Lupa Kata Sandi? Klik di Sini

atau Masuk melalui

Belum Memiliki Akun Daftar di Sini


atau Daftar melalui

Sudah Memiliki Akun Masuk di Sini

Konfirmasi Email

Kami telah mengirimkan link aktivasi melalui email ke rudihamdani@gmail.com.

Klik link aktivasi dan dapatkan akses membaca 2 artikel gratis non Laput di koran dan Majalah Tempo

Jika Anda tidak menerima email,
Kirimkan Lagi Sekarang

Bos Lippo Optimistis Pasar Properti Membaik di Semester Kedua

Reporter

image-gnews
Calon pembeli mendengarkan penjelasan produk dari tenaga penjual di Marketing Gallery Meikarta, Cikarang, Kabupaten Bekasi, Rabu, 17 Oktober 2018. Kantor pemasaran ini tetap didatangi calon pembeli meski KPK sudah menyelidiki dugaan suap perizinan proyek Meikarta. TEMPO/M Taufan Rengganis
Calon pembeli mendengarkan penjelasan produk dari tenaga penjual di Marketing Gallery Meikarta, Cikarang, Kabupaten Bekasi, Rabu, 17 Oktober 2018. Kantor pemasaran ini tetap didatangi calon pembeli meski KPK sudah menyelidiki dugaan suap perizinan proyek Meikarta. TEMPO/M Taufan Rengganis
Iklan

TEMPO.CO, Jakarta -CEO PT Lippo Karawaci Tbk John Riady memprediksi siklus pasar properti mulai membaik di semester kedua pascakeluarnya kebijakan-kebijakan terkait properti dari pemerintah.

BACA: CEO Lippo Karawaci Pastikan Seluruh Unit Meikarta Terbangun

John menuturkan bahwa industri properti secara perlahan mulai terlihat stabil dan menguat sejak kuartal pertama tahun ini. Menurutnya, pertumbuhan yang usage recovery ini dapat terlihat dari sisi permintaan dan penjualan pasar yang semakin solid.

"Bisa dilihat, harga [pasar] cukup tertahan. Ini tercermin dari kuartal pertama kami, topline dan epiplane tumbuh dengan baik," ujarnya Kamis, 20 Juni 2019.

BACA: Rumah Rp 30 M Bebas PPnBM, Lippo: Angin Segar Sektor Properti

Pada kuartal kedua, John menyadari bahwa musim politik pemilihan umum, Ramadan dan lebaran Idul Fitri menggeser pasar untuk lebih berkonsentrasi pada kebutuhan konsumtif.

Pada kuartal ketiga atau semester kedua, lanjutnya, industri properti akan tumbuh menguat dan terkendali. Hal ini juga menjadi salah satu dari dampak berbagai kebijakan pemerintah yang belakangan ini digencarkan.

Iklan
Scroll Untuk Melanjutkan

"Saya yakin di semester dua, kuartal tiga dan empat, [industri properti]  akan recovery dan akan terus terbangun, momentumnya akan terus terkendali," ujarnya.

Menurut John, hasil pemilihan presiden memberikan satu momentum yang sangat positif bagi industri properti. Selain itu, lanjutnya, ekspektasi turunnya suku bunga juga memberikan satu dorongan untuk industri properti.

"Semuanya sudah tertata dengan baik ditambah lagi kebijakan-kebijakan pemerintah yang berani memberikan kebijakan-kebijakan untuk mendorong industri properti," tuturnya optimistis.

Diketahui, tahun ini Lippo Karawaci berkomitmen untuk tidak memulai proyek baru dan terus menyelesaikan delapan proyeknya termasuk Meikarta. Kemudian, pada 2020 pihaknya akan mulai mencanangkan proyek baru.

"Pada 2020 kami akan kembali membangun proyek baru. Satu di antaranya yakni mall Cikarang Orange County yang akan menjadi salah satu mall terbesar di Indonesia," tuturnya.

Baca berita tentang properti lainnya di Tempo.co.

Iklan



Rekomendasi Artikel

Konten sponsor pada widget ini merupakan konten yang dibuat dan ditampilkan pihak ketiga, bukan redaksi Tempo. Tidak ada aktivitas jurnalistik dalam pembuatan konten ini.

 

Video Pilihan


Pengguna Properti Didominasi Golongan Milenial

6 jam lalu

Ilustrasi superblok. propertiterkini.com
Pengguna Properti Didominasi Golongan Milenial

Penggunaan properti pada semester pertama 2023 didominasi oleh golongan milenial.


Memahami Kelebihan dan Kekurangan Kanopi Baja Ringan

2 hari lalu

Pemasangan kanopi baja ringan dinilai lebih bagus dan kuat untuk melindungi rumah. Berikut jenis, kelebihan, dan kekurangannya. Foto: Canva
Memahami Kelebihan dan Kekurangan Kanopi Baja Ringan

Pemasangan kanopi baja ringan dinilai lebih bagus dan kuat untuk melindungi rumah. Berikut jenis, kelebihan, dan kekurangannya.


Kebersihan Rumah Cerminkan Kepribadian Penghuninya, Cek Penjelasannya

4 hari lalu

Ilustrasi Petugas Kebersihan. professionalcleanersuk.co.uk
Kebersihan Rumah Cerminkan Kepribadian Penghuninya, Cek Penjelasannya

Hati-hati, petugas kebersihan rumah bisa mengetahui tabiat dan kebiasaan buruk Anda saat sedang melakukan tugasnya.


