Lupa Kata Sandi? Klik di Sini

atau Masuk melalui

Belum Memiliki Akun Daftar di Sini


atau Daftar melalui

Sudah Memiliki Akun Masuk di Sini

Konfirmasi Email

Kami telah mengirimkan link aktivasi melalui email ke rudihamdani@gmail.com.

Klik link aktivasi dan dapatkan akses membaca 2 artikel gratis non Laput di koran dan Majalah Tempo

Jika Anda tidak menerima email,
Kirimkan Lagi Sekarang

Generasi Milenial Investasi Saham Mulai Rp 100 Ribu, Ini Caranya

image-gnews
Dihadiri Ribuan Orang, Pesta Reksadana Incar Investor Baru.
Dihadiri Ribuan Orang, Pesta Reksadana Incar Investor Baru.
Iklan

TEMPO.CO, Jakarta - Helmi Rafif, co-founder Investhink Indonesia, menyatakan generasi milenial bisa memulai investasi di pasar saham hanya mulai dari Rp 100 ribuan. Hal ini mematahkan anggapan bahwa investasi di pasar modal perlu dana besar, transaksi harus dengan menelepon broker, berisiko tinggi dan rumit.

Generasi milenial bisa mulai berinvestasi dengan menunda konsumsi sekarang untuk dinikmati kemudian hari. Salah satu caranya dengan berinvestasi di pasar modal. Mekanismenya dengan cara mengambil keuntungan di pasar modal dari selisih harga jual dan harga beli.

Baca: GMF AeroAsia Tawarkan 2,8 Miliar Saham ke Investor Strategis

Di era digital seperti sekarang, menurut Helmi, investasi saham bisa dimulai dengan uang Rp 100.000. Caranya pun telah dibuat simpel lewat aplikasi di ponsel cerdas, layaknya mentransfer dana via mobile banking.

Namun sebelum memulai investasi, Helmi mengingatkan, lebih baik calon investor mempelajari terlebih dahulu jenis-jenis dan karakteristik instrumen investasi yang akan digunakan. Instrumen itu bisa meliputi saham, reksa dana, obligasi atau deposito.

Perihal investasi itu berisiko tinggi, Helmi mengutip orang kaya ke-3 dunia Warren Buffet yaitu: Risk is knowing nothing what you are doing. “Kutipan tersebut bisa diartikan bahwa apabila kita mempelajari tentang investasi di pasar modal maka risiko yang dihadapi bisa kita kurangi,” katanya dalam rilis, Ahad, 11 Maret 2018.

Helmi menjelaskan, mempelajari tentang investasi juga bisa lewat seminar. Investhink Indonesia menggandeng PT BNI Asset Management dan Ikatan Mahasiswa Elektro UI akan menggelar seminar bertema “Investasi Saham dan Reksa dana Untuk Generasi Millenials” “Investhink goes to campus” di Auditorium Gedung Mochtar Riady Plaza Quantum (MRPQ) Fakultas Teknik Universitas Indonesia pada Kamis, 22 Maret 2018 mendatang.

Hal senada diungkapkan oleh Harriny Yulianty, Head of Corporate Communication Division BNI Asset Management. Dengan berinvestasi di Reksa Dana Makara Investasi teman-teman mahasiswa UI dan seluruh civitas akademika dapat memulai belajar untuk berinvestasi, mulai dari Rp 100.000,” katanya.

Sementara itu, Malik Adhi, co-founder Investhink Indonesia lainnya, mengatakan pihaknya ingin memperkenalkan kepada generasi milenial untuk mulai melek berinvestasi saham di usia muda. “Bahwa investasi bukan merupakan hal yang rumit dan mahal, tetapi investasi dapat dimulai dengan mudah, murah dan menyenangkan.”

BISNIS

Iklan



Rekomendasi Artikel

Konten sponsor pada widget ini merupakan konten yang dibuat dan ditampilkan pihak ketiga, bukan redaksi Tempo. Tidak ada aktivitas jurnalistik dalam pembuatan konten ini.

 

Video Pilihan


SimInvest: Konflik Timur Tengah Tak Berpengaruh Langsung terhadap Bursa Saham Indonesia

12 jam lalu

Ilustrasi saham atau IHSG. TEMPO/Tony Hartawan
SimInvest: Konflik Timur Tengah Tak Berpengaruh Langsung terhadap Bursa Saham Indonesia

SimInvest memprediksi dampak konflik timur Tengah tak begitu berpengaruh langsung terhadap bursa saham Indonesia.


