"

Home Credit Salurkan Pembiayaan Dompet Online Multiguna

Logo Home Credit Indonesia. homecredit.co.id
Logo Home Credit Indonesia. homecredit.co.id

TEMPO.CO, Jakarta- Home Credit Indonesia meluncurkan salah satu layanan pembiayaan online yang bernama Dona. Chief Digital Officer Home Credit Indonesia, Tomas Prosek menjelaskan pengajuan pembiayaan dilakukan secara online melalui aplikasi My Home Credit.

BACA: Lindungi Hak Cipta Online, Uni Eropa akan Lakukan ini...

"Layanan ini dapat digunakan untuk mendanai berbagai macam kebutuhan baik berupa barang maupun jasa, seperti perjalanan, pendidikan, renovasi rumah, dan lain sebagainya," ujar Tomas dalam keterangan tertulisnya, Selasa, 18 September 2018.

Tomas mengatakan aplikasi ini menunjukkan performa yang cukup menjanjikan bagi perkembangan bisnis Home Credit Indonesia. Hingga saat ini, Home Credit Indonesia telah menyalurkan pembiayaan senilai lebih dari Rp 12 miliar.

BACA: Intip Media Online yang Sering Dikunjungi Anak-anak Saat Liburan

Syarat untuk mengikuti program pembiayaan dari Home Kredit, ialah seseorang yang memiliki pekerjaan dan berpenghasilan tetap. Pengajuannya, kata Tomas, hanya menggunakan Kartu Tanda Penduduk. "Proses persetujuan memakan waktu yang cukup singkat, yaitu paling cepat 30 menit sejak aplikasi diterima,” ujar Tomas.

Tomas berujar, tenor yang diberikan Home Credit cukup beragam, mulai dari 12 sampai dengan 36 bulan dengan jumlah pembiayaan mencapai Rp 15 juta. Sistem pembayaran ini, dapat mempermudah masyarakat dalam mengakses layanan yang dibutuhkan dalam waktu yang lebih singkat.

Untuk keamanannya, Home Credit menetapkan sistem OTP atau One Time Password yang dikirimkan melalui SMS atau email. Dana akan dikirimkan ke rekening bank pemohon dalam waktu secepatnya 24 jam setelah kontrak ditandatangani secara elektronik.

Baca berita tentang online lainnya di Tempo.co.








Ternyata Begini Modus Baru Pinjaman Online Ilegal 'Memangsa' Korban

5 hari lalu

Ilustrasi kurs rupiah dan mata uang Indonesia. Getty Images
Ternyata Begini Modus Baru Pinjaman Online Ilegal 'Memangsa' Korban

Menjelang Ramadan 2023 Masehi, pinjaman online ilegal ditengarai kian marak. Ternyata begini modusnya.


Bank Jago: Penyaluran Kredit 2022 Rp 9,4 Triliun, Tumbuh 76 Persen

5 hari lalu

Bank Jago: Penyaluran Kredit 2022 Rp 9,4 Triliun, Tumbuh 76 Persen

Perusahaan bank digital PT Bank Jago Tbk (ARTO) menyebut penyaluran kredit pada 2022 adalah Rp 9,4 triliun. Jumlah ini tumbuh 76 persen dibandingkan penyaluran kredit tahun sebelumnya.


Tiga Bank di Amerika Kolaps, Gubernur BI: Model Bisnis Tak Stabil, Sangat Rentan

5 hari lalu

Gubernur Bank Indonesia Perry Warjiyo memberikan keterangan saat konferensi pers hasil rapat berkala Komite Stabilitas Sistem Keuangan (KSSK) di Jakarta, Selasa, 31 Januari 2023. International Monetary Fund (IMF) menaikkan proyeksi pertumbuhan ekonomi global di 2023 yang semula 2,7 persen menjadi 2,9 persen. TEMPO/Tony Hartawan
Tiga Bank di Amerika Kolaps, Gubernur BI: Model Bisnis Tak Stabil, Sangat Rentan

Gubernur BI Perry Warjiyo menjelaskan penyebab kebangkrutan yang terjadi pada tiga bank di Amerika Serikat yaitu Silicon Valley Bank, Silvergate Bank dan Signature Bank.


