Lupa Kata Sandi? Klik di Sini

atau Masuk melalui

Belum Memiliki Akun Daftar di Sini


atau Daftar melalui

Sudah Memiliki Akun Masuk di Sini

Konfirmasi Email

Kami telah mengirimkan link aktivasi melalui email ke rudihamdani@gmail.com.

Klik link aktivasi dan dapatkan akses membaca 2 artikel gratis non Laput di koran dan Majalah Tempo

Jika Anda tidak menerima email,
Kirimkan Lagi Sekarang

Rupiah Semakin Melemah, Untung di Industri Ini Makin Tebal

image-gnews
Seorang pengrajin membuat alat musik biola dari kayu jati Belanda di Toriyo, Sukoharjo, Jawa Tengah, 20 November 2015. Dalam sebulan rumah industri biola tersebut mampu membuat sekitar 1.000 biola dengan harga 300 ribu hingga 1,5 juta rupiah. Biola-biola tersebut selain laku di dalam negeri, banyak juga pembeli dari luar negeri seperti Brunei, Thailand, dan Singapura. TEMPO/Bram Selo Agung
Seorang pengrajin membuat alat musik biola dari kayu jati Belanda di Toriyo, Sukoharjo, Jawa Tengah, 20 November 2015. Dalam sebulan rumah industri biola tersebut mampu membuat sekitar 1.000 biola dengan harga 300 ribu hingga 1,5 juta rupiah. Biola-biola tersebut selain laku di dalam negeri, banyak juga pembeli dari luar negeri seperti Brunei, Thailand, dan Singapura. TEMPO/Bram Selo Agung
Iklan

TEMPO.CO, Jakarta - Menteri Koordinator Perekonomian Darmin Nasution menjelaskan, pelemahan rupiah disebabkan faktor eksternal. Dia mengatakan ada beberapa pihak yang merasa diuntungkan dengan kondisi ini. "Pengusaha kayu lebih senang rupiahnya melemah. Kalau itu terjadi terus, perekonomian tidak baik," katanya di Manggala Wanabakti, Jumat, 24 Agustus 2018. 

Baca: Rupiah Diprediksi Masih Terpengaruh Krisis Turki

Kayu merupakan salah satu komoditas ekspor. Darmin menjelaskan, dampak dari pelemahan rupiah akan menjalar ke segala aspek perekonomian karena bakal mempengaruhi neraca perdagangan dan transaksi perdagangan.

"Ekspor kayu di 2017 mencapai US$ 10,9 miliar," ujarnya.

Untuk mengatasi hal tersebut, kata Darmin, pemerintah akan meningkatkan ekspor. Salah satunya dengan sistem verifikasi legalitas kayu (SVLK). Menurutnya, ekspor kayu menghasilkan pendapatan yang cukup menjanjikan untuk negara. 

Iklan
Scroll Untuk Melanjutkan

Menurut Darmin, masih banyak industri kecil dan menengah serta petani hutan rakyat yang belum memiliki sertifikat SVLK. Darmin mengatakan, untuk pengurusan legalitas tersebut, pemerintah akan menggratiskannya.

Namun dalam implementasi SVLK, kata Darmin, masih ditemukan sejumlah kendala. Keterbatasan pengetahuan, akses pembiayaan, dan sumber daya manusia merupakan hambatan utama. Darmin menganjurkan para pengusaha kecil mengajukan kredit usaha rakyat.

Baca: Menko Darmin: Meski Sering Ditekan, Rupiah Bisa Kembali Bangkit

Nilai tukar rupiah yang ditransaksikan antarbank di Jakarta pada Jumat pagi bergerak melemah lima poin menjadi Rp 14.650 dibanding sebelumnya Rp 14.645 per dolar Amerika Serikat.

Iklan



Rekomendasi Artikel

Konten sponsor pada widget ini merupakan konten yang dibuat dan ditampilkan pihak ketiga, bukan redaksi Tempo. Tidak ada aktivitas jurnalistik dalam pembuatan konten ini.

 

Video Pilihan


Bos BI Optimistis Pertumbuhan Ekonomi RI Capai 4,7-5,5 Persen di 2024

11 jam lalu

Gubernur Bank Indonesia Perry Warjiyo berbicara dalam pertemuan tahunan bank sentral Indonesia dengan para pemangku kepentingan keuangan di Jakarta, 30 November 2022. REUTERS/Willy Kurniawan
Bos BI Optimistis Pertumbuhan Ekonomi RI Capai 4,7-5,5 Persen di 2024

Gubernur Bank lndonesia (BI) Perry Warjiyo optimistis dengan pertumbuhan ekonomi Indonesia pada 2024-2025, meski ekonomi global meredup tahun depan.


