Lupa Kata Sandi? Klik di Sini

atau Masuk melalui

Belum Memiliki Akun Daftar di Sini


atau Daftar melalui

Sudah Memiliki Akun Masuk di Sini

Konfirmasi Email

Kami telah mengirimkan link aktivasi melalui email ke rudihamdani@gmail.com.

Klik link aktivasi dan dapatkan akses membaca 2 artikel gratis non Laput di koran dan Majalah Tempo

Jika Anda tidak menerima email,
Kirimkan Lagi Sekarang

Samudera Indonesia Berminat Jadi Operator Pelabuhan Patimban

Reporter

Editor

Anisa Luciana

image-gnews
Berharap Asa dari Pelabuhan Patimban
Berharap Asa dari Pelabuhan Patimban
Iklan

TEMPO.CO, Jakarta - Direktur PT Samudera Indonesia Tbk Bani Mulia menyatakan pihaknya berminat mengikuti lelang sebagai operator Pelabuhan Patimban, Subang, Jawa Barat.

Bani mengatakan pihaknya diundang Kementerian Perhubungan untuk turut berpartisipasi dalam lelang operator. Rencananya, perusahaan akan bergabung di sebuah konsorsium dalam lelang operator Patimban. "Konsorsium rencananya ada, tapi kami belum umumkan dulu," ujarnya pada Selasa malam, 24 April 2018.

Baca juga: Lelang Operator Pelabuhan Patimban Masih dalam Proses

Samudera Indonesia memiliki pengalaman dan kompetensi dalam mengelola terminal peti kemas sehingga tertarik mengikuti lelang. Samudera Indonesia melalui anak usahanya mengoperasikan beberapa terminal peti kemas. Salah satunya Terminal Peti Kemas Palaran di Samarinda, Kalimantan Timur.

Iklan
Scroll Untuk Melanjutkan

Di Pelabuhan Tanjung Priok, Samudera Indonesia juga mengelola terminal peti kemas di dermaga 303, 304, dan 305 dengan kapasitas bongkar muat 400 ribu TEUs.

Direktur Kepelabuhanan Kementerian Perhubungan Chandra Irawan mengatakan pihaknya saat ini masih menyusun dokumen untuk proses lelang operator Pelabuhan Patimban. Chandra menyebutkan proses tersebut diharapkan bisa rampung dalam dua hingga tiga pekan mendatang.

BISNIS

Iklan



Rekomendasi Artikel

Konten sponsor pada widget ini merupakan konten yang dibuat dan ditampilkan pihak ketiga, bukan redaksi Tempo. Tidak ada aktivitas jurnalistik dalam pembuatan konten ini.

 

Video Pilihan


5 Pelabuhan Utama di Indonesia, Begini Profil Pelabuhan Tanjung Priok hingga Pelabuhan Belawan

21 Desember 2023

Penumpang KM Kelud turun dari garbarata setibanya di Pelabuhan Belawan pada puncak arus mudik Idul Fitri 1437 H, di Medan, Sumatera Utara, 1 Juli 2016. Sebanyak 2.426 penumpang dari Tanjung Priok, Batam dan Tanjung Balai Karimun tiba di Belawan. ANTARA FOTO
5 Pelabuhan Utama di Indonesia, Begini Profil Pelabuhan Tanjung Priok hingga Pelabuhan Belawan

Berikut deretan pelabuhan utama di Indonesia, temasuk Pelabuhan Tanjung Priok hingga Pelabuhan Belawan.


Budi Karya Bertemu Wamen Tranportasi Jepang di London, Dorong Proyek MRT Jakarta Fase 2A Sesuai Target

28 November 2023

Sejumlah pekerja menyelesaikan proyek pembangunan MRT Jakarta fase 2A CP201 di kawasan Glodok, Jakarta, Kamis 11 Mei 2023. PT MRT Jakarta memastikan proyek pembangunan MRT Jakarta akan tetap dilanjutkan meski DKI Jakarta sudah tidak lagi menjadi Ibu Kota Indonesia. TEMPO/Subekti.
Budi Karya Bertemu Wamen Tranportasi Jepang di London, Dorong Proyek MRT Jakarta Fase 2A Sesuai Target

Menteri Perhubungan Budi Karya Sumadi bertemu dengan State Minister of Land, Infrastructure, Transport, and Tourism Japan, Kokuba Konosuke, dalam kunjungan kerjanya di London, Inggris.


Menhub Budi Karya Sebut Abu Dhabi Port Berminat Kelola Peti Kemas Pelabuhan Patimban

26 November 2023

Menteri Perhubungan Budi Karya Sumadi memukul gong saat peresmian perjalanan berbayar Kereta Cepat Jakarta-Bandung Whoosh di Stasiun Halim, Jakarta, Selasa, 17 Oktober 2023. Kereta Cepat Jakarta-Bandung Whoosh resmi beroperasi dan berbayar mulai hari ini dengan harga tiket promo Rp150 ribu berlangsung hingga 30 November 2023 dengan pembelian melalui aplikasi Whoosh Kereta Cepat dan aplikasi lain seperti Access by KAI, Livin by Mandiri, BRImo, dan BNI Mobile Banking, serta melalui Ticket Vending Machine di stasiun. TEMPO/M Taufan Rengganis
Menhub Budi Karya Sebut Abu Dhabi Port Berminat Kelola Peti Kemas Pelabuhan Patimban

Menhub Budi Karya Sumadi melakukan kunjungan kerja ke Uni Emirat Arab (UEA) dan bertemu dengan CEO Abu Dhabi Port Saif Al Mazrouei.


