Kasus Covid Melonjak, Erick Thohir: Banyak di antara Kita Sudah Mulai Lengah

Menteri Badan Usaha Milik Negara (BUMN) Erick Thohir menghadiri rapat kerja bersama Komisi VI DPR di Kompleks Parlemen Senayan, Jakarta, Senin, 14 September 2020. Rapat kerja tersebut membahas Penyertaan Modal Negara Tahun 2021, Target Deviden BUMN Tahun Buku 2020, Pembayaran Hutang Pemerintah Kepada BUMN Tahun 2020 dan Roadmap dan Restrukturisasi. TEMPO/Hilman Fathurrahman W
Menteri Badan Usaha Milik Negara (BUMN) Erick Thohir menghadiri rapat kerja bersama Komisi VI DPR di Kompleks Parlemen Senayan, Jakarta, Senin, 14 September 2020. Rapat kerja tersebut membahas Penyertaan Modal Negara Tahun 2021, Target Deviden BUMN Tahun Buku 2020, Pembayaran Hutang Pemerintah Kepada BUMN Tahun 2020 dan Roadmap dan Restrukturisasi. TEMPO/Hilman Fathurrahman W

TEMPO.CO, Jakarta – Menteri Badan Usaha Milik Negara (BUMN) Erick Thohir mengingatkan agar masyarakat semakin waspada terhadap penyebaran Covid-19. Imbauan itu ia sampaikan dalam rapat kerja bersama Komisi VI DPR.

“Kita semua harus semakin waspada karena ada lonjakan kasus. Artinya banyak di antara kita yang sudah mulai lengah,” ujar Erick dalam keterangan tertulis, Senin, 30 November.

Kasus positif virus corona bertambah 4.617 orang pada hari ini. Peningkatan itu membuat kasus Covid-19 di Indonesia bertambah menjadi 538.883 orang.

Erick mengatakan Komite Penanganan Covid-19 dan Pemulihan Ekonomi Nasional terus mengantisipasi penyebaran wabah.Salah satunya dengan pengadaan vaksin.

“Pemerintah berupaya menghadirkan vaksin yang aman, berkhasiat, dan bermutu dengan harga terjangkau,” katanya.








Polres Metro Depok Distribusikan 500 Paket Sembako Kapolri

2 jam lalu

Ilustrasi pembagian sembako. ANTARA
Polres Metro Depok Distribusikan 500 Paket Sembako Kapolri

Pembagian sembako ini merupakan bantuan kemanusiaan untuk negeri yang diinstruksikan Presiden Joko Widodo kepada Kapolri.


Soal Surat Pembatalan Piala Dunia U-20 2023, Erick Thohir: Belum Ada

4 jam lalu

Ketua Umum PSSI, Erick Thohir. (pssi.org)
Soal Surat Pembatalan Piala Dunia U-20 2023, Erick Thohir: Belum Ada

Ketua Umum PSSI Erick Thohir membantah rumor yang menyebut FIFA telah mengirim surat pembatalan Piala Dunia U-20 2023 digelar di Indonesia.


Ketua Umum PSSI Erick Thohir akan Bertemu FIFA Rabu Siang Bahas Polemik Piala Dunia U-20 2023

5 jam lalu

Ketua Umum PSSI Erick Thohir memberikan keterangan kepada media di Stadion Patriot Candrabhaga, Bekasi, di sela-sela pertandingan timnas Indonesia vs Burundi yang berakhir 2-2, Selasa, 28 Maret 2023. Dok.Tim Media PSSI
Ketua Umum PSSI Erick Thohir akan Bertemu FIFA Rabu Siang Bahas Polemik Piala Dunia U-20 2023

Ketua Umum PSSI Erick Thohir akan berangkat Selasa malam, 28 Maret 2023, setelah menonton pertandingan FIFA Matchday timnas Indonesia vs Burundi.


