Lupa Kata Sandi? Klik di Sini

atau Masuk melalui

Belum Memiliki Akun Daftar di Sini


atau Daftar melalui

Sudah Memiliki Akun Masuk di Sini

Konfirmasi Email

Kami telah mengirimkan link aktivasi melalui email ke rudihamdani@gmail.com.

Klik link aktivasi dan dapatkan akses membaca 2 artikel gratis non Laput di koran dan Majalah Tempo

Jika Anda tidak menerima email,
Kirimkan Lagi Sekarang

Pemilik Waralaba Kebab Baba Rafi Hendy Setiono Gandeng eFishery Garap Tambak

Reporter

image-gnews
Babarafi Menggandeng Efishery untuk mengelola waralaba  tambak udang.
Babarafi Menggandeng Efishery untuk mengelola waralaba tambak udang.
Iklan

TEMPO.CO, Jakarta - Pengusaha kuliner Hendy Setiono, pendiri jaringan waralaba Kebab Baba Rafi, meluaskan bisnisnya dengan menggandeng  perusahaan rintisan, eFishery. Baba Rafi dan eFishery akan bekerjasama mengelola layanan franchise tambak udang vaname.

"Something big is happening," kata Hendy Setiono seperti ditulis di akun Instgaramnya. Menurut Hendy, pada fase pertama dalam kolaborasi ini, eFishery akan mengelola 204 kolam tambak udang di Subang dan Lampung yang merupakan tambak kelolaan grup bisnis Kebab Baba Rafi.

Kelak, eFishery akan bertindak sebagai technical expert yang akan mengatur manajemen operasional tambak dan memberikan pendampingan dari awal hingga akhir siklus budidaya. Penerapan teknologi oleh eFishery diperkirakan mampu menekan angka kegagalan panen hingga 50 persen dan mampu meningkatkan tingkat produksi atau hasil panen dari tambak udang hingga 25-30 persen.

"Target dari kolaborasi ini adalah kami dapat membuka 500 kolam tambak udang baru sehingga dapat membantu lebih banyak pembudidayaan udang dan membatu kesejahteraan pembudidayaan udang," ujarnya. Pada fase pertama dalam kolaborasi ini, eFishery akan mengelola 71 tambak udang seluas 40.000 meter persegi yang merupakan tambak waralaba kelolaan grup bisnis kebab Baba Rafi. 

CEO & Co-Founder eFishery, Gibran Huzaifah, menambahkan, “eFishery mempunyai keahlian dalam penguasaan teknologi akuakultur, dan kami bisa menerapkan teknologi sekaligus mengelola bisnis tambak udang secara end-to-end. Selain itu, kerja sama dengan Baba Rafi yang ahli dalam mengelola franchise ini merupakan suatu bentuk strategic partnership, Baba Rafi yang menjalankan bisnis waralaba sedangkan eFishery yang mengelola operasional tambak.

"Kami berharap kolaborasi ini akan memberikan manfaat lebih besar bagi masyarakat dan stakeholders lainnya.” ujarnya dalam keterangan tertulis. (Baca juga: Tahun 2020 Lesu, Bagaimana Kiat Baba Rafi?)

Selama ini bisnis udang banyak diekspor perikanan Indonesia. Porsi ekspor udang yang mencapai hingga 40% dari seluruh ekspor perikanan. Selain itu, udang juga termasuk dalam 10 komoditas non-migas dengan surplus terbesar di Indonesia. Hal ini yang membuat Baba Rafi tertarik untuk menggeluti bisnis tambak udang vaname dengan model waralaba.

Kepastian hasil produksi tambak udang vaname Baba Rafi, menurut Hendy, diharapkan semakin terjaga dengan masuknya eFishery sebagai pengelola tambak. Sejak didirikan tahun 2013, eFishery dikenal sebagai pemain utama di bidang teknologi akuakultur dan merupakan perusahaan aquaculture intelligence pertama di Indonesia. Mereka telah meluncurkan  produk eFisheryFeeder yang merupakan alat pemberi pakan otomatis berbasis cloud. Dengan alat ini mereka bisa memberikan pakan lebih efisien, hasil panen yang lebih baik dan bisa memecahkan masalah-masalah lain di sektor akuakultur secara terintegrasi dengan mengacu pada data dan teknologi.

Iklan
Scroll Untuk Melanjutkan

“Potensi bisnis udang di Indonesia amat besar. Pemerintah menargetkan meningkatkan nilai produksi udang naik 3x selama lima tahun ke depan, kita butuh inovasi bisnis agar dapat tercapai," kata Hendy.

Dia menambahkan, penerapan teknologi oleh eFishery diperkirakan mampu menekan angka kegagalan panen hingga 50 persen serta meningkatkan tingkat produksi atau hasil panen dari tambak udang hingga 25-30 persen. Upaya ini diharapkan mampu mendongkrak potensi Indonesia yang saat ini merupakan negara produsen udang ketiga terbesar di dunia, setelah China dan India.

Hingga saat ini, grup bisnis waralaba kebab Baba Rafi mengelola 204 kolam tambak yang berada di Subang dan Lampung. Sejak diluncurkan pada 2017, waralaba tambak udang vaname Baba Rafi laris dan telah memiliki  ratusan investor. 

BISNIS

Iklan



Rekomendasi Artikel

Konten sponsor pada widget ini merupakan konten yang dibuat dan ditampilkan pihak ketiga, bukan redaksi Tempo. Tidak ada aktivitas jurnalistik dalam pembuatan konten ini.

