Lupa Kata Sandi? Klik di Sini

atau Masuk melalui

Belum Memiliki Akun Daftar di Sini


atau Daftar melalui

Sudah Memiliki Akun Masuk di Sini

Konfirmasi Email

Kami telah mengirimkan link aktivasi melalui email ke rudihamdani@gmail.com.

Klik link aktivasi dan dapatkan akses membaca 2 artikel gratis non Laput di koran dan Majalah Tempo

Jika Anda tidak menerima email,
Kirimkan Lagi Sekarang

Harga Emas Diprediksi Bisa Tembus Lebih dari Rp 1 Juta per Gram

Reporter

image-gnews
Ilustrasi emas batangan. Sumber: Global Look Press / rt.com
Ilustrasi emas batangan. Sumber: Global Look Press / rt.com
Iklan

TEMPO.CO, Jakarta - Direktur PT TRFX Garuda Berjangka Ibrahim Assuaibi, memprediksi harga emas masih akan terus melambung seiring dengan belum ditemukannya vaksin Covid-19. Dia memperkirakan emas dalam negeri akan mencapai level Rp 1,248 juta per gram sampai tutup tahun ini.

Prakiraan itu juga mengacu pada harga emas global yang terus naik.  "Kemungkinan besar untuk level tertinggi itu US$ 1.970 (per troy ounce) untuk tahun 2020, karena di tahun 2011 hanya US$ 1.920 (per troy ounce)," kata dia saat dihubungi Tempo, Senin 27 Juli 2020.

Adapun untuk harga emas Antam pada Sein, 27 Juli 2020, naik Rp 8.000 menjadi Rp 997 ribu per gram. Kemudian harga emas dunia berdasarkan data Bloomberg mengutip Bisnis, pada perdagangan Senin 27 Juli 2020 pukul 05.17 WIB, harga emas Comex kontrak Desember 2020 naik 0,51 persen atau 9,9 poin menuju level US$ 1.935,1 per troy ounce. Sedangkan harga spot berhasil naik 0,22 persen atau 4,2 poin ke level US$ 1.906,22 per troy ounce.

Selain belum ditemukannya vaksin antivirus Covid-19, Ibrahim mengatakan, harga emas meroket disebabkan kondisi ekonomi Amerika Serikat yang kian terpuruk akibat Covid-19. Belum lagi, hubungan geopolitik antara Negeri Paman Sam tersebut dengan Cina yang semakin memanas.

"Kondisi ini membuat investor ramai-ramai beralih ke safe heaven aset, seperti emas," ucapnya.

Dalam kondisi seperti ini, kata Ibrahim, bukan tak mungkin harga emas dunia  bisa mendekati US$ 2.000 per troy ounce.

Untuk saat ini, ujar Ibrahim, pemerintah Amerika Serikat juga sedang menggodok regulasi penyaluran stimulus penanganan pandemi Covid-19 sebesar US$ 1 trillun. Uang itu nantinya akan digunakan sebagai pemberian insentif bagi pekerja yang di rumah di AS, karena stimulus sebelumnya sebesar US$ 2 triliun akan jatuh tempo pada Juli tahun ini.

Iklan



Rekomendasi Artikel

Konten sponsor pada widget ini merupakan konten yang dibuat dan ditampilkan pihak ketiga, bukan redaksi Tempo. Tidak ada aktivitas jurnalistik dalam pembuatan konten ini.

 

Video Pilihan


Harga Emas Antam Hari Ini Naik Rp 27 Ribu, Simak Selengkapnya

10 jam lalu

Petugas tengah menunjukkan contoh emas berukuran 1 kilogram di butik Galery24 Salemba, Jakarta, Selasa, 19 Maret 2024. Harga emas 24 karat PT Aneka Tambang Tbk. (ANTM) atau Antam terpantau naik pada perdagangan hari ini menjelang rapat The Fed soal kebijakan suku bunga. TEMPO/Tony Hartawan
Harga Emas Antam Hari Ini Naik Rp 27 Ribu, Simak Selengkapnya

Harga emas Antam hari ini naik Rp 27.000 menjadi Rp 1.249.000 per gram.


Harga Emas Antam Hari Ini Naik jadi Rp 1,22 Juta per Gram

1 hari lalu

Petugas tengah menunjukkan contoh emas berukuran 1 kilogram di butik Galery24 Salemba, Jakarta, Selasa, 19 Maret 2024. Mengacu data Antam, tercatat harga untuk emas 0,5 gram adalah Rp649.500, naik Rp3.000 dari harga kemarin.  TEMPO/Tony Hartawan
Harga Emas Antam Hari Ini Naik jadi Rp 1,22 Juta per Gram

Harga emas Antam masih melanjutkan tren kenaikan dalam perdagangan hari ini, Kamis, 28 Maret 2024.


Harga Emas Antam Hari Ini Naik Rp 10.000, Simak Selengkapnya

3 hari lalu

Petugas tengah menunjukkan contoh emas berukuran 1 kilogram di butik Galery24 Salemba, Jakarta, Selasa, 19 Maret 2024. Harga emas 24 karat PT Aneka Tambang Tbk. (ANTM) atau Antam terpantau naik pada perdagangan hari ini menjelang rapat The Fed soal kebijakan suku bunga. TEMPO/Tony Hartawan
Harga Emas Antam Hari Ini Naik Rp 10.000, Simak Selengkapnya

Harga emas melonjak ke level Rp 1.213.000 per gram dalam perdagangan hari ini.


