Lupa Kata Sandi? Klik di Sini

atau Masuk melalui

Belum Memiliki Akun Daftar di Sini


atau Daftar melalui

Sudah Memiliki Akun Masuk di Sini

Konfirmasi Email

Kami telah mengirimkan link aktivasi melalui email ke rudihamdani@gmail.com.

Klik link aktivasi dan dapatkan akses membaca 2 artikel gratis non Laput di koran dan Majalah Tempo

Jika Anda tidak menerima email,
Kirimkan Lagi Sekarang

Gunung Agung Erupsi, Adisutjipto Batalkan 12 Penerbangan ke Bali

Reporter

Editor

Anisa Luciana

image-gnews
Replika arca Candi Borobudur dipajang di halaman bandara Adisutjipto, Yogyakarta. (Tempo/Syaifullah)
Replika arca Candi Borobudur dipajang di halaman bandara Adisutjipto, Yogyakarta. (Tempo/Syaifullah)
Iklan

TEMPO.CO, Jakarta - Dampak penutupan Bandara Ngurah Rai di Bali akibat erupsi Gunung Agung pada hari ini, Jumat, 29 Juni 2018, mengakibatkan sebanyak 12 penerbangan di Bandara Adisutjipto, Yogyakarta, tujuan Denpasar dibatalkan.

"Pembatalan penerbangan ini karena Bandara I Gusti Ngurah Rai ditutup karena alasan keamanan dan keselamatan akibat erupsi Gunung Agung," kata Humas PT Angkasa Pura I Bandara Adisutjipto Yogyakarta Liza, Jumat, 29 Juni 2018.

Baca juga: Gunung Agung Erupsi, Wings Air dari Semarang Batal Terbang

Menurut Liza, 12 penerbangan yang dibatalkan tersebut yaitu Garuda Indonesia terdiri dari GA 251 DPS-JOG pukul 07.40 WIB, POB: 145 pax, GA 253 DPS-JOG pukul 15.30 WIB, POB: 156 pax.

"Kemudian GA 250 JOG-DPS pukul 08.25 WIB, POB: 95 pax dan GA 252 JOG-DPS pukul 16.15 WIB, POB: 149 pax," katanya.

Kemudian, maskapai AirAsia, yakni penerbangan QZ 8440 DPS-JOG pukul 07.50 WIB, POB: 180 pax, QZ 8448 DPS-JOG pukul 15.10 WIB, POB: 180 pax, QZ 8441 JOG-DPS pukul 08.15 WIB, POB: 180 pax danQZ 8449 JOG-DPS, pukul 15.35 WIB, POB: 180 pax.

Baca juga: Citilink Batalkan Penerbangan ke Bali Akibat Gunung Agung

Iklan
Scroll Untuk Melanjutkan

"Maskapai Lion Air, yakni JT 569 DPS-JOG pukul 10.40 WIB, POB: 46 pax dan JT 560 JOG-DPS pukul 07.30 WIB, POB: 215 pax," katanya.

Selanjutnya, maskapai Nam Air, yaitu NM 275 DPS-JOG pukul 18.30 WIB, POB: 90 pax dan NM 274 JOG-DPS pukul 06.10 WIB, POB: 120 pax. "Total penumpang Cancel Flight (ada) 1.736 pax," kata Liza.

Adapun pilihan kompensasi yang diberikan maskapai kepada calon penumpang, Liza mengungkapkan, yakni berupa refund ataupun reschedule. "Manajemen Bandara Adisutjipto saat ini terus memonitoring perkembangan dan berkoordinasi dengan Bandara Ngurah Rai ataupun pihak-pihak terkait," katanya.

Bandara Ngurah Rai di Bali ditutup sementara pada hari ini, Jumat, 29 Juni 2018, akibat erupsi Gunung Agung. Bandara ditutup mulai pukul 03.00 WITA hingga 19.00 WITA.

ANTARA

Iklan



Rekomendasi Artikel

Konten sponsor pada widget ini merupakan konten yang dibuat dan ditampilkan pihak ketiga, bukan redaksi Tempo. Tidak ada aktivitas jurnalistik dalam pembuatan konten ini.

 

Video Pilihan


61 Tahun Lalu Erupsi Gunung Agung Tewaskan Lebih Seribu Orang, Abu Vulkaniknya Sampai Greenland

12 hari lalu

Asap dan abu vulkanis menyembur dari kawah Gunung Agung pascaletusan freatik kedua, terpantau dari Desa Culik, Karangasem, Bali, 26 November 2017. ANTARA FOTO
61 Tahun Lalu Erupsi Gunung Agung Tewaskan Lebih Seribu Orang, Abu Vulkaniknya Sampai Greenland

Erupsi Gunung Agung di Bali menewaskan ribuan nyawa dan abu vulkaniknya sampai ke Greenland pada 16 Maret 1963. Ini kilas balik bencana alam itu.