Anak Usaha Indika Energy Bersiap Kembangkan Kawasan Industri di Patimban

16 Maret 2023

Pekerja memasukan kendaraan ke dalam Kapal MV Fujitrans saat ekspor perdana di Pelabuhan Patimban, Subang, Jawa Barat, Jumat 17 Desember 2021. PT Pelabuhan Patimban Internasional (PPI) yang secara resmi menjadi pengelola Pelabuhan Patimban melakukan ekspor perdana kendaraan sebanyak 1.209 unit ke Filipina. ANTARA FOTO/Dedhez Anggara
Anak Usaha Indika Energy Bersiap Kembangkan Kawasan Industri di Patimban

Pelabuhan Patimban belum bisa disandari oleh kapal pengangkut peti kemas karena membutuhkan pendalaman alur pelayaran.


Wali Kota Toyota City Hadiri Indonesia Friendship Day di Jepang

28 November 2022

WNI yang tinggal di sekitar Toyota City dan Aishi menghadiri Indonesia Friendship Day di Toyota City, Jepang, 25-27 November 2022. FOTO: KBRI Tokyo
Wali Kota Toyota City Hadiri Indonesia Friendship Day di Jepang

Acara Indonesia Friendship Day di Jepang dihadiri sekitar 2.000 pengunjung, sebagian besar merupakan WNI yang bermukim di sekitar Toyota City.


Terkini Bisnis: Jokowi Sebut Monopoli Membuat Pelayanan Seenaknya, Listrik 450 VA Tidak Dihapus

20 September 2022

Presiden Joko Widodo (kedua kiri) menyampaikan pengarahan didampingi Mensesneg Pratikno (kiri), Menteri PUPR Basuki Hadimuljono (kedua kanan), dan Menteri BUMN Erick Thohir saat peresmian Jalan Tol Cibitung-Cilincing dan Serpong-Balaraja Seksi 1 di Gerbang Tol Gabus, Kabupaten Bekasi, Jawa Barat, Selasa 20 September 2022. Presiden Joko Widodo meresmikan Jalan Tol Cibitung-Cilincing sepanjang 27,2 Km yang merupakan bagian dari Jakarta Outer Ring Road (JORR) 2 serta Jalan Tol Serpong-Balaraja seksi 1 sepanjang 5,1 Km yang menjadi awal pembangunan JORR 3. ANTARA FOTO/Sigid Kurniawan
Terkini Bisnis: Jokowi Sebut Monopoli Membuat Pelayanan Seenaknya, Listrik 450 VA Tidak Dihapus

Berita terkini dimulai dari Pelabuhan Tanjung Priok dan Patimban dapat berkompetisi untuk memberikan pelayanan, khususnya untuk bidang logistik.


Pelabuhan Patimban Saingi Priok? Jokowi: Tak Ada Kompetisi, Larinya ke Pelayanan Seenaknya

20 September 2022

Presiden Joko Widodo menyampaikan arahannya saat rapat pembahasan Pengendalian Inflasi dengan Seluruh Kepala Daerah di Istana Negara, Jakarta, Senin, 12 September 2022. ANTARA FOTO/Biro Pers Setpres/Kris
Pelabuhan Patimban Saingi Priok? Jokowi: Tak Ada Kompetisi, Larinya ke Pelayanan Seenaknya

Presiden Joko Widodo (Jokowi) menyebut Pelabuhan Tanjung Priok dan Patimban dapat berkompetisi untuk memberikan pelayanan.


Menhub Undang Investor Jepang untuk Pembangunan TOD Stasiun MRT

23 Juni 2022

Menteri Perhubungan, Budi Karya Sumadi menaiki bus listrik untuk berkeliling di Universitas Indonesia, Kota Depok, Jumat 10 Juni 2022. Penyerahan simbolis Bus Listrik dari PT MAB ke Universitas Indonesia, yang kemudian dari Universitas Indonesia menyerahkan ke Pemerintah, ini merupakan salah satu bentuk dukungan yang diberikan adalah menyediakan Bus Listrik UI sebagai salah satu sarana transportasi penyelenggaraan kegiatan G20. Tempo/Muhammad Syauqi Amrullah
Menhub Undang Investor Jepang untuk Pembangunan TOD Stasiun MRT

Dalam dua hari kunjungannya ke Jepang, Budi Karya melakukan pertemuan dengan sejumlah pejabat pemerintah Jepang maupun dengan pihak swasta.


Terbang ke Jepang, Menhub Tawarkan Kerja Sama Proyek Infrastruktur Transportasi RI

21 Juni 2022

Menhub Budi Karya usai meninjau arus mudik di Bandara Soekarno Hatta, Tangerang, Banten, Jumat, 29 April 2022. TEMPO/Subekti
Terbang ke Jepang, Menhub Tawarkan Kerja Sama Proyek Infrastruktur Transportasi RI

Menhub temui pejabat pemerintah Jepang (G to G) dan pihak swasta (G to B), membahas sejumlah proyek transportasi di Indonesia.


Presiden Target Ekspor 15 Ribu Kendaraan dari Patimban

8 Maret 2022

Presiden Target Ekspor 15 Ribu Kendaraan dari Patimban

Optimisme Presiden membuncah karena melihat perkembangan pengiriman ekspor dalam tiga bulan.