Pencairan Bansos DKI Kerap Molor, Politikus PSI Minta Sudah Diterima Warga Sebelum Lebaran 2023

7 jam lalu

Petugas melayani warga yang membeli bahan pangan bersubsidi di RPTRA Amir Hamzah, Pegangsaan, Menteng, Jakarta, Kamis 10 Februari 2022. Pemprov DKI Jakarta melalui Dinas KPKP melaksanakan Program Peningkatan Diversifikasi dan Ketahanan Pangan Masyarakat bagi pemegang KJP Plus, lansia, penyandang disabilitas, buruh ber-KTP DKI, dan guru non-PNS setiap bulannya yang bertujuan untuk meningkatkan aksesibilitas masyarakat terhadap pangan murah berkualitas seperti beras, susu, daging, ikan kembung, dan telur. ANTARA FOTO/Aprillio Akbar
Pencairan Bansos DKI Kerap Molor, Politikus PSI Minta Sudah Diterima Warga Sebelum Lebaran 2023

Politikus PSI mengungkap pencairan bansos DKI kerap molor. Pemprov DKI diminta mencairkan bantuan tersebut sebelum Lebaran 2023 tiba.


Erick Thohir Sederhanakan Regulasi di BUMN dari 45 Jadi 3 Peraturan

8 jam lalu

Ketua Umum PSSI Erick Thohir saat diwawancara usai Sarasehan dengan Asprov di Hotel Le Merdien, Jakarta, Minggu, 19 Maret 2023. TEMPO/Randy
Erick Thohir Sederhanakan Regulasi di BUMN dari 45 Jadi 3 Peraturan

Menteri BUMN Erick Thohir menata regulasi dan simplifikasi Peraturan Menteri BUMN dari 45 menjadi 3 peraturan. Apa saja peraturannya?


Plt Menpora Tunggu Sikap FIFA Soal Timnas Israel, Berharap Tak Dikenai Sanksi Berat

10 jam lalu

Plt Menpora Muhadjir Effendy. TEMPO/Randy
Plt Menpora Tunggu Sikap FIFA Soal Timnas Israel, Berharap Tak Dikenai Sanksi Berat

Muhadjir menepis kabar yang menyebut Peru siap menggantikan Indonesia menjadi tuan rumah Piala Dunia U-20 usai penolakan timnas Israel


Dirut BRI: Probabilitas Resesi di Indonesia Hanya 2 Persen

12 jam lalu

Dirut BRI: Probabilitas Resesi di Indonesia Hanya 2 Persen

Direktur Utama (Dirut) PT Bank Rakyat Indonesia (Persero) Tbk. atau BRI Sunarso mengatakan probabilitas terjadinya resesi di Indonesia hanya 2 persen


Shin Tae-yong Sesalkan Pembatalan Drawing Piala Dunia U-20 2023

1 hari lalu

Pelatih Timnas U-20 Indonesia Shin Tae Yong menyampaikan konferensi pers jelang Piala Asia U-20 di Stadion Milliy, Tashkent, Uzbekistan, Selasa, 28 Februari 2023. Timnas U-20 Indonesia yang berada di Grup A akan menjalani pertandingan perdananya melawan Timnas Irak pada Rabu 1 Maret 2023 di Stadion Lokomotiv, Tashkent, Uzbekistan. ANTARA/Sigid Kurniawan
Shin Tae-yong Sesalkan Pembatalan Drawing Piala Dunia U-20 2023

Persiapan timnas Indonesia untuk Piala Dunia U-20 2023 tetap berjalan sesuai rencana meski Drawing Piala Dunia U-20 2023 dibatalkan.


Mendagri Tito Instruksikan Pemda Perbanyak Bansos dari Tunai hingga Sembako selama Ramadan

1 hari lalu

Menteri Dalam Negeri (Mendagri) Muhammad Tito Karnavian saat membuka acara Integrated Technology Event (ITE) 2022 di Hall A Jakarta Convention Center (JCC), Jakarta, Rabu (5/10/2022).
Mendagri Tito Instruksikan Pemda Perbanyak Bansos dari Tunai hingga Sembako selama Ramadan

Mendagri Tito Karnavian meminta pemerintah daerah (pemda) untuk memperbanyak pemberian bantuan sosial atau bansos selama Ramadan.


Elektabilitas Erick Thohir Meningkat, Ketua Umum PAN Zulkifli Hasan Gembira

1 hari lalu

Menteri Perdagangan Zulkifli Hasan dan Menteri BUMN Erick Thohir usai menghadiri acara Silaturahmi Keluarga Besar Mathla'ul Anwar di Senayan, Jakarta pada Minggu, 29 Januari 2023. Tempo/Amelia Rahima Sari.
Elektabilitas Erick Thohir Meningkat, Ketua Umum PAN Zulkifli Hasan Gembira

Ketua Umum PAN Zulkifli Hasan gembira karena elektabilitas Erick Thohir terus meningkat.