Lupa Kata Sandi? Klik di Sini

atau Masuk melalui

Belum Memiliki Akun Daftar di Sini


atau Daftar melalui

Sudah Memiliki Akun Masuk di Sini

Konfirmasi Email

Kami telah mengirimkan link aktivasi melalui email ke rudihamdani@gmail.com.

Klik link aktivasi dan dapatkan akses membaca 2 artikel gratis non Laput di koran dan Majalah Tempo

Jika Anda tidak menerima email,
Kirimkan Lagi Sekarang

Google Alami Gangguan, Tiga Layanan Tidak Dapat Diakses

Reporter

Editor

Rahma Tri

image-gnews
Google Chrome. (google.com)
Google Chrome. (google.com)
Iklan

TEMPO.CO, JakartaGoogle mengalami gangguan akses layanan global pada hari ini, Rabu 13 Maret 2019.  Gangguan ini membuat sejumlah layanan termasuk Gmail, Google Drive dan Google Maps terpengaruh.

Simak: Mengandung Malware, Google Hapus 13 Aplikasi dari Play Store

Dilansir dari The Guardian, sejumlah pengguna di Australia, Amerika Serikat, Eropa dan Asia melaporkan masalah yang dialami. Berbagai situs yang melacak masalah pada Gmail menunjukkan lonjakan laporan masalah dengan layanan email sejak pukul 13.00 AEDT (09.00 WIB).

Dalam pernyataan di situs layanan mereka, Google mengatakan sedang menyelidiki laporan masalah dengan Gmail dan akan segera memberikan informasi lebih lanjut.“Pengguna yang terpengaruh dapat mengakses Gmail, tetapi melihat pesan kesalahan, latensi tinggi, dan/atau perilaku tak terduga lainnya," ungkap Google dalam pernyataan tersebut.

Pengguna yang terkena dampak tidak dapat mengirim e-mail dan mendapati pesan kesalahan yang mengatakan “Pesan tidak dapat dikirim. Periksa jaringan Anda dan coba lagi.” Selain itu, pengguna lain mengalami masalah dalam membuka lampiran.

Iklan
Scroll Untuk Melanjutkan

Beberapa jam setelah masalah pertama kali dilaporkan, Google mengonfirmasi bahwa "pelanggan akan mengalami masalah dalam mengakses atau melampirkan file di berbagai produk layanan", termasuk melampirkan atau mengakses lampiran e-mail, serta mengakses dan menyimpan draft e-mail.

Google juga mengonfirmasi ada masalah dengan pengunggahan dan pengunduhan file dari Google Drive dan lampiran pada Google Hangouts. Namun, Google belum mengonfirmasi penyebab gangguan atau berapa lama gangguan tersebut akan diatasi.

Google Maps juga tampaknya mengalami masalah, dengan pengguna yang mencoba menggunakan mode Street View hanya mendapati melihat layar hitam, alih-alih gambar lokasi. Masalah ini belum dikonfirmasi oleh Google. 

BISNIS.COM

Iklan



Rekomendasi Artikel

Konten sponsor pada widget ini merupakan konten yang dibuat dan ditampilkan pihak ketiga, bukan redaksi Tempo. Tidak ada aktivitas jurnalistik dalam pembuatan konten ini.

 

Video Pilihan


Google Kembali Melakukan PHK, Ini Alasannya

6 jam lalu

Logo Google. REUTERS
Google Kembali Melakukan PHK, Ini Alasannya

Dalam beberapa bulan terakhir Google telah melakukan PHK sebanyak 3 kali, kali ini berdampak pada 28 karyawan yang melakukan aksi protes.


Google Chat Akan Seperti WhatsApp, Bisa Panggilan Audio dan Video

2 hari lalu

Ilustrasi Google Chat. TEMPO/Fardi Bestari
Google Chat Akan Seperti WhatsApp, Bisa Panggilan Audio dan Video

Pengguna Google Chat tidak perlu berpindah aplikasi ke Google Meet untuk mengagendakan rapat lanjutan via audio maupun video.


Cara Memindahkan Chat WhatsApp ke HP Baru yang Mudah dan Cepat

6 hari lalu

Ada cara mudah memindahkan WhatsApp ke HP baru agar data tidak hilang. Caranya yakni dengan mencadangkan data terlebih dahulu. Berikut ulasannya. Foto: Canva
Cara Memindahkan Chat WhatsApp ke HP Baru yang Mudah dan Cepat

Berikut ini cara memindahkan chat WhatsApp ke HP baru untuk perangkat Android, iPhone, serta menggunakan fitur pencadangan di Google Drive.


