Lupa Kata Sandi? Klik di Sini

atau Masuk melalui

Belum Memiliki Akun Daftar di Sini


atau Daftar melalui

Sudah Memiliki Akun Masuk di Sini

Konfirmasi Email

Kami telah mengirimkan link aktivasi melalui email ke rudihamdani@gmail.com.

Klik link aktivasi dan dapatkan akses membaca 2 artikel gratis non Laput di koran dan Majalah Tempo

Jika Anda tidak menerima email,
Kirimkan Lagi Sekarang

AirAsia Luncurkan Lima Rute Bali Baru, Ini Daftar Harga Tiketnya

image-gnews
Pesawat A330-900 AirAsia X
Pesawat A330-900 AirAsia X
Iklan

TEMPO.CO, Jakarta – Maskapai berbiaya murah atau low cost carier airlines AirAsia Indonesia mulai menerbangkan pesawat ke lima rute anyar yang disebut-sebut sebagai destinasi 'Bali Baru'. Kelima rute tersebut adalah Jakarta-Lombok, Bali-Lombok, Yogyakarta (YIA)-Lombok, Bali-Labuan Bajo, dan Surabaya-Kertajati. 

Baca: AirAsia Tambah Lima Rute Baru, Bali-Lombok Dibanderol Rp 243 Ribu

Dalam keterangan tertulisnya kemarin, Senin, 24 Juni 2019, CEO AirAsia Dendy Kurniawan mengatakan pengembangan rute jaringan domestik ini sudah lama dibidik perusahan. Sebelumnya, AirAsia Indonesia hanya menerbangkan pesawat ke delapan rute domestik, yakni Jakarta-Bali, Jakarta-Yogyakarta, Jakarta-Surabaya, Bali-Yogyakarta, Bali-Surabaya, Bali-Solo, Yogyakarta-Medan Kualanamu, dan Bandung-Bali. 

Adapun penjualan tiket untuk rute anyar ini sudah mulai dipasarkan melalui laman resmi dan aplikasi AirAsia. Meski demikian, penerbangan baru bakal dibuka pada Agustus 2019 mendatang. Tempo mencatat, berikut ini harga termurah tiket AirAsia untuk lima rute anyar tersebut.

#1 Bali-Labuan Bajo

Melalui aplikasi penjualan tiket AirAsia, tarif penerbangan Bali ke Labuan Bajo pada masa sepi pengunjung atau low season dipatok mulai Rp 972 ribu. Harga tiket itu terpantau untuk seluruh tanggal pada bulan Agustus hingga November. Sedangkan di masa peak season atau ramai kunjungan, harga tiket meningkat menjadi Rp 1 juta. Misalnya untuk keberangkatan pada 10 Agustus 2019.

Harga ini lebih murah ketimbang tarif tiket yang ditawarkan maskapai lain. Melalui laman Traveloka, pada periode penerbangan September hingga Oktober, harga tiket Bali-Labuan Bajo dipatok paling murah Rp 1 juta dengan pesawat Nam Air. Sedangkan Wings Air menawarkan harga perjalanan Rp 1,2 juta.

#2 Bali-Lombok 

Harga tiket Bali-Lombok yang ditawarkan maskapai AirAsia tergolong murah. Untuk masa low season, tarif tiket hanya dipatok Rp 242 ribu. Sedangkan pada masa ramai pengunjung naik Rp 13 ribu, menjadi Rp 255 ribu.

Tarif ini terpantau lebih murah ketimbang maskapai lain. Harga yang ditawarkan maskapai selain AirAsia masih menyentuh harga Rp 343 ribu dengan penerbangn Lion Air pada periode yang sama. Sedangkan Wings Air menawarkan tarif Rp 429 ribu.

Rute dan harga tiket berikutnya...

 

Iklan



Rekomendasi Artikel

Konten sponsor pada widget ini merupakan konten yang dibuat dan ditampilkan pihak ketiga, bukan redaksi Tempo. Tidak ada aktivitas jurnalistik dalam pembuatan konten ini.

 

Video Pilihan


Dampak Erupsi Gunung Ruang, Indonesia AirAsia Batalkan Seluruh Penerbangan Menuju Kota Kinabalu

1 hari lalu

Penerbangan perdana Indonesia AirAsia dengan kode QZ 526 dari Bandara Internasional Soekarno Hatta (CGK) mendarat dengan sukses di Bandara Internasional Kota Kinabalu (BKI) pada Selasa 6 Februari 2024, pukul 15.55   waktu setempat. TEMPO /JONIANSYAH HARDJONO
Dampak Erupsi Gunung Ruang, Indonesia AirAsia Batalkan Seluruh Penerbangan Menuju Kota Kinabalu

Maskapai penerbangan Indonesia AirAsia membatalkan dua penerbangan dari dan menuju Kota Kinabalu, Malaysia akibat sebaran abu vulkanik Gunung Ruang, Kabupaten Sitaro, Sulawesi Utara.


