Lupa Kata Sandi? Klik di Sini

atau Masuk melalui

Belum Memiliki Akun Daftar di Sini


atau Daftar melalui

Sudah Memiliki Akun Masuk di Sini

Konfirmasi Email

Kami telah mengirimkan link aktivasi melalui email ke rudihamdani@gmail.com.

Klik link aktivasi dan dapatkan akses membaca 2 artikel gratis non Laput di koran dan Majalah Tempo

Jika Anda tidak menerima email,
Kirimkan Lagi Sekarang

Indosat Tunjuk Eks General Counsel ExxonMobil Natasha Nababan Jadi Chief Legal

Reporter

image-gnews
Chief Legal & Regulatory Officer Indosat, Natasha Nababan. Foto: Indosat
Chief Legal & Regulatory Officer Indosat, Natasha Nababan. Foto: Indosat
Iklan

TEMPO.CO, Jakarta - Emiten operator telekomunikasi PT Indosat Tbk. (ISAT) menunjuk Natasha Nababan sebagai Chief Legal & Regulatory Officer baru perseroan.

President Director & CEO Indosat Ooredoo Ahmad Al-Neama mengatakan perseroan menyambut kehadiran chief baru dengan gembira mengingat rekam jejak dan semangat Natasha yang sejalan dengan Indosat.

"Pengalamannya yang luas, baik sebagai pengacara terkemuka maupun pemimpin dalam memajukan advokasi industrial akan sangat penting untuk mendukung perusahaan mencapai tujuannya. Kami yakin beliau memiliki banyak value untuk ditambahkan ke tim,” demikian ujar Al-Neama seperti dikutip Bisnis dari keterangan resmi, Selasa, 13 Oktober 2020.

Manajemen perseroan menyatakan bergabungnya Natasha sejalan semangat perusahaan untuk mensukseskan strategi transformasi 3 tahun. Adapun, kehadiran Natasha menjadikan dia sebagai satu-satunya chief perempuan di jajaran Dewan Direksi

Sebelumnya, Natasha Nababan adalah General Counsel di ExxonMobil Indonesia dan pernah bekerja di salah satu firma hukum terkemuka di Jakarta.

Iklan
Scroll Untuk Melanjutkan

Di Indosat, Natasha duduk di kursi direksi bersama Eyas Naif Saleh Assaf, Arief Musta’in, Vikram Sinha, dan Irsyad Sahroni.

BISNIS

Iklan



Rekomendasi Artikel

Konten sponsor pada widget ini merupakan konten yang dibuat dan ditampilkan pihak ketiga, bukan redaksi Tempo. Tidak ada aktivitas jurnalistik dalam pembuatan konten ini.

 

Video Pilihan


Ini Kata Menkominfo Alasan NVIDIA dan Indosat Pilih Bangun Pusat Pengembangan AI di Solo

14 hari lalu

Menteri Komunikasi dan Informatika, Budi Arie Setiadi usai acara buka bersama di Lapangan Anatakupa, Kementerian Kominfo, Jakarta Pusat pada Kamis, 21 Maret 2024. TEMPO/Desty Luthfiani.
Ini Kata Menkominfo Alasan NVIDIA dan Indosat Pilih Bangun Pusat Pengembangan AI di Solo

Menkominfo Budi Arie Setiadi mengumumkan Indonesia bakal memiliki Pusat Pengembangan Kecerdasan Buatan bernama "Indonesia AI Nation" di Solo


Pasar Ramadan IM3 di Solo, Ada Promo Freedom Internet 150 GB

33 hari lalu

Pasar Ramadan IM3 yang digelar di The Park Mall Solo Baru, Grogol, Sukoharjo, turut menyemarakkan suasana bulan Puasa 2024. Foto diambil Sabtu malam, 16 Maret 2024. TEMPO/SEPTHIA RYANTHIE
Pasar Ramadan IM3 di Solo, Ada Promo Freedom Internet 150 GB

Pasar Ramadan IM3 digelar untuk mendukung kampanye 'Nyatakan Silaturahmi dengan Freedom Internet' yang diluncurkan Indosat awal Maret lalu.


