Erick Thohir Ungkap Pentingnya 1 Data Vaksinasi Covid-19

Reporter

Menteri BUMN Erick Thohir saat mengikuti rapat kerja dengan Komisi VI DPR RI di Kompleks Parlemen Senayan, Jakarta, Senin, 30 November 2020. Rapat tersebut membahas permasalahan asuransi Jiwasraya, road map BUMN, restrukturisasi BUMN dan lainnya. TEMPO/M Taufan Rengganis
Menteri BUMN Erick Thohir saat mengikuti rapat kerja dengan Komisi VI DPR RI di Kompleks Parlemen Senayan, Jakarta, Senin, 30 November 2020. Rapat tersebut membahas permasalahan asuransi Jiwasraya, road map BUMN, restrukturisasi BUMN dan lainnya. TEMPO/M Taufan Rengganis

TEMPO.CO, Jakarta - Menteri BUMN sekaligus Wakil Ketua IV dan Ketua Pelaksana Komite Penanganan Covid-19 dan Pemulihan Ekonomi Nasional (KPCPEN) Erick Thohir mengungkapkan pentingnya satu data vaksinasi Covid-19 dalam rangka mencegah timbulnya zona abu-abu atau munculnya oknum yang ingin menyalahgunakan vaksin untuk dijual mahal.

"Kita memberanikan diri untuk menjelaskan program satu data vaksinasi ini penting, karena jangan sampai ada pihak yang tidak mendapatkan vaksin atau dobel vaksin. Ini yang sering terjadi di Indonesia yang ingin kita coba kurangi zona abu-abu itu," ujar dia dalam seminar daring di Jakarta, Selasa, 1 Desember 2020.

Menurut Erick, vaksin yang akan hadir baik vaksin jadi maupun bahan baku vaksin tidak datang secara bersamaan, tapi bertahap.

"Karena itulah sejak awal requirement atau request ini masuk, supaya kita bisa memetakan daerah-daerah mana saja yang akan divaksinasi terlebih lagi distribusinya sejak awal sudah tercantum barcode jadi tidak mungkin kirim 100 vaksin ke Bandung, tidak ada nama orang yang akan divaksin," kata dia.

Sebuah rumah sakit pesan 1 juta vaksin misalnya, kata dia, tetapi tidak bisa menjelaskan siapa saja yang akan disuntik vaksin.

"Kita tidak menginginkan adanya grey area atau oknum-oknum yang menyalahgunakan vaksin-vaksin ini untuk dijual mahal. Ingat pada awal tahun kita pernah mengalami harga masker medis yang melesat tinggi, karena itu kita langsung turun di Kementerian BUMN, karena memang ditugaskan kita pastikan masker medis yang dijual di Kimia Farma harganya Rp 2.500 waktu itu," ujar dia.

Hal-hal ini dilakukan, kata dia, supaya prioritas rakyat mendapatkan vaksin secara transparan dan terbuka menjadi kunci, namun loop hole-nya juga dijaga.

ANTARA








Jurnalis Inggris Sebut FIFA Coret Indonesia sebagai Tuan Rumah Piala Dunia U-20 karena Kondisi Lapangan

14 menit lalu

Logo Piala Dunia U-20 2023.
Jurnalis Inggris Sebut FIFA Coret Indonesia sebagai Tuan Rumah Piala Dunia U-20 karena Kondisi Lapangan

Jurnalis Inggris Rob Harris membocorkan bahwa penyebab FIFA batal menggelar Piala Dunia U-20 di Indonesia adalah karena kondisi lapangan.