Gubernur BI Sebut Kredit Perbankan Tumbuh 10,64 Persen pada Februari 2023

6 hari lalu

Gubernur Bank Indonesia (BI) Perry Warjiyo bersama Dewan Gubernur BI menggelar konferensi pers di Gedung Thamrin Bank Indonesia, Jakarta Pusat, pada Kamis, 19 Januari 2023. TEMPO/Moh Khory Alfarizi
Gubernur BI Sebut Kredit Perbankan Tumbuh 10,64 Persen pada Februari 2023

Di segmen UMKM, khususnya penyaluran Kredit Usaha Rakyat (KUR) telah mencapai Rp 5,87 triliun hingga akhir Februari 2023.


Dirut Bank Aceh: Insya Allah Tahun Ini Segera Bisa Menjadi Bank Devisa

6 hari lalu

Ilustrasi Kredit Perbankan. shutterstock.com
Dirut Bank Aceh: Insya Allah Tahun Ini Segera Bisa Menjadi Bank Devisa

Direktur Utama Bank Aceh Muhammad Syah menyatakan bank milik daerah itu akan menjadi bank devisa.


5 Cara Cek Tagihan Listrik PLN Secara Online dengan Mudah

8 hari lalu

Warga memasukan pulsa token listrik di Rusun Benhil, di Jakarta, Rabu, 1 April 2020. Pemerintah menggratiskan tagihan listrik bagi 24 juta masyarakat miskin, untuk pelanggan berdaya listrik 450 VA gratis biaya listrik selama tiga bulan (April-Juni 2020) sedangkan bagi pelanggan dengan daya 900 VA bersubsidi akan diberikan diskon 50 persen yang merupakan dampak penyebaran pandemi virus corona COVID-19. TEMPO/M Taufan Rengganis
5 Cara Cek Tagihan Listrik PLN Secara Online dengan Mudah

Terdapat banyak cara cek tagihan listrik, mulai dari melalui aplikasi PLN, WhatsApp, Email, hingga melalui berbagai aplikasi marketplace


Kisah Pebisnis Indah Dwi Astuti: Berbekal Teknologi Digital, Raih Sukses lewat Sajadah Grocery

10 hari lalu

Pendiri Sajadah Grocery, Indah Dwi Astuti, menceritakan bagaimana transformasi dan keputusannya merambah ke ranah digital mendorong bisnisnya sukses. (Sumber: istimewa)
Kisah Pebisnis Indah Dwi Astuti: Berbekal Teknologi Digital, Raih Sukses lewat Sajadah Grocery

Pendiri Sajadah Grocery, Indah Dwi Astuti, menceritakan bagaimana transformasi dan keputusannya merambah ke ranah digital mendorong bisnisnya sukses.


All New Toyota Agya Siap Mudik Lebaran, Ini Skema Kredit Auto2000

11 hari lalu

All New Toyota Agya hadirkan platform baru dan mesin baru. (Foto: Tempo/Kusnadi)
All New Toyota Agya Siap Mudik Lebaran, Ini Skema Kredit Auto2000

Khusus tipe Agya GR Sport hanya ada opsi warna White, Black, Yellow, Red, serta two-tone atap hitam untuk warna White dan Red.


Level Permodalan Bank Capai 25,93 Persen, LPS: Dana di Sistem SudahTersalurkan ke Sektor Riil

12 hari lalu

Ilustrasi Lembaga Penjaminan Simpanan (LPS). ANTARA
Level Permodalan Bank Capai 25,93 Persen, LPS: Dana di Sistem SudahTersalurkan ke Sektor Riil

Lembaga Penjamin Simpanan atau LPS menyatakan penyaluran kredit pada Januari 2023 tumbuh sebesar 10,53 persen secara tahunan.


Penyaluran Kredit Bank Jatim 2022 Rp 46, T, Didominasi Sektor Konsumsi

15 hari lalu

Analyst meeting dan press conference pemaparkan kinerja keuangan Triwulan II 2020 melalui media elektronik bertempat di Surabaya (29/07).
Penyaluran Kredit Bank Jatim 2022 Rp 46, T, Didominasi Sektor Konsumsi

Bank Jatim berhasil menyalurkan kredit senilai Rp46,19 triliun selama tahun 2022.