Rupiah Ditutup Menguat ke Level Rp 15.395 per Dolar AS, Dipengaruhi Pernyataan Gubernur The Fed

16 jam lalu

Ilustrasi Uang Rupiah. ANTARA FOTO/Adeng Bustomi
Rupiah Ditutup Menguat ke Level Rp 15.395 per Dolar AS, Dipengaruhi Pernyataan Gubernur The Fed

Nilai tukar rupiah ditutup menguat 40 poin ke level Rp 15.395 per dolar AS pada perdagangan Rabu sore, 29 November 2023.


Modal Asing Masuk Rp 7,03 T Pekan Ini, Sentimen Rupiah Menguat

3 hari lalu

Karyawan tengah menghitung uang pecahan 100 dolar Amerika di sebelah uang rupiah di penukaran valuta asing di Jakarta. Tempo/Tony Hartawan
Modal Asing Masuk Rp 7,03 T Pekan Ini, Sentimen Rupiah Menguat

Bank Indonesia (BI) mencatat aliran modal asing yang masuk ke pasar keuangan Indonesia mencapai Rp 7,03 triliun. Angka tersebut berdasarkan data transaksi 20 sampai 23 November 2023.


Analis: Pergerakan Rupiah terhadap Dolar AS Pekan Depan Bisa Bergantian Melemah atau Menguat

4 hari lalu

Ilustrasi rupiah. Pexels/Ahsanjaya
Analis: Pergerakan Rupiah terhadap Dolar AS Pekan Depan Bisa Bergantian Melemah atau Menguat

Pengamat pasar uang, Ariston Tjendra, memprediksi rupiah berada di kisaran level Rp 15.450 hingga Rp 15.700 per dolar AS pada pekan depan.


BI Tahan Suku Bunga, Analis: Pergerakan Rupiah Pekan Depan Berpotensi Menguat

4 hari lalu

Ilustrasi Uang Rupiah. ANTARA FOTO/Adeng Bustomi
BI Tahan Suku Bunga, Analis: Pergerakan Rupiah Pekan Depan Berpotensi Menguat

Nilai tukar (kurs) rupiah diperkirakan mengalami penguatan pada pekan depan.


Rupiah Sore Ini Ditutup Melemah ke Level Rp 15.565 per Dolar AS

5 hari lalu

Ilustrasi mata uang Rupiah. Brent Lewin/Bloomberg via Getty Images
Rupiah Sore Ini Ditutup Melemah ke Level Rp 15.565 per Dolar AS

Rupiah sempat melemah 25 poin ke level Rp 15.553 per dolar AS.


Kemenkeu Bicara soal Ketahanan Rupiah di Tengah Ketidakpastian Global

7 hari lalu

Febrio N Kacaribu. Feb.ui.ac.id
Kemenkeu Bicara soal Ketahanan Rupiah di Tengah Ketidakpastian Global

Per 22 November 2023, nilai tukar rupiah meningkat sebesar 0,11 persen menjadi Rp 14.425 per dolar AS.


Tekanan Ekonomi Cina dan The Fed, Rupiah Ditutup Melemah di Level Rp 15.575

7 hari lalu

Karyawan tengah menghitung uang pecahan 100 dolar Amerika di sebelah uang rupiah di penukaran valuta asing di Jakarta. Tempo/Tony Hartawan
Tekanan Ekonomi Cina dan The Fed, Rupiah Ditutup Melemah di Level Rp 15.575

Untuk perdagangan besok, mata uang rupiah diprediksi fluktuatif tapi ditutup melemah di kisaran Rp 15.560 hingga Rp. 15.620 per dolar AS.


Rupiah Hari Ini Diprediksi Menguat ke Level Rp 15.400-15.380 per Dolar AS

8 hari lalu

Ilustrasi penukaran mata uang asing dan nilai Rupiah.  Tempo/Tony Hartawan
Rupiah Hari Ini Diprediksi Menguat ke Level Rp 15.400-15.380 per Dolar AS

Rupiah mungkin masih bisa mempertahankan penguatannya terhadap dolar AS hari ini.


Rupiah Ditutup Menguat di Level Rp 15.440 per Dolar AS, Sentimen Defisit Membaik dan The Fed

8 hari lalu

Karyawan tengah menghitung uang pecahan 100 dolar Amerika di sebelah uang rupiah di penukaran valuta asing di Jakarta. Tempo/Tony Hartawan
Rupiah Ditutup Menguat di Level Rp 15.440 per Dolar AS, Sentimen Defisit Membaik dan The Fed

Nilai tukar rupiah ditutup menguat 5 poin ke level Rp 15.440 per dolar Amerika Serikat (dolar AS) hari ini.