Belum Resmi Kuasa Hukum, 2 Pria Dilarang Pantau KPK Geledah Rumah Syahrul Yasin Limpo

6 hari lalu

Penyidik Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK) saat menggeledah salah satu mobil di rumah dinas Menteri Pertanian, Syahrul Yasin Limpo di Jakarta, Kamis, 28 September 2023. KPK belum memerinci alat bukti apa yang ditemukan dalam penggeledahan, kegiatan penggeledahan masih berlangsung saat ini. TEMPO / Hilman Fathurrahman W
Belum Resmi Kuasa Hukum, 2 Pria Dilarang Pantau KPK Geledah Rumah Syahrul Yasin Limpo

2 pria dilarang berada di rumah Menteri Pertanian Syahrul Yasin Limpo lantaran belum resmi sebagai kuasa hukum.


Terrakon Property Investasi Rp 300 Miliar di Dekat Gerbang Tol Trans Sumatera Usai Sukses di Bodetabek

8 hari lalu

Foto udara simpang susun yang menghubungkan Jalan Tol Trans Sumatera (JTTS) ruas simpang Indralaya-Muara Enim seksi simpang Indralaya-Prabumulih dan Palembang-Indralaya saat proses pembangunan di Indralaya, Ogan Ilir (OI), Sumatera Selatan, Rabu 5 April 2023. Menjelang mudik Hari Raya Idul Fitri 1444 H, PT Hutama Karya (Persero) memastikan jalan tol Trans Sumatera (JTTS) ruas simpang Indralaya-Muara Enim seksi simpang Indralaya-Prabumulih akan dibuka secara fungsional mulai 15 April - 30 April 2023 pukul 07:00 WIB-16:00 WIB dengan memberlakukan 'contra flow' di KM 65 - KM 73. ANTARA FOTO/Nova Wahyudi
Terrakon Property Investasi Rp 300 Miliar di Dekat Gerbang Tol Trans Sumatera Usai Sukses di Bodetabek

Lahan seluas 6,3 hektare di dekat gerbang tol Trans Sumatera sudah disiapkan untuk membangun sekitar 397 unit rumah.


Penduduk Cina 1,4 Miliar, Jutaan Apartemen Kosong Seperti Gedung Hantu

10 hari lalu

Seorang warga menggunakan masker saat melakukan aktivitas di dalam apartemennya setelah kota Wuhan di lockdown akibat virus corona di Provinsi Hubei, China, 4 Maret 2020. REUTERS
Penduduk Cina 1,4 Miliar, Jutaan Apartemen Kosong Seperti Gedung Hantu

Krisis properti menghantam Cina. Jutaan apartemen kosong meski penduduk Cina yang berjumlah 1,4 miliar diminta mengisinya.


Lebih Dari 2.700 Rumah tidak Layak Huni di Kota Bekasi, Terbanyak di Bantargebang

15 hari lalu

Ilustrasi - Salah satu rumah penerima program bantuan stimulan perumahan swadaya (BSPS). ANTARA/HO-Ditjen Perumahan Kementerian PUPR
Lebih Dari 2.700 Rumah tidak Layak Huni di Kota Bekasi, Terbanyak di Bantargebang

Pemerintah Kota Bekasi akan memberikan bantuan perbaikan atau renovasi rumah tidak layak huni milik warga pada tahun ini


Cerita Sedih Ribuan Warga Cina, Beli Apartemen yang Tak Pernah Jadi

17 hari lalu

Shi Tieniu, 39, duduk di tempat tidur sambil berpose untuk foto di apartemennya, di sebuah bangunan perumahan yang belum selesai di kompleks Gaotie Wellness City di Tongchuan, provinsi Shaanxi, Cina, 12 September 2023. REUTERS/Tingshu Wang
Cerita Sedih Ribuan Warga Cina, Beli Apartemen yang Tak Pernah Jadi

Banyak pengembang Cina gagal menyelesaikan pembangunan apartemen, akibatnya ribuan pembeli harus menunggu bertahun-tahun tanpa kejelasan


Warga Terdampak Proyek Jalan Tol Solo-Yogyakarta di Klaten Gugat Perdata Jokowi

17 hari lalu

Presiden Joko Widodo menyampaikan sambutan saat pembukaan Rapat Kerja Nsional (Rakernas) Sekretariat Nasional (Seknas) Jokowi di Kota Bogor, Jawa Barat, Sabtu 16 September 2023. Rakernas Seknas Jokowi yang diikuti sebanyak 25 perwakilan DPW se-Indonesia tersebut sebagai bagian konsolidasi organisasi dalam persiapan menjelang Pilpres 2024. ANTARA FOTO/Arif Firmansyah
Warga Terdampak Proyek Jalan Tol Solo-Yogyakarta di Klaten Gugat Perdata Jokowi

Jokowi bersama empat tergugat lainnya itu digugat untuk membayar kerugian immateril Rp 150 miliar dan materiil Rp 14 miliar.


Rusia Akan Jual 100 Properti di Krimea, Termasuk Milik Zelensky

18 hari lalu

Sejumlah rumah yang rusak berat akibat serangan rudal Rusia, di tengah serangan Rusia terhadap Ukraina, di Kramatorsk, wilayah Donetsk, Ukraina 14 Juni 2023. Press service of the Donetsk Regional Military-Civil Administration/Handout via REUTERS
Rusia Akan Jual 100 Properti di Krimea, Termasuk Milik Zelensky

Properti milik Presiden Ukraina Volodymyr Zelensky di Krimea akan dijual oleh Rusia.