Pulih dari Corona, Ini Pola Kerja Baru Menteri Budi Karya

Menteri Perhubungan Budi Karya Sumadi dinyatakan positif Corona pada 14 Maret lalu. Kabar tersebut disampaikan oleh Menteri Sekretaris Negara Pratikno atas izin keluarga pada Sabtu malam, 14 Maret 2020. Budi Karya merupakan pejabat tinggi Indonesia pertama yang terinfeksi virus Corona. instagram.com/sekretariat.kabinet
Menteri Perhubungan Budi Karya Sumadi dinyatakan positif Corona pada 14 Maret lalu. Kabar tersebut disampaikan oleh Menteri Sekretaris Negara Pratikno atas izin keluarga pada Sabtu malam, 14 Maret 2020. Budi Karya merupakan pejabat tinggi Indonesia pertama yang terinfeksi virus Corona. instagram.com/sekretariat.kabinet

TEMPO.CO, Jakarta - Menteri Perhubungan Budi Karya Sumadi mengatakan dirinya saat ini fokus untuk mengurusi koordinasi internal di Kementerian Perhubungan. Sehingga, Budi dalam beberapa waktu ke depan belum akan sering tampil di depan publik.

“Saya tidak ber-statement, tidak muncul, saya dibatasi di rumah dan di kantor, sampai waktu yang belum ditentukan,” kata Budi Karya saat melakukan bincang virtual bersama Tempo dengan topik Rahasia Kesembuhan BKS dalam program Ini Budi di akun Instagram tempodotco, Sabtu 16 Mei 2020.

Keputusan itu bukan kehendak Budi, namun merupakan permintaan Istana. Menurut Budi, hal tersebut tentu sudah mempertimbangkan rekomendasi dari dokter yang merawatnya selama Covid-19. Selain itu, kondisi fisik Budi Karya pun belum normal 100 persen. “Jadi di satu sisi aktif, di sisi lain saya belum boleh keluar.”

Budi Karya sebelumnya salah satu penderita Covid-19. Sehingga, Ia pun mendapat perawatan di Rumah Sakit Pusat Angkatan Darat (RSPAD) Gatot Subroto sejak 13 Maret  hingga 31 Maret 2020. Selama masa tersebut, peran Budi digantikan sementara oleh Menteri Koordinator Bidang Kemaritiman Luhut Binsar Panjaitan.

Setelah sembuh, Budi mulai mendeteksi kembali satu per satu masalah di bidang perhubungan, di tengah Covid-19. Mulai dari keterlambatan proyek Kerja Sama Pemerintah dan Badan Usaha (KPBU), masalah di pelabuhan, hingga pembangunan MRT tahap kedua.

Untuk itu, walaupun fokus di internal, sejumlah masalah tersebut mulai dicicil untuk diselesaikan. Komunikasi dengan sejumlah pihak telah dimulai kembali, mulai dengan PT MRT, hingga pengelola bandara, PT Angkasa Pura (AP) I dan II. 








Menhub Cek Pembangunan Jalur KA Lhokseumawe - Bireuen

4 jam lalu

Ilustrasi di stasiun kereta api. Foto: Pegipegi
Menhub Cek Pembangunan Jalur KA Lhokseumawe - Bireuen

Menhub Budi Karya Sumadi mengecek perkembangan pembangunan jalur kereta api Lhokseumawe - Bireuen di Provinsi Aceh.


Menhub Pastikan Pembangunan Rel Kereta Api Besitang-Langsa Tetap Dilanjutkan, tapi....

5 jam lalu

Ilustrasi Kereta Api Indonesia. Getty Images
Menhub Pastikan Pembangunan Rel Kereta Api Besitang-Langsa Tetap Dilanjutkan, tapi....

Menhub Budi Karya Sumadi memastikan pembangunan rel kereta api dari Besitang, Sumatera Utara ke Langsa, Aceh, atau disebut BSL tetap dilanjutkan.


Mengenal Johannes Leimena, Pahlawan Nasional yang Menggagas Konsep Puskesmas

22 jam lalu

Seorang pengunjung mengabadikan patung pahlawan nasional Johanes Leimena, yang sementara ditutupi selubung kain, yang batal diresmikan Presiden Susilo Bambang Yudhoyono, di Ambon, Maluku, Jumat (8/6). ANTARA/Embong Salampessy
Mengenal Johannes Leimena, Pahlawan Nasional yang Menggagas Konsep Puskesmas

Johannes Leimena merupakan dokter sekaligus politikus yang diangkat sebagai Pahlawan Nasional. Ia pernah menduduki berbagai bidang kementerian.


