Lupa Kata Sandi? Klik di Sini

atau Masuk melalui

Belum Memiliki Akun Daftar di Sini


atau Daftar melalui

Sudah Memiliki Akun Masuk di Sini

Konfirmasi Email

Kami telah mengirimkan link aktivasi melalui email ke rudihamdani@gmail.com.

Klik link aktivasi dan dapatkan akses membaca 2 artikel gratis non Laput di koran dan Majalah Tempo

Jika Anda tidak menerima email,
Kirimkan Lagi Sekarang

Kemenpar Siapkan 75 Paket Wisata untuk Asian Games 2018

Reporter

Editor

Anisa Luciana

image-gnews
Warga saat berfoto dengan Maskot Asian Games 2018, Bhin Bhin, Atung, Kakak dan Maskot Asian Para Games, Momo saat Car Free Day di kawasan Bundaran HI, Jakarta, 01 April 2018. Acara Mascot On The Street merupakan kegiatan untuk mensosialisasikan ajang Asian Games 2018 yang akan digelar pada 18 Agustus 2018 mendatang. TEMPO/Topan Rengganis
Warga saat berfoto dengan Maskot Asian Games 2018, Bhin Bhin, Atung, Kakak dan Maskot Asian Para Games, Momo saat Car Free Day di kawasan Bundaran HI, Jakarta, 01 April 2018. Acara Mascot On The Street merupakan kegiatan untuk mensosialisasikan ajang Asian Games 2018 yang akan digelar pada 18 Agustus 2018 mendatang. TEMPO/Topan Rengganis
Iklan

TEMPO.CO, Jakarta - Kementerian Pariwisata (Kemenpar) menyiapkan 75 paket wisata untuk membidik 170 ribu wisatawan mancanegara (wisman) saat perhelatan ajang Asian Games 2018.

Sebanyak 75 paket wisata tersebut menawarkan tujuh destinasi utama, yaitu Jakarta, Jawa Barat, Sumatera Selatan, Jawa Tengah, Yogyakarta, Banyuwangi, dan Bali. Selain itu, Kementerian menyertakan logo Asian Games 2018 pada seluruh promosi yang dilakukan sejak seratus hari menjelang perhelatan olahraga internasional itu.

Baca juga: Siaga Asian Games 2018, Inasgoc: Ini Tahap Penyelenggaraan

“Asian Games 2018 menjadi kesempatan untuk menggenjot jumlah kunjungan wisman tahun ini. Melihat potensinya yang demikian besar, kami optimistis jumlah target wisman tahun ini tercapai," ujar Menteri Pariwisata Arief Yahya, Senin, 14 Mei 2018.

Data Inasgoc Department Ticketing menyatakan Asian Games 2018 akan diikuti 45 negara dengan 15 ribu atlet dan ofisial serta 5.000 media.

Iklan
Scroll Untuk Melanjutkan

Perhelatan akbar itu juga akan melibatkan 30 ribu volunteer dan workforce serta ditonton oleh 5 miliar penonton dari seluruh penjuru dunia. Acara ini diperkirakan menghadirkan 150 ribu wisman.

Sementara itu, dilansir Inasgoc per 3 Mei 2018, target wisman yang akan dihadirkan saat perhelatan Asian Games 2018 berjumlah total 170 ribu orang. Angka tersebut diurai dengan komposisi 10 ribu atlet, 5.000 ofisial, 5.000 media, dan 150 ribu penonton.

BISNIS

Iklan



Rekomendasi Artikel

Konten sponsor pada widget ini merupakan konten yang dibuat dan ditampilkan pihak ketiga, bukan redaksi Tempo. Tidak ada aktivitas jurnalistik dalam pembuatan konten ini.

 

Video Pilihan


Warga Kepulauan Canary Mogok Makan Justru karena Wisatawan Membludak, Ini Alasannya

11 hari lalu

Suasan kota Gran Canaria di Kepulauan Canary. Foto: @m_etn
Warga Kepulauan Canary Mogok Makan Justru karena Wisatawan Membludak, Ini Alasannya

Warga Kepulauan Canary, Spanyol melakukan mogok makan justru saat terjadi lonjakan wisatawan. Apa alasannya?


Sempat-sempatnya Menteri Pariwisata Israel Promosi Wisata Saat Konflik Palestina-Israel

44 hari lalu

Peringatan wisatawan Israel yang menyeberang ke Mesir. independent.co.uk
Sempat-sempatnya Menteri Pariwisata Israel Promosi Wisata Saat Konflik Palestina-Israel

Konflik Israel-Palestina terjadi sampai kini. Menteri Pariwisata Israel malah promosikan wisata. Destinasi wisata mana saja yang ditawarkan?