Akhir Pekan, Harga Emas Antam Stagnan

5 hari lalu

Petugas tengah menunjukkan contoh emas berukuran 1 kilogram di butik Galery24 Salemba, Jakarta, Selasa, 19 Maret 2024. Mengacu data Antam, tercatat harga untuk emas 0,5 gram adalah Rp649.500, naik Rp3.000 dari harga kemarin.  TEMPO/Tony Hartawan
Akhir Pekan, Harga Emas Antam Stagnan

Harga emas Antam stagnan di level Rp 1.203.000 per gram dalam perdagangan Minggu, 24 Maret 2024.


Hari Ini Harga Emas Antam Meroket jadi Rp 1,219 Juta per Gram, Apa Sebabnya?

8 hari lalu

Emas batangan murni 99,99 persen ditempatkan di ruang kerja di pabrik logam mulia Krastsvetmet di kota Krasnoyarsk, Siberia, Rusia, 31 Januari 2023. REUTERS/Alexander Manzyuk
Hari Ini Harga Emas Antam Meroket jadi Rp 1,219 Juta per Gram, Apa Sebabnya?

Harga emas keluaran PT Aneka Tambang (Persero) Tbk. atau harga emas Antam pada Kamis pagi, 21 Maret 2024, terpantau naik Rp 20.000 per gram.


Harga Emas Antam Hari Ini Naik Rp 6.000

10 hari lalu

Petugas menunjukkan emas edisi Imlek berupa gambar Naga Kayu di Butik Emas Antam, Setia Budi, Jakarta, Selasa 6 Februari 2024. Emas Imlek Shio Naga mengkadirkan disain khusus dari Antam dengan berat 8 gram dan 88 gram, sementara untuk emas gift series Imlek hadir dengan berat 0,5 gram dan 1 gram. TEMPO/Tony Hartawan
Harga Emas Antam Hari Ini Naik Rp 6.000

Harga emas PT Aneka Tambang atau emas Antam melonjak ke level Rp 1.199.000 per gram dalam perdagangan hari ini.


Awal Pekan, Harga Emas Antam Masih Stagnan

11 hari lalu

Seorang petugas menunjukkan koleksi emas batangan di Galeri 24 Pegadaian, Jakarta, Selasa, 29 Agustus 2023. Harga emas batangan PT Aneka Tambang Tbk (Antam) mengalami kenaikan pada pagi ini, Selasa, 29 Agustus 2023.  Tempo/Tony Hartawan
Awal Pekan, Harga Emas Antam Masih Stagnan

Harga emas PT Aneka Tambang atau emas Antam stagnan di level Rp 1.193.000 per gram dalam perdagangan awal pekan, Senin, 18 Maret 2024.


Kejaksaan Agung Geledah Rumah Helena Lim, Kasus Apa? Ini Profil Crazy Rich PIK dan Sederet Kontroversinya

12 hari lalu

Helena Lim. Instagram
Kejaksaan Agung Geledah Rumah Helena Lim, Kasus Apa? Ini Profil Crazy Rich PIK dan Sederet Kontroversinya

Crazy rich PIK Helena Lim menjadi sorotan lantaran rumahnya digeledah Kejaksaan Agung, dugaan kasus korupsi izin tambang timah. Siapakah dia?


Terkini: Jokowi Instruksikan Menteri Basuki Ubah Desain Istana Wapres di IKN, Pedagang Emas Cerita Banyak Pelanggan Jual Perhiasan untuk Sekolah dan Mudik

16 hari lalu

Presiden Joko Widodo mengencangkan baut saat pemasangan bilah pertama Garuda disaksikan Menteri PUPR Basuki Hadimuljono di Kantor Presiden, Ibu Kota Nusantara (IKN), Penajam Paser Utara, Kalimantan Timur, Jumat, 22 September 2023. Presiden Jokowi menyebut progres pembangunan Kantor Presiden sudah mencapai 38 persen. ANTARA FOTO/Sigid Kurniawan
Terkini: Jokowi Instruksikan Menteri Basuki Ubah Desain Istana Wapres di IKN, Pedagang Emas Cerita Banyak Pelanggan Jual Perhiasan untuk Sekolah dan Mudik

Menteri PUPR Basuki Hadimuljono mengatakan Presiden Joko Widodo atau Jokowi meminta perubahan soal desain Istana Wakil Presiden di IKN Nusantara.


Harga Emas Melejit, Pedagang Cerita Banyak Pelanggan Jual Perhiasan untuk Sekolah, Mudik dan..

16 hari lalu

Salah satu toko emas di Pasar Kebayoran Lama, Jakarta Selatan yang dikunjungi Rabu, 13 Maret 2024. Tempo/Annisa Febiola.
Harga Emas Melejit, Pedagang Cerita Banyak Pelanggan Jual Perhiasan untuk Sekolah, Mudik dan..

Tren harga emas terus menanjak dalam beberapa waktu belakangan ini. Seperti apa cerita para pedagang di toko emas? Simak informasinya berikut ini.