyakarta Melonjak 21 Persen

Jumlah penumpang kereta api di wilayah Daop 6 Yogyakarta naik 21 persen di masa libur panjang menjelang perayaan Nyepi dan awal Ramadan 2024.


Libur Panjang, Volume Kendaraan di Tol Jabodatebek dan Jawa Barat Meningkat

19 hari lalu

Kepadatan kendaraan wisatawan saat diberlakukan sistem satu arah (one way) pada libur akhir pekan di Jalan Raya Puncak, Gadog, Kabupaten Bogor, Jawa Barat, Sabtu, 2 Maret 2024. Kementerian Pekerjaan Umum dan Perumahan Rakyat (PUPR) mengkaji rencana pembangunan jalan tol Puncak di Jawa Barat untuk solusi mengurai kemacetan. ANTARA FOTO/Yulius Satria Wijaya
Libur Panjang, Volume Kendaraan di Tol Jabodatebek dan Jawa Barat Meningkat

Volume kendaraan di Tol Jabodetabek dan Jawa Barat meningkat selama libur panjang pekan ini.


Libur Panjang, Penumpang Kereta Cepat Whoosh Meningkat 20 Persen

19 hari lalu

Kereta Cepat Whoosh di Stasiun Tegalluar, Bandung, Jawa Barat, Indonesia. (ANTARA/Rubby Jovan)
Libur Panjang, Penumpang Kereta Cepat Whoosh Meningkat 20 Persen

Jumlah penumpang kereta cepat whoosh mengalami lonjakan 20 persen pada periode libur panjang cuti bersama Hari Raya Nyepi.


Pasca Pandemi Covid-19, Kemenhub Klaim Pemulihan Sektor Transportasi Udara Sudah 83 Persen

21 hari lalu

Sejumlah calon penumpang pesawat antre untuk lapor diri di Terminal 3 Bandara Sekarno Hatta, Tangerang, Banten, Rabu 19 April 2023. PT Angkasa Pura II selaku pengelola Bandara Soekarno Hatta memprediksi puncak arus mudik lewat bandara Soetta terjadi mulai H-3 atau Rabu (19/4) dengan pergerakan pesawat yang terjadwal mencapai 1.138 penerbangan dengan total penumpang 164.575 hingga H-1 atau Jumat (21/4). ANTARA FOTO/Muhammad Iqbal
Pasca Pandemi Covid-19, Kemenhub Klaim Pemulihan Sektor Transportasi Udara Sudah 83 Persen

Kemenhub mengklaim sektor penerbangan sudah pulih 83 persen sejak pandemi berakhir. Tahun ini pemulihan ditargetkan 100 persen.