Menhub: Operasional Kendaraan Barang Dibatasi Selama Mudik Lebaran 2023

2 hari lalu

Truk pengangkut peti kemas melintas di ruas tol kawasan Tanjung Priok, Jakarta, Selasa, 19 April 2022. Kementerian Perhubungan akan membatasi jumlah kendaraan truk logistik yang melewati 15 ruas jalan tol dalam rangka mudik Lebaran 2022. TEMPO/Tony Hartawan
Menhub: Operasional Kendaraan Barang Dibatasi Selama Mudik Lebaran 2023

Menteri Perhubungan (Menhub) menyampaikan aturan baru soal operasional kendaraan barang pada masa angkutan Lebaran 2023, seperti apa?


Menhub Budi Dukung Gerakan Lebaran ke Jakarta

2 hari lalu

Menteri Perhubungan Budi Karya Sumadi saat menjadi pembicara di acara Ngobrol Tempo, yang bertema Kesiapan Menjelang Mudik Lebaran 2023 di Gedung Tempo Jakarta, Kamis 30/03/2022.
Menhub Budi Dukung Gerakan Lebaran ke Jakarta

Jawa Tengah menjadi tujuan mudik banyak orang. Sementara bagi yang ingin berlibur di Hari Raya, Bali menjadi destinasi yang banyak diincar


Menhub Paparkan Kesiapan Jelang Mudik Lebaran 2023

2 hari lalu

Menteri Perhubungan Budi Karya Sumadi saat menjadi pembicara di acara Ngobrol Tempo, yang bertema Kesiapan Menjelang Mudik Lebaran 2023 di Gedung Tempo Jakarta, Kamis 30/03/2022.
Menhub Paparkan Kesiapan Jelang Mudik Lebaran 2023

Puncak arus mudik lebaran diperkirakan terjadi pada 20-21 April 2023


Pemudik Melonjak 45 Persen, Menteri Budi Karya: Pengguna Sepeda Motor Paling Rawan Kecelakaan

2 hari lalu

Menteri Perhubungan Budi Karya Sumadi saat menjadi pembicara di acara Ngobrol Tempo, yang bertema Kesiapan Menjelang Mudik Lebaran 2023 di Gedung Tempo Jakarta, Kamis 30/03/2022.
Pemudik Melonjak 45 Persen, Menteri Budi Karya: Pengguna Sepeda Motor Paling Rawan Kecelakaan

Menteri Perhubungan Budi Karya Sumadi memprediksi jumlah pemudik akan naik 45 persen. Pengendara sepeda motor paling rawan kecelakaan.


Jelang Diresmikan Jokowi Besok, Menhub Cek KA Makassar-Parepare

4 hari lalu

Rangkaian kereta api yang melayani jalur Makassar-Parepare di Sulawesi Selatan. Kemenhub
Jelang Diresmikan Jokowi Besok, Menhub Cek KA Makassar-Parepare

Menhub Budi Karya Sumadi mengecek KA Makassar-Parepare lintas Maros-Garongkong yang rencananya akan diresmikan Presiden Jokowi besok.


Tak Naikkan Harga Tiket, Garuda Indonesia Malah Kasih Penawaran Khusus Lebaran 2023 ke Jakarta

7 hari lalu

Ilustrasi Garuda Indonesia. TEMPO/Tony Hartawa
Tak Naikkan Harga Tiket, Garuda Indonesia Malah Kasih Penawaran Khusus Lebaran 2023 ke Jakarta

Garuda Indonesia tidak menaikkan harga tiket pada libur Lebaran 2023, tapi malah memberikan penawaran khusus buat yang ingin Lebaran ke Jakarta.


Terpopuler: Stafsus Sri Mulyani Sibuk Meminta Maaf, Tips Beli Tiket Pesawat Saat Musim Lebaran

7 hari lalu

Staf Khusus Menteri Keuangan Bidang Komunikasi Yustinus Prastowo saat dimintai keterangan soal data transaksi janggal Rp 300 triliun di Kantor Kemenkopolhukam, Jakarta Pusat, pada Jumat, 10 Maret 2023. TEMPO/ Moh Khory Alfarizi
Terpopuler: Stafsus Sri Mulyani Sibuk Meminta Maaf, Tips Beli Tiket Pesawat Saat Musim Lebaran

Berita terpopuler pada Sabtu, 25 Maret 2023 dimulai dari Staf Khusus Menkeu Sri Mulyani, Yustinus Prastowo, yang akhir-akhir ini sibuk meminta maaf.