Lupa Kata Sandi? Klik di Sini

atau Masuk melalui

Belum Memiliki Akun Daftar di Sini


atau Daftar melalui

Sudah Memiliki Akun Masuk di Sini

Konfirmasi Email

Kami telah mengirimkan link aktivasi melalui email ke rudihamdani@gmail.com.

Klik link aktivasi dan dapatkan akses membaca 2 artikel gratis non Laput di koran dan Majalah Tempo

Jika Anda tidak menerima email,
Kirimkan Lagi Sekarang

Langkah Pertamina di Lokasi Kebakaran Pipa Pasca Pemadaman

Reporter

image-gnews
Petugas berusaha memadamkan kebakaran pipa BBM milik Pertamina di Melong, Cimahi, Jawa Barat, Selasa, 22 Oktober 2019. Titik kebakaran pipa Pertamina itu sangat dekat dengan pemukiman penduduk. Namun, api tidak sampai melumat rumah penduduk. TEMPO/Prima Mulia
Petugas berusaha memadamkan kebakaran pipa BBM milik Pertamina di Melong, Cimahi, Jawa Barat, Selasa, 22 Oktober 2019. Titik kebakaran pipa Pertamina itu sangat dekat dengan pemukiman penduduk. Namun, api tidak sampai melumat rumah penduduk. TEMPO/Prima Mulia
Iklan

TEMPO.CO, Jakarta - VP Corporate Communication Pertamina Fajriyah Usman mengatakan pihaknya akan melakukan lokalisasi area akibat kebakaran pipa di samping Jalan Tol Padalarang-Cileunyi arah Cileunyi Kilometer 130. 

"Tahapan setelah pemadaman kami melakukan lokalisir area yang telah terbakar," ujar Fajriyah di Kantor Pertamina, Jakarta, Selasa, 22 Oktober 2019.

Apabila ada genangan minyak akibat peristiwa tersebut, petugas akan membuat kolam. Nantinya, minyak yang menggenang itu akan disedot menggunakan truk vakum sebelum akhirnya akan diangkut menggunakan mobil tangki.

Kebakaran disebut terjadi sekitar pukul 14.00 WIB di KM 130 Jalan Tol Padaleunyi arah Cileunyi. Api tersebut berhasil dipadamkan pada pukul 17.20 WIB. Menurut Fajriyah, pipa yang terbakar tengah menyalurkan bahan bakar minyak jenis Pertamina Dex dari Ujung Berung ke Padalarang. Setelah pemadaman, petugas langsung menutup blok falve agar tidak ada aliran bahan bakar minyak yang keluar.

Menurut dia, kebakaran itu terjadi pada sisa-sisa bahan bakar minyak yang keluar dari kebocoran. Karena itu penanggulangan dilakukan dengan menggunakan foam dari tim pemadam kebakaran. "Sampai sekarang penyebabnya masih dalam penyelidikan," ujar dia.

Fajriyah belum bisa menyebutkan jumlah korban dan kerugian dari kejadian tersebut. Ia mengatakan itu akan diberitahukan berikutnya setelah penyelidikan selesai. "Kami juga masih menghitung jumlah BBM yang terdampak, namun pasokan untuk Bandung, Padalarang, hingga Cikampek masih aman."

Saat ini, kata Fajriyah, aset Pertamina itu sudah ditutupi foam. Sehingga, harus dilakukan pembersihan di lokasi kejadian sebelum bisa diselidiki lebih lanjut.

Iklan
Scroll Untuk Melanjutkan

Sebelumnya, pipa Pertamina yang mengalirkan BBM di kawasan Melong, Cimahi Selatan terbakar pada Selasa, 22 Oktober 2019. Kebakaran ini diduga disebabkan aktivitas pengeboran yang dilakukan pekerja proyek PT Kereta Cepat Indonesia Cina (KCIC).

“Diduga ada petugas yang sedang menancapkan benda keras terkena pipa gas Pertamina,” ujar Kepala Polda Jabar Irjen Rudy Sufahriadi kepada wartawan di lokasi kejadian, Selasa sore.

