Lupa Kata Sandi? Klik di Sini

atau Masuk melalui

Belum Memiliki Akun Daftar di Sini


atau Daftar melalui

Sudah Memiliki Akun Masuk di Sini

Konfirmasi Email

Kami telah mengirimkan link aktivasi melalui email ke rudihamdani@gmail.com.

Klik link aktivasi dan dapatkan akses membaca 2 artikel gratis non Laput di koran dan Majalah Tempo

Jika Anda tidak menerima email,
Kirimkan Lagi Sekarang

Hong Kong Investasi Senilai USD 1,74 M di 1.136 Proyek RI

image-gnews
Kedutaan Besar RI di Seoul, Korea Selatan, menyelenggarakan Forum Bisnis Indonesia di kota Seoul dan Busan Korsel pada 13 - 15 November 2018. Pertumbuhan perdagangan yang stabil dan berkelanjutan, aliran investasi asing yang terus positif, serta pertumbuhan stabil ekonomi  di atas lima persen menjadi keunggulan yang dijajakan KBRI dalam forum ini. Sumber: dokumen KBRI Seoul
Kedutaan Besar RI di Seoul, Korea Selatan, menyelenggarakan Forum Bisnis Indonesia di kota Seoul dan Busan Korsel pada 13 - 15 November 2018. Pertumbuhan perdagangan yang stabil dan berkelanjutan, aliran investasi asing yang terus positif, serta pertumbuhan stabil ekonomi di atas lima persen menjadi keunggulan yang dijajakan KBRI dalam forum ini. Sumber: dokumen KBRI Seoul
Iklan

TEMPO.CO, BEIJING - Pemerintah Indonesia menawarkan berbagai kemudahan berinvestasi kepada para pengusaha dan investor dari Hong Kong dan Makau. Deputi Direktur Promosi Infrastruktur Badan Koordinasi Penanaman Modal (BKPM) Ahmad Faisal Suralaga mengatakan prospek dan peluang investasi oleh pengusaha Hong Kong di Indonesia cukup bagus.

Pemerintah, kata dia, menawarkan banyak kemudahan dan insentif bagi investor. "Ada pemberian insentif pajak (New Tax Holiday Policy), pengembangan SDM, penyederhanaan ketentuan, dan perbaikan kebijakan ekonomi sebagai upaya untuk meningkatkan investasi ke Indonesia. Pengembangan 10 daerah wisata dan 'digital economy' terbuka bagi investor Hong Kong dan Makau," kata dia di Hong Kong, Jumat 6 Desember 2019.

Konsul Jenderal RI untuk Hong Kong Ricky Suhendar menambahkan bahwa hubungan ekonomi Indonesia dan Hong Kong menunjukkan perkembangan positif.  Ia menyebutkan bahwa nilai investasi Hong Kong di Indonesia pada periode Januari- September 2019 telah mencapai US$ 1,74 miliar yang terbagi dalam 1.136 proyek.  

"Walau begitu masih perlu upaya untuk mendorong partisipasi pengusaha Hong Kong pada pameran di Indonesia, misi dagang dan investasi Hong Kong dan Makau ke Indonesia," ujarnya dalam Indonesian Highlight Economy 2019 and Economic Outlook 2020 di BNI Galery, Hong Kong, yang juga dihadiri para pengusaha setempat itu.

Iklan
Scroll Untuk Melanjutkan

Investasi Hong Kong di Indonesia paling besar pada sektor pelabuhan, real estate, industrial estate, industri makanan, pertambangan, perkebunan, hotel dan restoran, serta peralatan transportasi.

Sementara itu, nilai perdagangan Indonesia dengan Hong Kong selama Januari-September 2019 mencapai 4,5 miliar dolar AS. General Manager BNI Hong Kong Wan Andi Aryadi mendorong beberapa nasabah BNI masuk ke pasar global untuk mempermudah transaksi perdagangan internasionalnya.

Iklan



Rekomendasi Artikel

Konten sponsor pada widget ini merupakan konten yang dibuat dan ditampilkan pihak ketiga, bukan redaksi Tempo. Tidak ada aktivitas jurnalistik dalam pembuatan konten ini.

 

Video Pilihan


Gaet Turis Indonesia, Hong Kong Promosi Wisata Ramah Muslim

2 jam lalu

Hong Kong Tourism Board menggelar Ngabuburit dan Buka Puasa Bersama Hong Kong Tourism Board di Jakarta, Rabu, 27 Maret 2024.
Gaet Turis Indonesia, Hong Kong Promosi Wisata Ramah Muslim

Dengan jumlah 270 juta jiwa, yang sebagian besar adalah muslim, Indonesia akan menjadi segmen wisatawan yang penting bagi Hong Kong.


Sri Mulyani Bertemu Bos Freeport di Kantornya, Bahas Ekonomi Global hingga Kabar Pensiun

4 jam lalu

Menteri Keuangan Sri Mulyani menerima kunjungan dari CEO Freeport-McMoran Richard Adkerson. Instagram
Sri Mulyani Bertemu Bos Freeport di Kantornya, Bahas Ekonomi Global hingga Kabar Pensiun

Menteri Keuangan Sri Mulyani bertemu Bos Freeport pada Rabu kemarin. Ia mendiskusikan banyak hal, mulai dari perekonomian global hingga kabar pensiun.


