"

Rencana Kenaikan Cukai Rokok Pukul IHSG Kemarin, Bagaimana Prediksi Hari Ini?

Karyawan tengah melintas di depan layar pergerakan Indek Saham Gabungan di lantai Bursa, Jakarta, Jumat, 9 Oktober 2020. Indeks harga saham gabungan terpantau kembali ke zona merah dengan pelemahan 0,17 persen atau 5,4 poin ke level 5.033,74 di akhir perdagangan sesi I. Tempo/Tony Hartawan
Karyawan tengah melintas di depan layar pergerakan Indek Saham Gabungan di lantai Bursa, Jakarta, Jumat, 9 Oktober 2020. Indeks harga saham gabungan terpantau kembali ke zona merah dengan pelemahan 0,17 persen atau 5,4 poin ke level 5.033,74 di akhir perdagangan sesi I. Tempo/Tony Hartawan

TEMPO.CO, Jakarta - Rencana pemerintah menaikkan cukai rokok pada tahun depan langsung berimbas pada indeks harga saham gabungan atau IHSG kemarin. 

Berdasarkan data Bloomberg, IHSG pada hari Kamis sore ditutup melemah 10,71 poin atau 0,18 persen ke level 5.933,69. Padahal sebelumnya indeks dibuka di level 5.977 dan sempat menyentuh level 6.004,42 pada perdagangan.

Kejatuhan saham-saham berkapitalisasi jumbo, termasuk emiten rokok turut menyeret IHSG ke zona merah. Secara umum 204 saham menguat, 268 saham melemah, dan 254 saham stagnan dibandingkan dengan posisi kemarin.

Saham emiten rokok rontok menyusul keputusan pemerintah menaikkan cukai 12,5 persen tahun depan. Saham PT HM Sampoerna Tbk. jeblok setelah turun 6,96 persen ke level Rp 1.670. Pun demikian dengan saham PT Gudang Garam Tbk, amblas 6,99 persen ke posisi Rp 44.275.

Data Bursa Efek Indonesia (BEI) mencatat investor asing mencatatkan net sell senilai Rp 69,44 miliar. Hal itu meneruskan tren net sell sejak Selasa lalu, 8 Desember 2020. Adapun aksi jual bersih investor asing mencapai Rp 737,2 miliar.




Berita Selanjutnya





IHSG Melemah di Sesi Pertama, Saham GOTO Paling Banyak Diperdagangkan

23 jam lalu

Layar pergerakan Indexs Harga Saham Gabungan atau IHSG di Gedung Busa Efek Indonesia, Jakarta, Jumat, 16 September 2022. IHSG ditutup terkoreksi di level 7.168 pada perdagangan akhir pekan Jumat. Tempo/Tony Hartawan
IHSG Melemah di Sesi Pertama, Saham GOTO Paling Banyak Diperdagangkan

Indeks Harga Saham Gabungan (IHSG) menutup sesi pertama perdagangan hari ini, Senin, 20 Maret 2023, di zona merah


IHSG Awal Pekan Ini Diprediksi Menguat di Level 6.685-6.750

1 hari lalu

Layar pergerakan Indeks Harga Saham Gabungan di Bursa Efek Indonesia, Jakarta, Jumat, 19 November 2021. IHSG naik 1,26 persen atau 83,79 poin menjadi 6.720,26 pada akhir perdaganganhari ini. IHSG bahkan sempat mencapai level tertinggi intraday 6.720,98. Tempo/Tony Hartawan
IHSG Awal Pekan Ini Diprediksi Menguat di Level 6.685-6.750

Samuel Sekuritas memprediksi Indeks Harga Saham Gabungan atau IHSG akan memulai awal pekan ini dengan penguatan antara level 6.685-6.750.


IHSG Sesi Pertama Terbang Tinggi, Semua Indeks Sektoral Menghijau

3 hari lalu

Layar pergerakan Indeks Harga Saham Gabungan di Bursa Efek Indonesia, Jakarta, Kamis, 28 April 2022. Tercatat, 317 saham menguat, 200 saham melemah dan 163 saham bergerak stagnan pada akhir sesi I perdagangan. Tempo/Tony Hartawan
IHSG Sesi Pertama Terbang Tinggi, Semua Indeks Sektoral Menghijau

Indeks Harga Saham Gabungan atau IHSG ditutup di level 6.655,7 pada sesi pertama hari ini, Jumat 17 Maret 2023. Ini naik 1,37 persen di atas level penutupan kemarin di angka 6.565.7.