Pantauan Tempo, lokasi terjadinya kebakaran ini tepat berada di pinggir jalan Tol Purbaleunyi arah Bandung-Jakarta. Kobaran api menggulung alat berat mirip crane yang dioperasikan oleh PT KCIC. Crane tersebut berada di area persawahan, tidak jauh dari pemukiman warga.

Aktivitas pengeboran itu dilakukan oleh sub contractor yang dipegang oleh PT Ming Shun Contraction. Kejadian ini mengakibatkan satu orang meninggal dunia. Korban merupakan operator crane bernama Li Xuanfeng.

CAESAR AKBAR | IQBAL TAWAKAL

Iklan



Rekomendasi Artikel

Konten sponsor pada widget ini merupakan konten yang dibuat dan ditampilkan pihak ketiga, bukan redaksi Tempo. Tidak ada aktivitas jurnalistik dalam pembuatan konten ini.

 

Video Pilihan


Terkini: Strategi Sri Mulyani Antisipasi Dampak Ekonomi Serangan Iran ke Israel, Rupiah dan IHSG Melemah Dampak Geopolitik Timur Tengah

7 jam lalu

Menteri Keuangan (Menkeu) Sri Mulyani Indrawati berbicara dalam konferensi pers APBN KiTa edisi Maret 2024 di Jakarta, Senin 25 Maret 2024. ANTARA/Martha Herlinawati Simanjuntak
Terkini: Strategi Sri Mulyani Antisipasi Dampak Ekonomi Serangan Iran ke Israel, Rupiah dan IHSG Melemah Dampak Geopolitik Timur Tengah

Ketegangan situasi geopolitik Timur Tengah dapat berdampak kepada Indonesia di berbagai indikator ekonomi.


Pemerintah Tahan Kenaikan Harga BBM di Tengah Konflik Timur Tengah

9 jam lalu

Menteri Energi dan Sumber Daya Mineral (ESDM) Arifin Tasrif usai rapat dengar pendapat dengan PT Vale Indonesia dan Mind ID di Gedung DPR RI, Jakarta pada Rabu, 3 April 2024. Tempo/Aisyah Amira Wakang.
Pemerintah Tahan Kenaikan Harga BBM di Tengah Konflik Timur Tengah

Menteri ESDM Arifin Tasrif menegaskan pemerintah masih menahan kenaikan harga bahan bakar minyak atau BBM di tengah eskalasi konflik di Timur Tengah


Kementerian ESDM Pastikan Stok BBM Aman di Tengah Konflik Iran-Israel

10 jam lalu

Petugas melayani konsumen yang mengisi bahan bakar pada SPBU di Jakarta, Senin, 2 Oktober 2023. PT Pertamina (Persero) resmi melakukan penyesuaian harga BBM non-subsidi pada 1 Oktober 2023 dengan kenaikan antara Rp 700 hingga Rp 1.000 per liter. Tempo/Tony Hartawan
Kementerian ESDM Pastikan Stok BBM Aman di Tengah Konflik Iran-Israel

Kementerian Energi dan Sumber Daya Mineral (ESDM) memastikan stok bahan bakar minyak (BBM) aman di tengah konflik Iran dengan Israel.


Petugas Motor Distribusikan BBM Kemasan, Bantu Mobil Mogok di Contraflow

10 jam lalu

Sejumlah kendaraan arus balik arah Jakarta terjebak kemacetan di Tol Jakarta-Cikampek (Japek), Karawang Timur, Jawa Barat, Senin 15 April 2024. Korlantas Polri memberlakukan contraflow dua lajur pada KM 72 Tol Cipali hingga KM 66 Tol Japek, tiga lajur pada KM 66-47 Tol Japek dan satu lajur pada 47-36 Tol Japek guna memperlancar arus balik Lebaran 2024. ANTARA FOTO/Akbar Nugroho Gumay
Petugas Motor Distribusikan BBM Kemasan, Bantu Mobil Mogok di Contraflow

Jasa Marga bekerja sama dengan PT Pertamina menyediakan bensin kemasan di lajur contraflow Tol Trans Jawa.