Indosat Bagi-bagi Gerobak dan Perkuat Jaringan di Masa Ramadan

36 hari lalu

Ilustrasi logo Indosat Ooredoo. Kredit: ANTARA/HO
Indosat Bagi-bagi Gerobak dan Perkuat Jaringan di Masa Ramadan

Indosat Ooredoo Hutchison mengadakan program bagi-bagi gerobak untuk pemberdayaan ekonomi masyarakat dan perkuat jaringan selama Ramadan.


Jangan Sampai Hangus, Cek Umur Kartu SIM Indosat, Telkomsel, dan XL Ikuti Tahapannya

56 hari lalu

Inilah cara cek nomor XL 2023 berikut ini tanpa perlu repot datang ke gerai XL Center. Anda cukup menggunakan HP dan kuota internet. Foto: Canva
Jangan Sampai Hangus, Cek Umur Kartu SIM Indosat, Telkomsel, dan XL Ikuti Tahapannya

Seringkali kita lupa untuk memeriksa masa aktif kartu SIM kita. Begini tahapan cek umur kartu SIM Indosat, Telkomsel, dan XL.


Kolaborasi Telkomsel dan Indosat Perkuat Infrastruktur Digital

22 Januari 2024

Kolaborasi Telkomsel dan Indosat Perkuat Infrastruktur Digital

Telkom dan Indosat Ooredoo Hutchison Berdayakan Indonesia melalui Kemitraan Strategis antara NeutraDC dan BDx Indonesia.


Mahkamah Agung Tolak Banding Exxon dan Koch Industries di Kasus Iklim

9 Januari 2024

Eksterior gedung Mahkamah Agung terlihat di Washington, AS, 21 Januari 2020. [REUTERS / Sarah Silbiger]
Mahkamah Agung Tolak Banding Exxon dan Koch Industries di Kasus Iklim

Mahkamah Agung AS menolak mendengarkan banding Exxon dan Koch Industries terkait kasus iklim.


Sinyal Indosat Bermasalah di Jawa Tengah dan Yogyakarta, Manajemen: Sudah Kembali Normal

1 Januari 2024

Sinyal Indosat Bermasalah di Jawa Tengah dan Yogyakarta, Manajemen: Sudah Kembali Normal

Warganet tengah mengeluhkan sinyal Indosat yang bermasalah sejak tadi pagi. Bagaimana kata pihak manajemen?


ExxonMobil Kenalkan Beragam Manfaat Pelumas untuk Industri

6 Desember 2023

(Dari kanan ke kiri) Senior Analyst Indonesia Strategic and Economic Action Institution (ISEAI) Ronny P Sasmita, Tenaga Ahli Kementerian ESDM Bidang Manajemen Proyek Dadang Asikin, B2B Commercial Sales General Manager PT ExxonMobil Lubricants Indonesia Lukman Hakim dalam Talkshow MobilTM Connect: Business Insights Exchange Supporting the Indonesian Manufacturing di JIEXPO Kemayoran, Jakarta Pusat pada Rabu, 6 Desember 2023. TEMPO/Adinda Jasmine
ExxonMobil Kenalkan Beragam Manfaat Pelumas untuk Industri

ExxonMobil Lubricants Indonesia memperkenalkan pelumas industri seperti Mobil Vactra Oil Numbered Series dan Mobil Velocite Oil Numbered Series.


10 Contoh Pasar Oligopoli di Indonesia

30 November 2023

Ada banyak contoh pasar oligopoli di Indonesia yang cukup mendominasi, seperti di bidang telekomunikasi, penerbangan, hingga otomotif. Foto: Canva
10 Contoh Pasar Oligopoli di Indonesia

Ada banyak contoh pasar oligopoli di Indonesia yang cukup mendominasi, seperti di bidang telekomunikasi, penerbangan, hingga otomotif.


Tarif Internet RI Murah, Indosat Bicara Pentingnya Keseimbangan Harga dan Kualitas Layanan

18 November 2023

Logo Indosat dan Tri.
Tarif Internet RI Murah, Indosat Bicara Pentingnya Keseimbangan Harga dan Kualitas Layanan

Indosat Ooredoo Hutchison menilai pentingnya keseimbangan tepat antara penawaran tarif internet dan kualitas layanannya.