Deputi BKPM Beberkan Awal Mula Masuknya PIK 2 dan BSD sebagai PSN Jokowi

6 jam lalu

Pengendara melintas di depan landmark BSD CITY Jalan Raya Serpong, Serpong, Tangerang Selatan, Banten, Senin, 25 Maret 2024. Kawasan Terpadu Bumi Serpong Damai (BSD) menjadi salah satu Proyek Strategis Nasional (PSN)  yang ditetapkan pemerintah dan akan dikembangkan menjadi Kawasan Ekonomi Khusus (KEK) yang mengembangkan pendidikan, riset kesehatan, ekonomi digital, pengembangan teknologi, layanan kesehatan dan biomedical. ANTARA/Muhammad Iqbal
Deputi BKPM Beberkan Awal Mula Masuknya PIK 2 dan BSD sebagai PSN Jokowi

Deputi BKPM Nurul Ichwan buka suara perihal awal mula masuknya pengembangan kawasan PIK 2 dan BSD ke dalam PSN baru.


CIMB Niaga Dorong Masyarakat Giat Investasi dengan Dana Mulai Rp 10 Ribu

7 jam lalu

Direktur Consumer Banking CIMB Niaga Noviady Wahyudi (tengah) menyampaikan paparan bersama  Head of Region Jawa Barat dan Jawa Tengah CIMB Niaga Andiko Manik (kiri) dan Presiden Direktur CIMB Niaga Auto Finance/CNAF Ristiawan Suherman (kanan) di sela-sela acara Buka Bersama dan Silaturahmi Media dengan CIMB Niaga di Solo, Jawa Tengah, Rabu, 27 Maret 2024. TEMPO/SEPTHIA RYANTHIE
CIMB Niaga Dorong Masyarakat Giat Investasi dengan Dana Mulai Rp 10 Ribu

CIMB Niaga mendorong masyarakat untuk giat berinvestasi, salah satunya dengan menempatkan dana dengan nominal paling terjangkau mulai dari Rp 10 ribu.


Kiat Dian Ayu Lestari Mencari Makanan Halal saat Liburan ke Luar Negeri

11 jam lalu

Dian Ayu Lestari (TEMPO/Mila Novita)
Kiat Dian Ayu Lestari Mencari Makanan Halal saat Liburan ke Luar Negeri

Menurut Dian Ayu Lestari, kini banyak negara tujuan wisata menyediakan informasi tentang makanan halal.


Kerugian Akibat Investasi Bodong pada 2017-2023 Tembus Rp 139,67 Triliun, Begini Penjelasan OJK

1 hari lalu

Ilustrasi OJK / Otoritas Jasa Keuangan. Tempo/Tony Hartawan
Kerugian Akibat Investasi Bodong pada 2017-2023 Tembus Rp 139,67 Triliun, Begini Penjelasan OJK

OJK mencatat nilai kerugian masyarakat Indonesia akibat investasi bodong sebesar Rp 139,67 triliun sejak tahun 2017 hingga tahun 2023.


Pemerintah Alokasikan Pembiayaan Investasi Rp 176,2 Triliun, Sri Mulyani: Mayoritas untuk Infrastruktur

2 hari lalu

Menteri Keuangan Sri Mulyani bersama jajarannya bersiap memulai konferensi pers APBN Kita edisi Maret 2024 di Jakarta, Senin 25 Maret 2024. Sri Mulyani mengatakan, realisasi anggaran Pemilu 2024 hingga 29 Februari 2024 sebesar Rp 23,1 triliun. TEMPO/Tony Hartawan
Pemerintah Alokasikan Pembiayaan Investasi Rp 176,2 Triliun, Sri Mulyani: Mayoritas untuk Infrastruktur

Menteri Keuangan Sri Mulyani mengatakan pembiayaan investasi ini mayoritas ditujukan untuk mendukung pembangunan infrastruktur.


Hong Kong Gelar Pertunjukan Kembang Api dan Drone Setiap Bulan

3 hari lalu

Pesta kembang api menghiasi Pelabuhan Victoria dan Hong Kong Convention and Exhibition Centre saat perayaan malam Tahun Baru 2019 di Hong Kong, 1 Januari 2019. REUTERS/Tyrone Siu
Hong Kong Gelar Pertunjukan Kembang Api dan Drone Setiap Bulan

Pertunjukan yang merupakan acara utama untuk mempromosikan Hong Kong itu akan dimulai pada Mei 2024.


Pengembangan PIK 2 Masuk PSN, Nilai Investasi Rp 65 Triliun

3 hari lalu

Pantjoran PIK di Pantai Indah Kapuk. Dok. Agung Sedayu Group - Amantara
Pengembangan PIK 2 Masuk PSN, Nilai Investasi Rp 65 Triliun

Proyek Green Area dan Eco-City di kawasan PIK 2 yang masuk sebagai PSN baru ditaksir menelan biaya investasi Rp 65 triliun.


Terkini Bisnis: Penjelasan Cari Kerja Susah Sekarang, Otorita IKN Pasang Target Investasi Rp 100 Triliun Tercapai Tahun Ini

4 hari lalu

Ilustrasi mencari kerja. Shutterstock
Terkini Bisnis: Penjelasan Cari Kerja Susah Sekarang, Otorita IKN Pasang Target Investasi Rp 100 Triliun Tercapai Tahun Ini

Berita terkini ekonomi dan bisnis hingga Minggu siang, 24 Maret 2024 antara lain penjelasan cari kerja sulit saat ini.