Strategi agar Bali Bisa Jaring 7 Juta Wisatawan Mancanegara tanpa Overtourism

1 Februari 2024

Ada banyak tempat wisata di sekitar Canggu yang bisa Anda eksplor saat berlibur ke Bali. Mulai dari desa adat hingga pantai. Foto: Canva
Strategi agar Bali Bisa Jaring 7 Juta Wisatawan Mancanegara tanpa Overtourism

Kemenparekraf menargetkan 14,3 juta kunjungan wisatawan mancanegara ke Indonesia. Bali menyumbang 50 persen dari angka itu.


Sandiaga Uno Sebut 63 Persen Pergerakan Wisatawan Dipicu Wisata Kuliner

4 Januari 2024

Sandiaga Uno foto bersama usai meresmikan Arch Alley Resto Batam, Senin, 1 Januari 2023. TEMPO/Yogi Eka Sahputra
Sandiaga Uno Sebut 63 Persen Pergerakan Wisatawan Dipicu Wisata Kuliner

Adanya destinasi kuliner untuk wisatawan sangat diapresiasi oleh Sandiaga Uno karena meningkatkan pergerakan pariwisata.


Sandiaga Uno Ajak Santri Terapkan Green Ocean

6 November 2023

Menteri Pariwisata dan Eknomi Kreatif (Menparekraf) Sandiaga Uno saat menghadiri acara The Asian Creative and Digital Economy Youth Summit 2023 di TMII, Jakarta, Minggu, 29 Oktober 2023. TEMPO/Ami Heppy
Sandiaga Uno Ajak Santri Terapkan Green Ocean

Menteri Pariwisata dan Ekonomi Kreatif (Menparekraf) Sandiaga Uno ajak santri Pondok Pesantren Fadhlul Fadhlan terapkan green ocean.


Sandiaga Uno Ajak Jepang Perkuat Kolaborasi Pariwisata Berkelanjutan

29 Oktober 2023

Menteri Pariwisata dan Ekonomi Kreatif (Menparekraf) Sandiaga Salahuddin Uno memberikan keterangan pers usai acara peringatan Hari Ekonomi Kreatif Nasional di Balairung Soesilo Soedarman, Kemenparekraf, Jakarta pada Selasa, 24 Oktober 2023. TEMPO/Ami Heppy
Sandiaga Uno Ajak Jepang Perkuat Kolaborasi Pariwisata Berkelanjutan

Menteri Pariwisata dan Ekonomi Kreatif Sandiaga Uno mengajak pemerintah Jepang tingkatkan kolaborasi pariwisata berkelanjutan.


5 Fakta Seputar Tim Bulu Tangkis Indonesia di Asian Games 2023

25 September 2023

Ganda putri Indonesia Apriyani Rahayu / Siti Fadia Silva Ramadhanti. Tim Media PBSI
5 Fakta Seputar Tim Bulu Tangkis Indonesia di Asian Games 2023

Simak lima fakta seputar tim bulu tangkis Indonesia yang akan berlaga di Asian Games 2023, salah satunya Apriyani / Fadia akan debut sebagai pasangan.


Tim Dayung Indonesia Optimistis Tambah Perolehan Medali di Asian Games 2023

25 September 2023

Pedayung putra Indonesia Memo (kiri) dan Ihram (kanan) melakukan selebrasi usai mencapai garis finis pada final nomor men's double sculls di Asian Games 2023 di Fuyang Water Sports Center, Hangzhou, Cina, Minggu, 24 September 2023). ANTARA FOTO/Hafidz Mubarak A/YU
Tim Dayung Indonesia Optimistis Tambah Perolehan Medali di Asian Games 2023

Indonesia menyisakan tiga pertandingan final dayung di Asian Games 2023.


Sandiaga Uno Dorong Program Wirausaha Perempuan Depok

30 Mei 2023

Menparekraf Sandiaga Uno menyambangi kawasan Bantul, Yogyakarta Minggu 28 Mei 2023. Dok.istimewa
Sandiaga Uno Dorong Program Wirausaha Perempuan Depok

Menteri Pariwisata dan Ekonomi Kreatif Sandiaga Uno mendukung Program Wirausaha Baru dan Perempuan Pengusaha yang diinisiasi Pemerintah Kota Depok.


Kata Istana soal Sandiaga Uno Tetap di Kabinet Meski Telah Mundur dari Gerindra

26 Mei 2023

Menteri Pariwisata dan Ekonomi Kreatif Sandiaga Salahudin Uno menghadiri acara Halal Bihalal Pengurus Cabang Nahdlatul Ulama Jakarta Selatan di Cilandak, Jakarta Selatan, Kamis, 25 Mei 2023/Ima Dini/Tempo
Kata Istana soal Sandiaga Uno Tetap di Kabinet Meski Telah Mundur dari Gerindra

Menteri Sekretaris Negara Pratikno menanggapi isu mengenai Sandiaga Uno yang kini masih di kabinet meski bukan lagi politikus dari Partai Gerindra.