Jokowi Teken Pemecatan Arya Wedakarna sebagai Anggota DPD Bali, Apa Kasusnya? Begini Perlawanannya

26 hari lalu

Arya Wedakarna. Instagram
Jokowi Teken Pemecatan Arya Wedakarna sebagai Anggota DPD Bali, Apa Kasusnya? Begini Perlawanannya

Anggota DPD Bali Arya Wedakarna resmi dipecat Presiden Jokowi. Apa musababnya dan bagaimana perlawanannya?


Bandara Internasional Lombok Ingin Tambah Penerbangan Internasional

30 hari lalu

AirAsia Berhad melakukan penerbangan perdana rute Kuala Lumpur - Lombok pada Jumat, 2 Februari 2024 (Dok. Angkasa Pura I Bandara Internasional Lombok)
Bandara Internasional Lombok Ingin Tambah Penerbangan Internasional

Selain menambah penerbangan internasional, Bandara Internasional Lombok melakukan pembenahan, termasuk ruang pengantaran penumpang.


Arya Wedakarna Dipecat dari DPD karena Dugaan Diskriminasi, Pernah Tolak Ustad Abdul Somad, Ini Profilnya

55 hari lalu

Arya Wedakarna. Instagram
Arya Wedakarna Dipecat dari DPD karena Dugaan Diskriminasi, Pernah Tolak Ustad Abdul Somad, Ini Profilnya

Badan Kehormatan DPD RI resmi memecat Arya Wedakarna karena dugaan diskriminasi. Ini profil dan beberapa kontroversinya.


AirAsia Berhad Buka Rute Kuala Lumpur - Lombok, Terbang Perdana Bawa 117 Wisatawan

56 hari lalu

AirAsia Berhad melakukan penerbangan perdana rute Kuala Lumpur - Lombok pada Jumat, 2 Februari 2024 (Dok. Angkasa Pura I Bandara Internasional Lombok)
AirAsia Berhad Buka Rute Kuala Lumpur - Lombok, Terbang Perdana Bawa 117 Wisatawan

Selain AirAsia Berhad, rute Lombok-Kuala Lumpur saat ini juga dilayani oleh maskapai Indonesia AirAsia tujuh kali sepekan dan SuperAir Jet tiga kali.


PT Angkasa Pura I Layani Catat 460 Reaktivasi dan Pembukaan Rute Penerbangan Baru

57 hari lalu

Ilustrasi - Bandara yang dikelola oleh PT Angkasa Pura I. ANTARA/HO-Angkasa Pura I
PT Angkasa Pura I Layani Catat 460 Reaktivasi dan Pembukaan Rute Penerbangan Baru

PT Angkasa Pura I (AP I) melayani 460 reaktivasi dan pembukaan rute penerbangan baru sepanjang 2023.


Penjelasan TKD soal Lokasi Acara Desak Anies di Yogya Berpindah hingga 3 Kali

22 Januari 2024

Ketua TKD Pemenangan AMIN DIY Agus Sulistiyono (kiri) menerima dokumen deklarasi dukungan arus bawah PPP di Yogya Dok: istimewa
Penjelasan TKD soal Lokasi Acara Desak Anies di Yogya Berpindah hingga 3 Kali

TKD Anies-Muhaimin memberi penjelasan soal isu pembatalan acara Desak Anis hingga beberapa kali lokasi berpindah tempat.


Dilaporkan MUI Bali untuk Kasus Dugaan Ujaran Kebencian, Siapa Sebenarnya Arya Wedakarna?

14 Januari 2024

Arya Wedakarna. Instagram
Dilaporkan MUI Bali untuk Kasus Dugaan Ujaran Kebencian, Siapa Sebenarnya Arya Wedakarna?

Peraih rekor MURI sebagai doktor dan rektor termuda, Arya Wedakarna belakangan dituntut MUI Bali karena dugaan kasus SARA. Berikut profilnya.


Bali Overtourism, Ini Rencana Pemerintah Atasi Kepadatan Wisatawan di Pulau Dewata

12 Januari 2024

Wisatawan menikmati pemandangan matahari terbenam di kawasan wisata Pantai Kuta, Badung, Bali, Ahad, 31 Desember 2023. Pantai Kuta dipadati oleh ribuan wisatawan dari berbagai negara untuk berlibur pada akhir tahun 2023. ANTARA/Fikri Yusuf
Bali Overtourism, Ini Rencana Pemerintah Atasi Kepadatan Wisatawan di Pulau Dewata

Bali perlu pengembangan wisata di bagian utara, barat, dan timur, sehingga wisatawan tidak menumpuk di selatan.


Pergerakan Penumpang di Bandara Adi Soemarmo pada Libur Nataru Ini Diprediksi Naik 39 Persen

19 Desember 2023

Sejumlah penumpang pesawat terbang berdatangan di Bandara Adi Soemarmo Solo di Boyolali, Senin, 19 Desember 2022.TEMPO/SEPTHIA RYANTHIE
Pergerakan Penumpang di Bandara Adi Soemarmo pada Libur Nataru Ini Diprediksi Naik 39 Persen

PT Angkasa Pura I (Persero) Bandara Adi Soemarmo memprediksi kenaikan pergerakan penumpang di Bandara Adi Soemarmo Boyolali Nataru ini.