Lupa Kata Sandi? Klik di Sini

atau Masuk melalui

Belum Memiliki Akun Daftar di Sini


atau Daftar melalui

Sudah Memiliki Akun Masuk di Sini

Konfirmasi Email

Kami telah mengirimkan link aktivasi melalui email ke rudihamdani@gmail.com.

Klik link aktivasi dan dapatkan akses membaca 2 artikel gratis non Laput di koran dan Majalah Tempo

Jika Anda tidak menerima email,
Kirimkan Lagi Sekarang

Eddie Van Halen Meninggal, Erick Thohir Kenang Lagu Favorit Jump

image-gnews
Menteri Badan Usaha Milik Negara Erick Thohir menulis kenangannya tentang gitaris musik rock Eddie Van Halen melalui akun Instagramnya @erickthohir , Rabu, 7 Oktober 2020. Instagram
Menteri Badan Usaha Milik Negara Erick Thohir menulis kenangannya tentang gitaris musik rock Eddie Van Halen melalui akun Instagramnya @erickthohir , Rabu, 7 Oktober 2020. Instagram
Iklan

TEMPO.CO, Jakarta - Menteri Badan Usaha Milik Negara Erick Thohir menulis kenangannya tentang Eddie Van Halen, gitaris band legendaris yang wafat pada 6 Oktober 2020. “Berita meninggalnya Eddie Van Halen hari ini, membawa ingatan saya ke masa remaja dulu,” kata Erick, yang ditulis dalam akun Instagramnya @erickthohir, Rabu, 7 Oktober 2020.

Eddie Van Halen meninggal dalam usia 65 tahun. Putranya, Wolfgang William menyebutkan bahwa ayahnya menghembuskan nafas terakhir setelah berjuang melawan kanker tenggorokan yang telah diderita sejak lima tahun silam.

Eddie Van Halen, salah satu personil dari grup band rock bernama Van Halen. Menurut Menteri Erick, siapa yang seumuran dengan dia atau masa remajanya berlangsung pada 1980-an, pasti mengenal grup musik legendaris itu. “Salah satu lagu favorit saya adalah Jump,” tutur Erick.

Melalui unggahan itu, Erick juga mengungkapkan sejumlah sahabatnya yang tertarik dan kerap membawakan lagu Jump. Lagu rock dari grup Eddie Van Halen musik itu dinyanyikan ketika bermain musik.

“Saya bersama teman-teman saya, Rama @ramamugiharto, Alm. @boykeyuliadi, @candysatrio, Jiimmy dan Benny sering membawakan lagu Jump,” tutur Erick Thohir. Ia dan sejumlah rekannya kerap bermain band di rumah Jimmy karena koleksi alat musiknya lengkap.

Dalam unggahannya, Menteri Erick melampirkan satu foto Eddie Van Halen yang berambut gondrong, berkaus putih, mengenakan celana jins, dan sepatu merah. Di leher, terikat sepenggal kain berwarna merah.

Iklan
Scroll Untuk Melanjutkan

Sambil berdiri dan tersenyum, sang legenda tengah memegang gitar bercorak merah. Sisi kiri dan kanan terdapat dua gitar lain di samping Eddie.

Eddie Van Halen adalah putra dari pasangan Eugenia van Halen dan Jan Van Halen, yang lahir di Amsterdam, Belanda, 26 Januari 1955. “Go ahead and jump in peace, Eddie!” ucap Erick Thohir, dalam akhir postingannya.

IHSAN RELIUBUN | RR ARIYANI

Baca: Desain Pesawat Pakai Masker, Erick Thohir: Terima Kasih Garuda

Iklan



Rekomendasi Artikel

Konten sponsor pada widget ini merupakan konten yang dibuat dan ditampilkan pihak ketiga, bukan redaksi Tempo. Tidak ada aktivitas jurnalistik dalam pembuatan konten ini.

 

Video Pilihan


Gaya Hidup Kebaratan Bikin Kasus Kanker pada Orang Muda Meningkat

3 jam lalu

ilustrasi kanker (pixabay.com)
Gaya Hidup Kebaratan Bikin Kasus Kanker pada Orang Muda Meningkat

Gaya hidup tidak sehat dan cenderung kebarat-baratan memicu pasien kanker usia muda semakin banyak.


Memahami Penyembuhan Kanker Darah dengan Sel Punca

1 hari lalu

Mengunduh Manfaat Terapi Sel Punca
Memahami Penyembuhan Kanker Darah dengan Sel Punca

Dokter menjelaskan metode penyembuhan kanker darah dengan melakukan transplantasi sel punca atau stem cell. Simak penjelasannya.


Nathan Tjoe-A-On Bicara Mentalitas Pemain Timnas Indonesia U-23 Usai Lolos ke 8 Besar Piala Asia U-23

1 hari lalu

Pemain Timnas Indonesia Nathan Tjoe-A-On. Instagram
Nathan Tjoe-A-On Bicara Mentalitas Pemain Timnas Indonesia U-23 Usai Lolos ke 8 Besar Piala Asia U-23

Nathan Tjoe-A-On menjadi salah satu pemain kunci dalam kemenangan 4-1 Timnas Indonesia U-23 atas Yordania pada laga terakhir Grup A Piala Asia U-23.