10 Maskapai Penerbangan dengan Tiket Termahal di Dunia

3 hari lalu

Ini dia deretan maskapai penerbangan dengan tiket termahal di dunia, ada yang mencapai Rp671 juta untuk sekali perjalanan. Foto: Canva
10 Maskapai Penerbangan dengan Tiket Termahal di Dunia

Ini dia deretan maskapai penerbangan dengan tiket termahal di dunia, ada yang mencapai Rp671 juta untuk sekali perjalanan.


Menjelang Arus Balik Lebaran, Tiket Pesawat Tujuan Jakarta Segini Harganya

6 hari lalu

Sejumlah calon penumpang pesawat antre untuk lapor diri di Terminal 3 Bandara Sekarno Hatta, Tangerang, Banten, Rabu 19 April 2023. PT Angkasa Pura II selaku pengelola Bandara Soekarno Hatta memprediksi puncak arus mudik lewat bandara Soetta terjadi mulai H-3 atau Rabu (19/4) dengan pergerakan pesawat yang terjadwal mencapai 1.138 penerbangan dengan total penumpang 164.575 hingga H-1 atau Jumat (21/4). ANTARA FOTO/Muhammad Iqbal
Menjelang Arus Balik Lebaran, Tiket Pesawat Tujuan Jakarta Segini Harganya

Arus balik Lebaran 2024, tiket pesawat sudah mulai habis terjual. Simak artikel ini mengetahui tiket pesawat menuju Jakarta yang masih tersisa.


Puncak Mudik di Bandara Hang Nadim Batam, Jumlah Penumpang Naik 40 Persen

13 hari lalu

Suasana arus puncak mudik lebaran di Bandara Internasional Hang Nadim Kota Batam, Sabtu 6 April 2024. TEMPO/Yogi Eka Sahputra
Puncak Mudik di Bandara Hang Nadim Batam, Jumlah Penumpang Naik 40 Persen

Jumlah penumpang di hari puncak arus mudik di Bandara Internasional Hang Nadim Batam ini diperkirakan meningkat 40 persen dari biasanya


Dugaan Kartel Harga Tiket Pesawat, 6 Maskapai Penuhi Panggilan KPPU

14 hari lalu

Harga Tiket Pesawat Mahal, KPPU: Avtur Indonesia Termahal di Asia Tenggara karena Monopoli
Dugaan Kartel Harga Tiket Pesawat, 6 Maskapai Penuhi Panggilan KPPU

Komisi Pengawas Persaingan Usaha (KPPU) telah memanggil tujuh maskapai penerbangan terkait dugaan kartel harga tiket pesawat.


Mudik Lebaran 2024, Indonesia AirAsia Sediakan 62 Penerbangan Tambahan

14 hari lalu

Penerbangan perdana Indonesia AirAsia dengan kode QZ 526 dari Bandara Internasional Soekarno Hatta (CGK) mendarat dengan sukses di Bandara Internasional Kota Kinabalu (BKI) pada Selasa 6 Februari 2024, pukul 15.55   waktu setempat. TEMPO /JONIANSYAH HARDJONO
Mudik Lebaran 2024, Indonesia AirAsia Sediakan 62 Penerbangan Tambahan

Maskapai penerbangan Indonesia AirAsia menyediakan 62 penerbangan tambahan atau sekitar 11.160 kursi pada arus mudik Lebaran 2024.


Tips dapat Tiket Pesawat Murah Tanpa Skiplagging

17 hari lalu

Ilustrasi Tiket pesawat (pixabay.com)
Tips dapat Tiket Pesawat Murah Tanpa Skiplagging

Ada beberapa tips untuk mendapatkan tiket pesawat murah tanpa harus skiplagging


AirAsia Beri Diskon Penerbangan ke Luar Negeri saat Lebaran

17 hari lalu

AirAsia Beri Diskon Penerbangan ke Luar Negeri saat Lebaran

Maskapai penerbangan AirAsia memberikan diskon tiket penerbangan langsung ke luar negeri. Harga mulai Rp 389.000.


AirAsia Tebar Promo Tiket Pesawat Lebaran, Penerbangan Internasional Rp 389 Ribu

17 hari lalu

Penerbangan perdana Indonesia AirAsia dengan kode QZ 526 dari Bandara Internasional Soekarno Hatta (CGK) mendarat dengan sukses di Bandara Internasional Kota Kinabalu (BKI) pada Selasa 6 Februari 2024, pukul 15.55   waktu setempat. TEMPO /JONIANSYAH HARDJONO
AirAsia Tebar Promo Tiket Pesawat Lebaran, Penerbangan Internasional Rp 389 Ribu

Maskapai penerbangan berbiaya hemat Indonesia AirAsia meluncurkan promo tiket pesawat rute internasional dengan hargaspesial. Harga tiket dimulai dari Rp 389 ribu.


Berburu Tiket Murah dengan Teknik Skiplagging, Apa Itu?

17 hari lalu

ilustrasi tiket pesawat (pixabay.com)
Berburu Tiket Murah dengan Teknik Skiplagging, Apa Itu?

Apakah sudah pernah mendengar istilah skiplagging sebelumnya?