 

Video Pilihan


Daftar Harga Franchise Warteg Bahari dan Cara Membelinya

29 hari lalu

Warga bersiap makan di Warteg Subsidi Bahari kawasan Jalan Fatmawati, Jakarta, Sabtu, 28 Marer 2020. Program Operasi Makan Gratis bersama sejumlah Warung Tegal (Warteg) di wilayah Jakarta, Bogor, Depok, Tangerang dan Bekasi diharapkan bisa membantu persoalan pendapatan para pemilik warteg dan pekerja harian yang terdampak wabah Virus Corona (COVID-19).  ANTARA
Daftar Harga Franchise Warteg Bahari dan Cara Membelinya

Kini Anda bisa bergabung dengan franchise Warteg Bahari dengan paket mulai dari Rp135 juta. Ketahui benefit dan cara daftarnya.


Terkena Aksi Boikot Produk Terafiliasi Israel, McDonald's Sebut Ada Intimidasi terhadap Perusahaan

57 hari lalu

Suasana sepi gerai makanan cepat saji McDonald's Raden Saleh, Jakarta, 10 Juni 2021. Sebanyak 20 gerai McDonald's atau McD di wilayah DKI Jakarta ditutup untuk sementara waktu oleh Satuan Polisi Pamong Praja atau Satpol PP akibat kerumunan saat pembelian BTS Meal. Waktu penutupan terbagi atas 1x24 jam dan 3x24 jam. TEMPO/Muhammad Hidayat
Terkena Aksi Boikot Produk Terafiliasi Israel, McDonald's Sebut Ada Intimidasi terhadap Perusahaan

PT Rekso Nasional Food pun kembali menggarisbawahi bahwa McDonald's Indonesia tidak berkaitan dengan McDonald's negara manapun.


Profil Carl's Jr. yang Akan Tutup Setelah 10 Tahun Beroperasi di Indonesia

21 Desember 2023

Ilustrasi restoran Carl Jr. Google Maps/Bambang P
Profil Carl's Jr. yang Akan Tutup Setelah 10 Tahun Beroperasi di Indonesia

Salah satu restoran burger premium di Indonesia, Carl's Jr., akan berhenti beroperasi di Indonesia akhir tahun ini. Seperti apa profilnya?


5 Waralaba Ayam Goreng Lokal yang Populer dan Banyak Ditemui

16 November 2023

Ilustrasi ayam goreng. Foto: Freepik.com/Jcomp
5 Waralaba Ayam Goreng Lokal yang Populer dan Banyak Ditemui

Ayam goreng merupakan salah satu maanan paling digemari di Indonesia. Banyak waralaba ayam goreng lokal yang menjamur di berbagai kota.


Mengenal Bisnis Waralaba, Ciri-Ciri, dan Contohnya

25 September 2023

Banyak cara untuk melakukan bisnis, salah satunya melalui waralaba atau dikenal dengan istilah franchise. Berikut ini ciri-ciri dan contohnya. Foto: Pexels
Mengenal Bisnis Waralaba, Ciri-Ciri, dan Contohnya

Banyak cara untuk melakukan bisnis, salah satunya melalui waralaba atau dikenal dengan istilah franchise. Berikut ini ciri-ciri dan contohnya.


IFRA Business Expo 2023 Targetkan Transaksi 1,65 Triliun Rupiah

22 Agustus 2023

Konferensi Pers IFRA Business Expo 2023
IFRA Business Expo 2023 Targetkan Transaksi 1,65 Triliun Rupiah

IFRA 2023 menjadi platform yang tepat untuk business-minded visitors untuk membangun peluang.


Jangan Lewatkan Hari Terakhir Pameran Franchise IFBC Expo 2023, Ada One Stop Service Entrepreneurship

12 Maret 2023

Pameran franchise dan peluang usaha, Info Franchise & Business Concept atau IFBC Expo 2023 di ICE BSD, Tangerang pada Ahad, 12 Maret 2023. Tempo/Amelia Rahima Sari.
Jangan Lewatkan Hari Terakhir Pameran Franchise IFBC Expo 2023, Ada One Stop Service Entrepreneurship

Pameran franchise Info Franchise & Business Concept atau IFBC Expo 2023 menyediakan one stop service entrepreneurship. Apa maksudnya?


Pameran Franchise IFBC Expo 2023 Targetkan Transaksi Tembus Rp 2 Triliun

12 Maret 2023

Pameran franchise dan peluang usaha, Info Franchise & Business Concept atau IFBC Expo 2023 di ICE BSD, Tangerang pada Ahad, 12 Maret 2023. Tempo/Amelia Rahima Sari.
Pameran Franchise IFBC Expo 2023 Targetkan Transaksi Tembus Rp 2 Triliun

Pameran franchise dan peluang usaha, Info Franchise & Business Concept atau IFBC Expo menargetkan transaksi tahun ini mencapai Rp 2 triliun.


Profil Pemilik Holland Bakery, Benarkah Bukan dari Belanda?

28 Januari 2023

Holland Bakery. hollandbakery.co.id
Profil Pemilik Holland Bakery, Benarkah Bukan dari Belanda?

Nama Holland Bakery kembali naik daun setelah di awal tahun ini menggelar promo besar-besaran. Tahukah Anda siapa pemilik toko roti ini?


Sekilas tentang Holland Bakery, Toko Roti yang Diserbu Warga Pagi Ini

28 Januari 2023

Holland Bakery. hollandbakery.co.id
Sekilas tentang Holland Bakery, Toko Roti yang Diserbu Warga Pagi Ini

Holland Bakery merupakan merek waralaba roti asal Indonesia yang berdiri pada 1978 di Jakarta.