Lupa Kata Sandi? Klik di Sini

atau Masuk melalui

Belum Memiliki Akun Daftar di Sini


atau Daftar melalui

Sudah Memiliki Akun Masuk di Sini

Konfirmasi Email

Kami telah mengirimkan link aktivasi melalui email ke rudihamdani@gmail.com.

Klik link aktivasi dan dapatkan akses membaca 2 artikel gratis non Laput di koran dan Majalah Tempo

Jika Anda tidak menerima email,
Kirimkan Lagi Sekarang

PT SKP Targetkan Mengolah 200 Ton Daun Kayu Putih per Hari

image-gnews
Minyak kayu putih. Shutterstock
Minyak kayu putih. Shutterstock
Iklan

TEMPO.CO, MATARAM - Di kaki gunung Tambora, kini muncul perusahaan minyak kayu putih terbesar di dunia, PT Sanggaragro Karya Persada (SKP). PT SKP melakukan investasi Rp 1 triliun untuk meningkatkan kapasitas produksi mengolah daun minyak kayu putih. Dari produksi mengolah 200 ton daun kayu putih sehari, dari sebelumnya 60 ton perhari. 

Direktur Operasional PT SKP Trianda Meliala mengatakan kebutuhan produksi minyak kayu putih di dunia saat ini sekitar 5.000 ton pertahun.  ''Indonesia hanya bisa memproduksi sekitar 450 - 500 ton pertahun,'' kata Trianda Meliala, Ahad 15 Desember 2019. Dengan investasi jumbo itu, dia memperkirakan perusahaan mencapai balik modal (break event point) setelah delapan tahun. 

Hasil minyak kayu putih asli produksi PT SKP ini, juga akan diolah menjadi beberapa jenis produk seperti bahan kosmetik, bahan farmasu, aroma terapi dan lain sebagainya.

PT SKP, kata dia, memasok kebutuhan minyak kayu putih cap Elang dan suplier lain di Surabaya. Jika menggunakan merek sendiri, Trianda mengatakan, perusahaan akan memberi nama produknya, Gunung Tambora. Pabrik PT SKP menggunakan mesin penyulingan modern dan dibangun di atas lahan seluas 2,5 hektar di Desa Oi Katupa, Kecamatan Tambora, Kabupaten Bima. 

Iklan
Scroll Untuk Melanjutkan

PT SKP mengklaim sebagai perusahaan swasta satu-satunya produsen minyak kayu putih yang menyiapkan lahan tanam seluas 5.000 hektar. Lahan ini menggunakan hak guna usaha (HGU) untuk produksi 25 juta pohon.

Asisten II Sekretaris Daerah Provinsi NTB Ridwan Syah menuturan PT SKP menyerap 600 orang pekerja ini. Lahan HGU PT SKP semula merupakan lahan kritis yang didominasi bebatuan di kaki gunung Tambora bagian selatan.

''Akan tetapi tanaman kayu putih Melaleuca cajuput mampu tumbuh pada iklim sangat panas sepertu di Pulau Sumbawa,'' ucap Ridwan Syah putra Dompu di sekitar daerah Kabupaten Bima. Ia menyebutkan salah satu jenis yang dihasilkan adalah minyak Atsiri - minyak kayu putih masuk kedalam jenis minyak atsiri bersama minyak cengkeh, minyak pala dan minyak sereh.

Iklan



Rekomendasi Artikel

Konten sponsor pada widget ini merupakan konten yang dibuat dan ditampilkan pihak ketiga, bukan redaksi Tempo. Tidak ada aktivitas jurnalistik dalam pembuatan konten ini.

 

Video Pilihan


7 Madu Lokal Khas Indonesia, Salah Satu Superfood Terbaik di Dunia

11 Mei 2023

Anggota Kelompok Tani Hutan Bina Lestari memanen hasil budidaya lebah madu dari dalam sarangnya langsung atau madu murni. (ANTARA FOTO/Adeng Bustomi)
7 Madu Lokal Khas Indonesia, Salah Satu Superfood Terbaik di Dunia

Madu lokal Indonesia sangat beragam. Hal itu tak lepas dari keberagaman tumbuhan di hutan bumi nusantara.


Lima Tempat yang Hilang di Indonesia, Dua di Antaranya Masih Dianggap Mitos

28 Juli 2022

Warga berdoa di kawasan Lumpur Lapindo di titik 21 Desa Siring, Kec. Porong, Sidoarjo, Jawa Timur, 16 Juli 2015. Warga berziarah untuk mendoakan keluarga dan kerabat yang makamnya telah tenggelam oleh Lumpur. TEMPO/Aris Novia Hidayat
Lima Tempat yang Hilang di Indonesia, Dua di Antaranya Masih Dianggap Mitos

Tempat yang hilang di Indonesia itu menjadi sebuah legenda di antara fakta dan mitos, juga dibumbui cerita yang tersebar dari mulut ke mulut.