Hadapi Kemacetan Saat Puncak Arus Balik Lebaran, Ini Tips Menggunakan Google Maps

7 hari lalu

Petugas dinas perhubungan memantau layar yang menampilkan suasana arus lalu lintas melalui CCTV di Ruang Pengendalian Area Traffic Control System (ATCS) , Kota Pekalongan, Jawa Tengah, Minggu, 7 April 2024. Dinas perhubungan setempat memasang 38 kamera dari Timur hingga Barat Kota Pekalongan dengan sekitar 20 kame ra terpasang di jalur pantura dan terdapat beberapa petugas ATCS yang disiagakan secara bergilir untuk memantau kelancaran lalu lintas arus mudik dan balik Lebaran 2024. ANTARA /Harviyan Perdana Putra
Hadapi Kemacetan Saat Puncak Arus Balik Lebaran, Ini Tips Menggunakan Google Maps

Puncak arus balik lebaran 2024 diperkirakan terjadi pada 13-14 April 2024. Ini sejumlah tips pemakaian Google Maps.


Manfaatkan 5 Aplikasi Pemantau Lalu Lintas Saat Arus Mudik, Arus Balik, dan Libur Lebaran

9 hari lalu

Bisakah melacak nomor HP lewat Google Maps? Hal ini dilakukan untuk bisa mengetahui lokasi pasangan, teman, atau keluarga lain. Ini penjelasannya. Foto: Canva
Manfaatkan 5 Aplikasi Pemantau Lalu Lintas Saat Arus Mudik, Arus Balik, dan Libur Lebaran

Hal yang dihindari saat arus mudik dan arus balik lebaran adalah kemacetan. Gunakan 5 aplikasi ini untuk menghindarinya, termasuk saat libur lebaran.


Begini Cara Backup Pesan di WhatsApp di Android dan iPhone

10 hari lalu

Ada cara mudah memindahkan WhatsApp ke HP baru agar data tidak hilang. Caranya yakni dengan mencadangkan data terlebih dahulu. Berikut ulasannya. Foto: Canva
Begini Cara Backup Pesan di WhatsApp di Android dan iPhone

Pahami cara melakukan pencadangan data atau backup data, termasuk chat, dan informasi penting lainnya di WhatsApp. Begini caranya.


Cara Menggunakan Google Maps untuk Memantau Arus Lalu Lintas

11 hari lalu

Bisakah melacak nomor HP lewat Google Maps? Hal ini dilakukan untuk bisa mengetahui lokasi pasangan, teman, atau keluarga lain. Ini penjelasannya. Foto: Canva
Cara Menggunakan Google Maps untuk Memantau Arus Lalu Lintas

Melalui aplikasi Google Maps, Anda dapat memantau kondisi lalu lintas secara real-time dan memperoleh rute terbaik untuk perjalanan mereka.


Mudik Menggunakan Kendaraan Listrik? Begini Cara Mengetahui Lokasi SPKLU

11 hari lalu

Wuling Cloud EV ketahuan sedang cas di SPKLU milik PLN. (Foto: Instagram/Richard Tanadi)
Mudik Menggunakan Kendaraan Listrik? Begini Cara Mengetahui Lokasi SPKLU

SPKLU adalah stasiun pengisian kendaraan listrik yang ditujukan bagi kendaraan yang menggunakan tenaga listrik sebagai sumber daya.


2 Cara Memantau Arus Lalu Lintas Mudik Lebaran 2024 Tanpa Mengecek CCTV

12 hari lalu

Kendaraan pemudik terjebak macet di Cikaledong, Nagreg, Kabupaten Bandung, Jawa Barat, 7 April 2024. Pada H-3 Lebaran 2024, kemacetan di jalur mudik Nagreg harus diurai dengan sistem buka tutup one way di Limbangan, Garut. TEMPO/Prima Mulia
2 Cara Memantau Arus Lalu Lintas Mudik Lebaran 2024 Tanpa Mengecek CCTV

Selain CCTV, pemudik bisa memantau arus lalu lintas dengan aplikasi Google Maps dan Waze.


Cara Mengecek Jalur One Way saat Mudik Lebaran 2024 dengan Google Maps

13 hari lalu

Sejumlah kendaraan pemudik terjebak kemacetan saat memasuki Gerbang Tol Cikampek Utama menuju arah Tol Cipali di Karawang, Jawa Barat, Jumat, 5 April 2024. Pada H-5 lebaran 2024, volume kendaraan yang melintasi gerbang tol tersebut mengalami peningkatan seiring pemberlakuan skema lalu lintas contraflow dan one way di jalan Tol TransJawa. ANTARA/Aprillio Akbar
Cara Mengecek Jalur One Way saat Mudik Lebaran 2024 dengan Google Maps

Google maps dapat mendeteksi jalan one way saat mudik Lebaran 2024.