Hindari Paparan Zat Asing untuk Cegah Kanker Darah

1 hari lalu

Ilustrasi sel darah merah. Pixabay.com/Vector8DIY
Hindari Paparan Zat Asing untuk Cegah Kanker Darah

Masyarakat diminta menghindari paparan zat asing demi mencegah risiko kanker darah. Apa saja yang dimaksud?


Shin Tae-yong Bawa Timnas Indonesia ke Perempat Final Piala Asia U-23, Kapan Kontraknya Berakhir?

1 hari lalu

Pelatih timnas Indonesia, Shin Tae-yong memimpin latihan perdana Timnas Indonesia setibanya di Hanoi, Vietnam pada Sabtu malam, 23 Maret 2024. PSSI
Shin Tae-yong Bawa Timnas Indonesia ke Perempat Final Piala Asia U-23, Kapan Kontraknya Berakhir?

Hasil Piala Asia U-23 2024 menjadi penentu nasib Shin Tae-yong dalam melatih Timnas Indonesia, baik level senior maupun Timnas U-23.


Erick Thohir Beri Kode Segera Perpanjang Kontrak Shin Tae-yong Usai Bawa Timnas U-23 Indonesia ke Perempat Final Piala Asia U-23 2024

1 hari lalu

Pelatih Shin Tae-yong memimpin latihan timnas Indonesia di Stadion Madya Gelora Bung Karno, Senayan, Jakarta, Rabu, 20 Maret 2024. Timnas Indonesia menggelar latihan jelang bertanding melawan Vietnam dalam laga lanjutan Grup F kualifikasi Piala Dunia 2026 zona Asia di Stadion Utama Gelora Bung Karno pada Kamis besok. ANTARA/Hafidz Mubarak A
Erick Thohir Beri Kode Segera Perpanjang Kontrak Shin Tae-yong Usai Bawa Timnas U-23 Indonesia ke Perempat Final Piala Asia U-23 2024

Shin Tae-yong telah memenuhi dua syarat utama dari Ketua Umum PSSI Erick Thohir untuk mendapat perpanjangan kontrak bersama timnas Indonesia.


PSSI Akui Hanya Minta SC Heerenveen Lepas Nathan Tjoe-A-On ke Timnas U-23 Indonesia Sampai Lolos Fase Grup Piala Asia U-23 2024

1 hari lalu

Pemain timnas Indonesia, Nathan Tjoe-A-On (nomor punggung 14) saat pertandingan Grup F Kualifikasi Piala Dunia 2026 melawan Vietnam di Stadion Utama Gelora Bung Karno, Senayan, Jakarta, 21 Maret 2024. Kredit: Tim Media PSSI.
PSSI Akui Hanya Minta SC Heerenveen Lepas Nathan Tjoe-A-On ke Timnas U-23 Indonesia Sampai Lolos Fase Grup Piala Asia U-23 2024

Angota Exco PSSI ungkap soal lobi PSSI agar klub Nathan Tjoe-A-On beri izin pemainnya itu bela timnas U-23 Indonesia di Piala Asia U-23 2024.


Timnas U-23 Indonesia ke Perempat Final Piala Asia U-23 2024, Simak 4 Fakta Seputar Keberhasilan Skuad Garuda

1 hari lalu

Pesepak bola Timnas Indonesia U-23 Marselino Ferdinan (kanan) berselebrasi usai mencetak gol ke gawang Timnas Yordania U-23 melalui pinalti pada Kualifikasi Grup A Piala Asia U-23 2024 di Stadion Abdullah bin Khalifa, Doha, Minggu, 21 April 2024. Indonesia menang 4-1. ANTARA/HO-PSSI
Timnas U-23 Indonesia ke Perempat Final Piala Asia U-23 2024, Simak 4 Fakta Seputar Keberhasilan Skuad Garuda

Setelah berhasil melaju ke perempat final Piala Asia U-23 2024, timnas U-23 Indonesia mengejar tiket lolos Olimpiade Paris 2024.


Timnas U-23 Indonesia Lolos ke Perempat Final Piala Asia U-23 2024, Erick Thohir: Target Berikutnya Lolos Olimpiade

1 hari lalu

Pesepak bola Timnas Indonesia U-23 Rafael William Struick (kiri) menendang bola dengan dihadang pesepak bola Timnas Yordania U-23 Arafat Haj Ibrahim  pada Kualifikasi Grup A Piala Asia U-23 2024 di Stadion Abdullah bin Khalifa, Doha, Minggu, 21 April 2024. ANTARA/HO-PSSI
Timnas U-23 Indonesia Lolos ke Perempat Final Piala Asia U-23 2024, Erick Thohir: Target Berikutnya Lolos Olimpiade

Ketua Umum PSSI Erick Thohir memuji Timnas U-23 Indonesia yang berhasil lolos ke babak perempat final Piala Asia U-23 2024. Simak selengkapnya.


Detik-detik Laga Timnas Indonesia Vs Yordania di Piala Asia U-23, Siapa Lolos dari Lubang Jarum?

2 hari lalu

Timnas U-23 Indonesia. Foto : PSSI
Detik-detik Laga Timnas Indonesia Vs Yordania di Piala Asia U-23, Siapa Lolos dari Lubang Jarum?

Pelatih timnas Yordania-U23 Abdallah Abu Zema menilai timnas Indonesia U-23 Indonesia adalah yang lawan sulit. Siapa keluar sebagai pemenang?