Gagal Jadi Tuan Rumah Piala Dunia U-20 2023, Ini Hitung-hitungan Berbagai Kerugiannya

10 jam lalu

Presiden Joko Widodo (Jokowi) berasama Ketua Umum PSSI, Erick Thohir dan Wakil Ketua PSSI, Zainudin Amali bersama tim pelatih, manajer dan skuad Timnas Sepak Bola U-20 Indonesia di Stadion Utama Gelora Bung Karno (SUGBK), Sabtu, 1 April 2023. Pertemuan Jokowi dengan pemain Timnas Sepak Bola U-20 Indonesia tersebut dilakukan guna memberikan semangat kepada para pemain usai Indonesia gagal menggelar Piala Dunia U-20 2023. Selain memberikan semangat, Jokowi juga menuturkan keinginan agar ke depannya Timnas Indonesia memiliki tim yang siap bersaing dalam kejuaraan. Selain bertemu dengan pemain skuad Timnas Sepak Bola U-20 Indonesia, Jokowi juga bertemu dengan skuad Timnas Sepak Bola U-22 yang akan bertanding dalam perhelatan Sea Games 2023 di Kamboja. TEMPO / Hilman Fathurrahman W
Gagal Jadi Tuan Rumah Piala Dunia U-20 2023, Ini Hitung-hitungan Berbagai Kerugiannya

Batal jadi tuan rumah Piala Dunia U-2023, berikut hitung-hitungan berbagai kerugian yang harus ditanggung Indonesia dan kota penyelenggara.


Terima Surat dari FIFA, Jokowi Minta Erick Thohir Siapkan Peta Biru Transformasi Sepak Bola

11 jam lalu

Presiden Joko Widodo (Jokowi) didampingi Ketua Umum PSSI, Erick Thohir, Wakil Ketua Umum PSSI, Zainudin Amali, manajer Timnas Indonesia, Sumardji saat menemui skuad Timnas Sepak Bola U-20 Indonesia di Stadion Utama Gelora Bung Karno (SUGBK), Sabtu, 1 April 2023. Pertemuan Jokowi dengan pemain Timnas Sepak Bola U-20 Indonesia tersebut dilakukan guna memberikan semangat kepada para pemain usai Indonesia gagal menggelar Piala Dunia U-20 2023. Selain memberikan semangat, Jokowi juga menuturkan keinginan agar ke depannya Timnas Indonesia memiliki tim yang siap bersaing dalam kejuaraan. Selain bertemu dengan pemain skuad Timnas Sepak Bola U-20 Indonesia, Jokowi juga bertemu dengan skuad Timnas Sepak Bola U-22 yang akan bertanding dalam perhelatan Sea Games 2023 di Kamboja. TEMPO / Hilman Fathurrahman W
Terima Surat dari FIFA, Jokowi Minta Erick Thohir Siapkan Peta Biru Transformasi Sepak Bola

Presiden Jokowi meminta Ketua Umum PSSI Erick Thohir terus berkomunikasi dengan FIFA. Tujuannya agar tidak diberi sanksi oleh organisasi itu.


Dengarkan Keinginan Pemain Timnas U-20, Jokowi: Ada yang Ingin Kuliah, Masuk Polri TNI, Maupun PNS

23 jam lalu

Presiden Joko Widodo (Jokowi) didampingi Ketua Umum PSSI, Erick Thohir, Wakil Ketua Umum PSSI, Zainudin Amali, manajer Timnas Indonesia, Sumardji saat menemui skuad Timnas Sepak Bola U-20 Indonesia di Stadion Utama Gelora Bung Karno (SUGBK), Sabtu, 1 April 2023. Pertemuan Jokowi dengan pemain Timnas Sepak Bola U-20 Indonesia tersebut dilakukan guna memberikan semangat kepada para pemain usai Indonesia gagal menggelar Piala Dunia U-20 2023. Selain memberikan semangat, Jokowi juga menuturkan keinginan agar ke depannya Timnas Indonesia memiliki tim yang siap bersaing dalam kejuaraan. Selain bertemu dengan pemain skuad Timnas Sepak Bola U-20 Indonesia, Jokowi juga bertemu dengan skuad Timnas Sepak Bola U-22 yang akan bertanding dalam perhelatan Sea Games 2023 di Kamboja. TEMPO / Hilman Fathurrahman W
Dengarkan Keinginan Pemain Timnas U-20, Jokowi: Ada yang Ingin Kuliah, Masuk Polri TNI, Maupun PNS

Jokowi menyatakan bahwa sejumlah pemain Timnas U-20 memiliki keinginan untuk kuliah hingga menjadi PNS.