Imbas Serangan Iran ke Israel, Pemerintah akan Evaluasi Anggaran Subsidi BBM 2 Bulan ke Depan

11 jam lalu

Menko Bidang Perekonomian Airlangga Hartarto memberikan keterangan soal Pertumbuhan Ekonomi Indonesia tahun 2023 di Menko Perekonomian, Jakarta, Senin, 5 Februari 2024. Airlangga Hartarto mengatakan pertumbuhan ekonomi 2023 mencapai 5,05 persen atau lebih rendah dibandingkan tahun 2022 dengan pertumbuhan ekonomi mencapai 5,31 persen. TEMPO/Tony Hartawan
Imbas Serangan Iran ke Israel, Pemerintah akan Evaluasi Anggaran Subsidi BBM 2 Bulan ke Depan

Menteri Koordinator Bidang Perekonomian Airlangga Hartarto merespons soal imbas serangan Iran ke Israel terhadap harga minyak dunia. Ia mengatakan pemerintah akan memonitor kondisi selama dua bulan ke depan sebelum membuat keputusan ihwal anggaran subsidi bahan bakar minyak atau BBM.


Harga BBM Terdampak Perang Iran - Israel? Ini Kata Pertamina, DPR dan Pengamat

19 jam lalu

Ilustrasi SPBU Pertamina. ANTARA
Harga BBM Terdampak Perang Iran - Israel? Ini Kata Pertamina, DPR dan Pengamat

Pecahnya konflik Iran - Israel dikhawatirkan berdampak pada harga BBM karena terancam naiknya harga minyak mentah dunia.


Cara Isi Saldo e-Toll via Tokopedia, BRI, BCA, BNI, dan Mandiri

1 hari lalu

Seorang pengendara mobil menggunakan kartu E-Toll untuk memasuki Pintu Tol Dumai di Dumai, Riau, Jumat, 25 September 2020. Tol Trans Sumatera ruas Dumai-Pekanbaru ini diresmikan Presiden Jokowi melalui konferensi video dari Istana Kepresidenan Bogor Jawa Barat hari ini. ANTARA/Aswaddy Hamid
Cara Isi Saldo e-Toll via Tokopedia, BRI, BCA, BNI, dan Mandiri

Bagi Anda yang berencana bepergian menggunakan mobil, pastikan sudah mengisi e-toll atau uang elektronik. Ini cara isi saldo e-Toll.


Konsumsi BBM Pertamax Series di Jateng dan DIY Meningkat hingga 94 Persen saat Arus Balik Lebaran 2024

1 hari lalu

Kementerian Energi dan Sumber Daya Mineral (ESDM) meninjau beberapa SPBU di jalur selatan Jawa, khususnya Yogyakarta, untuk memastikan stok dan distribusi BBM jelang mudik Lebaran, Jumat (14 April 2023). ANTARA/HO-ESDM
Konsumsi BBM Pertamax Series di Jateng dan DIY Meningkat hingga 94 Persen saat Arus Balik Lebaran 2024

BBM jenis Gasoline di Jateng dan DIY, mengalami peningkatan pada Sabtu, 13 April 2024 sebesar 48 persen dari rata-rata harian normal.


Arus Balik Lebaran, Hari Ini Penumpang Kereta Cepat Whoosh Diprediksi 20 Ribu

2 hari lalu

Penumpang Kereta Cepat Whoosh di Stasiun Kereta Cepat Jakarta Bandung (KCJB) Halim, Jakarta di masa libur Lebaran. TEMPO/Martin Yogi Pardamean
Arus Balik Lebaran, Hari Ini Penumpang Kereta Cepat Whoosh Diprediksi 20 Ribu

Pada arus balik lebaran hari ini jumlah penumpang Kereta Cepat Whoosh diprediksi mencapai 20 ribu orang.


Sambut Arus Balik, Pertamina Patra Niaga Pastikan Ketersediaan BBM di Jalur Krusial Aman

2 hari lalu

Sejumlah truk mengantre mengisi bahan bakar jenis Bio Solar di SPBU Pertamina Rest Area KM 57 A, Karawang, Jawa Barat, Sabtu, 15 April 2023. TEMPO/Wawan Priyanto
Sambut Arus Balik, Pertamina Patra Niaga Pastikan Ketersediaan BBM di Jalur Krusial Aman

Pertamina menyatakan keandalan layanan saat arus balik sama pentingnya seperti arus mudik.