Potensi Wisata Gunung Tambora yang Disebut Bisa Saingi Eropa

6 Juni 2022

Seorang pendaki saat menuju puncak Gunung Tambora, Bima, NTB, 12 Maret 2015. TEMPO/M IQBAL ICHSAN
Potensi Wisata Gunung Tambora yang Disebut Bisa Saingi Eropa

Momentum Festival Pesona Tambora 2022 merupakan bagian dari peringatan meletusnya Gunung Tambora 207 tahun lalu dan HUT Dompu.


Meriahnya Festival Pesona Tambora 2022, Terselip Pesan Menuju Wisata Kelas Dunia

6 Juni 2022

Suasana penyelenggaraan Festival Pesona Tambora 2022. Dok. Pemprov NTB
Meriahnya Festival Pesona Tambora 2022, Terselip Pesan Menuju Wisata Kelas Dunia

Festival Pesona Tambora 2022 dilaksanakan selama dua hari pada 4-5 Juni 2022 di Pos 1 Tambora Via Doro Ncanga, Dompu.


Peringatan 207 Tahun Meletusnya Gunung Tambora, Ada Festival Pesona Tambora

28 Mei 2022

Seorang pendaki melihat kawah dari puncak Gunung Tambora, Bima, NTB, 12 Maret 2015. TEMPO/M IQBAL ICHSAN
Peringatan 207 Tahun Meletusnya Gunung Tambora, Ada Festival Pesona Tambora

Festival Pesona Tambora juga digelar untuk mengingatkan generasi muda tentang Gunung Tambora yang punya sejarah mendunia.


Kronologi Korban Kebakaran di Pulogadung Tewas Terjebak di Kamar Mandi

12 Mei 2022

Kondisi rumah warga korban kebakaran di Pulogadung, Jakarta, Kamis 12 Mei 2022. Foto ANTARA/Yogi Rachman
Kronologi Korban Kebakaran di Pulogadung Tewas Terjebak di Kamar Mandi

Satu orang tewas dalam kebakaran tiga rumah di Komplek Bulog, Jl Sambiloto Dalam, RT 003, RW 06, Kayu Putih, Pulo Gadung


Peringatan 207 Tahun Gunung Tambora Meletus, Ini yang Dibutuhkan Pulau Sumbawa

18 April 2022

Seorang pendaki berjalan menuju puncak Gunung Tambora, Bima, NTB, 12 Maret 2015. Gunung Tambora pernah beberapa kali meletus, dan letusan terbesarnya yakni pada 1815 yang masuk dalam skala tujuh Volcanic Explosivity Index (VEI). TEMPO/M IQBAL ICHSAN
Peringatan 207 Tahun Gunung Tambora Meletus, Ini yang Dibutuhkan Pulau Sumbawa

Popularitas Gunung Tambora sudah mendunia karena letusannya yang amat dahsyat pada dua abad lalu.


Pendakian Gunung Tambora Kembali Dibuka, Simak Aturan untuk Pendaki

6 April 2022

Seorang pendaki saat menuju puncak Gunung Tambora, Bima, NTB, 12 Maret 2015. TEMPO/M IQBAL ICHSAN
Pendakian Gunung Tambora Kembali Dibuka, Simak Aturan untuk Pendaki

Karena situasi pandemi Covid-19, jumlah pendaki dibatasi sebesar 30 persen dari daya tampung wisata Taman Nasional Gunung Tambora.


Kronologi 4 Orang Termasuk Bayi Tewas Tersetrum di Pulogadung

21 Maret 2022

Ilustrasi Mayat Bayi / Bayi Meninggal Duni. theage.com.au
Kronologi 4 Orang Termasuk Bayi Tewas Tersetrum di Pulogadung

Empat orang, termasuk bayi, tewas tersetrum di dalam kamar mandi. Diduga akibat pemanas air yang korsleting


Gubernur NTB Zulkieflimansyah ke IKN: Kami Membawa Air Awet Muda

14 Maret 2022

Presiden Joko Widodo alias Jokowi dalam ritual Kendi Nusantara di titik nol Ibu Kota Negara (IKN) Nusantara di Penajam Paser Utara, Kalimantan Timur, Senin, 14 Maret 2022. Acara ini diikuti seluruh gubernur atau perwakilan dari 34 provinsi dan juga 15 tokoh masyarakat dari Kalimantan Timur. Foto: Biro Pers Sekretariat Presiden
Gubernur NTB Zulkieflimansyah ke IKN: Kami Membawa Air Awet Muda

Gubernur NTB Zulkieflimansyah membawa air dari Taman Narmada di Kabupaten Lombok Barat ke IKN. Masyarakat Lombok percaya ini air awet muda.