Dengarkan Curhat Pemain yang Gagal ke Piala Dunia U-20, Jokowi Sampaikan Rencana untuk Timnas Indonesia

1 hari lalu

Presiden RI Joko Widodo (Jokowi) memberikan keterangan pers setelah bertemu dengan para pemain timnas U-20 di GBK, Jakarta, Sabtu, 1 April 2023.  (ANTARA/Indra Arief Pribadi)
Dengarkan Curhat Pemain yang Gagal ke Piala Dunia U-20, Jokowi Sampaikan Rencana untuk Timnas Indonesia

Presiden Jokowi mendengarkan curhat para pemain Timnas U-20 Indonesia setelah batal berlaga di Piala Dunia U-20 2023 di Stadion GBK.


Semangati Pemain Timnas U-20, Jokowi: Masih Muda dan Punya Kesempatan

1 hari lalu

Presiden RI Joko Widodo (Jokowi) memberikan keterangan pers setelah bertemu dengan para pemain timnas U-20 di GBK, Jakarta, Sabtu, 1 April 2023.  (ANTARA/Indra Arief Pribadi)
Semangati Pemain Timnas U-20, Jokowi: Masih Muda dan Punya Kesempatan

Jokowi menyebut para pemain Timnas U-20 masih memiliki masa depan yang panjang dan berkesempatan bermain di ajang lain.


Terima Surat dari Presiden FIFA, Jokowi: Mohon Maaf Tidak Bisa Saya Jelaskan

1 hari lalu

Presiden RI Joko Widodo berfoto bersama pelatih dan para pemain Timnas Indonesia U-20 di Stadion Gelora Bung Karno (GBK), Jakarta, Sabtu, 1 April 2023. (ANTARA/Indra Arief Pribadi)
Terima Surat dari Presiden FIFA, Jokowi: Mohon Maaf Tidak Bisa Saya Jelaskan

Jokowi tak mau menjelaskan isi surat Presiden FIFA yang dibawa oleh Ketua Umum PSSI Erick Thohir.


Jokowi Temui Pemain Timnas U-20 Indonesia di GBK, Didampingi Ketua PSSI dan Kapolri

1 hari lalu

Presiden RI Joko Widodo berfoto bersama pelatih dan para pemain Timnas Indonesia U-20 di Stadion Gelora Bung Karno (GBK), Jakarta, Sabtu, 1 April 2023. (ANTARA/Indra Arief Pribadi)
Jokowi Temui Pemain Timnas U-20 Indonesia di GBK, Didampingi Ketua PSSI dan Kapolri

Presiden Jokowi, didampingi Ketua Umum PSSI Erick Thohir dan Kapolri, menemui para pemain Timnas U-20 Indonesia di Stadion Gelora Bung Karno (GBK).


Covid-19 Varian Arcturus, Bukti Pandemi Belum Usai

1 hari lalu

Ilustrasi Omicron
Covid-19 Varian Arcturus, Bukti Pandemi Belum Usai

Epidemiolog menyebut penularan varian Arcturus atau XBB 1.16 masih sama dengan varian sebelumnya. Tetap patuhi protokol kesehatan.


Profil Presiden FIFA Gianni Infantino, Batalkan Indonesia sebagai Tuan Rumah Piala Dunia U-20 2023

1 hari lalu

Presiden Joko Widodo (kiri) bersama Presiden Induk Asosiasi Sepak Bola Dunia (FIFA) Gianni Infantino memberikan keterangan kepada wartawan usai melakukan pertemuan di Istana Merdeka, Jakarta, Selasa 18 Oktober 2022. Dalam pertemuan tersebut Pemerintah Indonesia dan FIFA sepakat untuk melakukan transformasi menyeluruh sepak bola Indonesia serta memastikan semua aspek pertandingan berjalan sesuai dengan standar keamanan yang ditetapkan FIFA. ANTARA FOTO/Hafidz Mubarak A
Profil Presiden FIFA Gianni Infantino, Batalkan Indonesia sebagai Tuan Rumah Piala Dunia U-20 2023

Pertemuan Ketua PSSI Erick Thohir dan Presiden FIFA Gianni Infantino tidak membuahkan hasil. Indonesia tetap gagal jadi tuan rumah Piala Dunia U-20.