IHSG Akhir Pekan Diprediksi Masih Tertekan, Ini Lima Rekomendasi Saham Samuel Sekuritas

4 hari lalu

Karyawan melintas di depan layar pergerakan Indeks Harga Saham Gabungan (IHSG) di Bursa Efek Indonesia (BEI), Jakarta, Senin, 4 Juli 2022. Mengutip data RTI, Senin (4/7) IHSG pada awal pekan ini melemah ke level 6.639 atau terpangkas 155 basis poin atau anjlok 2,28 persen. TEMPO/Tony Hartawan
IHSG Akhir Pekan Diprediksi Masih Tertekan, Ini Lima Rekomendasi Saham Samuel Sekuritas

Indeks Harga Saham Gabungan atau IHSG menguji di level 6622 hingga 6509. Indeks masih tertekan dan akan uji demand area 6622 sampai 6509.


Ramadan 2023, Bank Indonesia Siapkan Rp 195 Triliun Uang Baru hingga 5.066 Titik Penukaran

4 hari lalu

Petugas menunjukkan uang rupiah kertas tahun emisi 2022 pada  Festival Rupiah Berdaulat Bank Indonesia di Jakarta, Jumat 19 Agustus 2022. Adapun pecahan uang rupiah baru tahun emisi 2022 ini terdiri atas pecahan Rp 100.000, Rp 50.000, Rp 20.000, Rp 10.000, Rp 5.000, Rp 2000, dan Rp 1000. Tempo/Tony Hartawan
Ramadan 2023, Bank Indonesia Siapkan Rp 195 Triliun Uang Baru hingga 5.066 Titik Penukaran

Bank Indonesia siapkan uang baru senilai Rp 195 triliun untuk Ramadan dan Idul Fitri 2023


Gubernur BI: Nilai Tukar Rupiah terhadap Dolar AS Lebih Baik dari India, Thailand, dan Malaysia

4 hari lalu

Ilustrasi mata uang Rupiah. Brent Lewin/Bloomberg via Getty Images
Gubernur BI: Nilai Tukar Rupiah terhadap Dolar AS Lebih Baik dari India, Thailand, dan Malaysia

Nilai tukar rupiah pada 15 Maret 2023 sedikit terdepresiasi sebesar 0,75 persen secara point-to-point dibandingkan dengan level akhir Februari 2023.


IHSG Tutup Sesi Pertama di Zona Merah, Saham GoTo Paling Banyak Diperdagangkan

4 hari lalu

Layar pergerakan Index Harga Saham Gabungan di Jakarta, Jumat, 22 Januari 2021. Indeks harga saham gabungan (IHSG) ditutup di zona merah dengan pelemahan 1,66 persen atau 106,76 poin ke level 6.307,13. Tempo/Tony Hartawan
IHSG Tutup Sesi Pertama di Zona Merah, Saham GoTo Paling Banyak Diperdagangkan

IHSG melemah 0,7 persen ke level 6.578,7 dalam penutupan sesi pertama perdagangan Kamis, 16 Maret 2023.


Terpukul Isu Krisis Credit Suisse, Rupiah Melemah ke 15.433 per Dolar AS

5 hari lalu

Petugas penukaran mata uang asing tengah menghitung uang pecahan 100 dolar Amerika di Jakarta, Kamis, 24 Desember 2020. Nilai tukar rupiah terhadap dolar AS menguat tipis 5 poin atau 0,03 persen ke level 14.200. Tempo/Tony Hartawan
Terpukul Isu Krisis Credit Suisse, Rupiah Melemah ke 15.433 per Dolar AS

Pada Kamis pagi ini, rupiah dibuka turun 51 poin atau 0,33 persen ke posisi 15.433 per dolar AS. Apakah krisis Credit Suisse jadi penyebab tunggalnya?


IHSG Hari Ini Diprediksi Bearish hingga 6.600, Simak Tiga Saham Pilihan Samuel Sekuritas

5 hari lalu

Layar pergerakan Indexs Harga Saham Gabungan atau IHSG di Gedung Busa Efek Indonesia, Jakarta, Jumat, 16 September 2022. IHSG ditutup terkoreksi di level 7.168 pada perdagangan akhir pekan Jumat. Tempo/Tony Hartawan
IHSG Hari Ini Diprediksi Bearish hingga 6.600, Simak Tiga Saham Pilihan Samuel Sekuritas

Tim Riset PT Samuel Sekuritas Indonesia memprediksi Indeks Harga Saham Gabungan atau IHSG masih bearish atau menurun di area 6.690-6.600.


Samuel Sekuritas: Bursa AS Menguat, Pasar Yakin Kegagalan Silicon Valley Bank Terkendali

5 hari lalu

Silicon Valley Bank. REUTERS
Samuel Sekuritas: Bursa AS Menguat, Pasar Yakin Kegagalan Silicon Valley Bank Terkendali

Pasar didukung oleh keyakinan sejumlah investor bahwa dampak kegagalan Silicon Valley Bank dapat dikendalikan dan tidak akan merembet ke bank lain.