Tony Blair Temui Jokowi, Bahas Rencana Investasi Energi di IKN

14 jam lalu

Mantan Perdana Menteri Inggris Tony Blair menemui Presiden Joko Widodo di Istana Kepresidenan, Jakarta, Kamis, 18 April 2024. Blair sebelumnya diminta Jokowi membantu mempromosikan IKN ke dunia internasional. Tony Blair menyebut pemerintah dapat melakukan promosi ke beberapa negara lain seperti pemerintah Persatuan Emirat Arab (PEA) dan Republik Rakyat Tiongkok (RRT), serta sejumlah perusahaan asing di kawasan Asia untuk berinvestasi di IKN. TEMPO/Subekti.
Tony Blair Temui Jokowi, Bahas Rencana Investasi Energi di IKN

Jokowi dan Tony Blair mengadakan pertemuan di Istana Kepresidenan hari ini.


Satgas Pasti Blokir 537 Pinjol Ilegal Sepanjang Februari-Maret 2024

17 jam lalu

Ilustrasi pinjaman online. Freepik
Satgas Pasti Blokir 537 Pinjol Ilegal Sepanjang Februari-Maret 2024

Satuan Tugas Pemberantasan Aktivitas Keuangan Ilegal (Satgas Pasti) memblokir 537 pinjaman online atau pinjol ilegal dan 48 konten penawaran pinjaman pribadi (pinpri) sepanjang Februari hingga Maret 2024.


Seberapa Jauh Ekonomi Indonesia Terkena Imbas Efek Domino Serangan Iran ke Israel?

17 jam lalu

Sistem anti-rudal beroperasi setelah Iran meluncurkan drone dan rudal ke arah Israel, seperti yang terlihat dari Ashkelon, Israel 14 April 2024. REUTERS/Amir Cohen
Seberapa Jauh Ekonomi Indonesia Terkena Imbas Efek Domino Serangan Iran ke Israel?

Pasca-serangan Iran ke Israel, perekonomian Asia ditengarai melemah diikuti dengan beragam fenomena yang terjadi. Bagaimana dampak bagi Indonesia?


Indonesia dan Cina akan Perkuat Investasi Pembangunan Infrastruktur hingga Ketahanan Pangan

17 jam lalu

Menteri Luar Negeri Cina Wang Yi dan Menteri Luar Negeri RI Retno Marsudi saat konferensi pers di gedung Kementerian Luar Negeri, Jakarta Pusat pada Kamis, 18 April 2024. TEMPO/Nabiila Azzahra A.
Indonesia dan Cina akan Perkuat Investasi Pembangunan Infrastruktur hingga Ketahanan Pangan

Indonesia dan Cina akan memperkuat kerja sama ekonomi di berbagai bidang, termasuk investasi.


Jokowi dan Tony Blair Bahas Investasi Solar Panel IKN hingga Digitalisasi

18 jam lalu

Presiden Joko Widodo atau Jokowi bertemu dengan mantan Perdana Menteri Inggris Tony Blair di Istana Kepresidenan Bogor, Selasa, 8 Maret 2022 (Sumber: YouTube Sekretariat Presiden)
Jokowi dan Tony Blair Bahas Investasi Solar Panel IKN hingga Digitalisasi

Presiden Jokowi dan mantan Perdana Menteri Inggris Tony Blair membahas investasi dan digitalisasi dalam pertemuan selama satu jam di Istana.


Selain Tim Cook, Siapa Saja Bos Perusahaan Teknologi Dunia yang Pernah Bertemu Jokowi?

20 jam lalu

Bos Apple Tim Cook bertemu Presiden Jokowi di Istana Kepresidenan Jakarta, 17 April 2024. Foto: BPMI Setpres/Kris
Selain Tim Cook, Siapa Saja Bos Perusahaan Teknologi Dunia yang Pernah Bertemu Jokowi?

Selain CEO Apple Tim Cook, Jokowi tercatat beberapa kali pernah bertemu dengan bos-bos perusahaan dunia. Berikut daftarnya:


Ini Tugas Luhut sebagai Koordinator Investasi Apple di IKN

21 jam lalu

Tangkapan layar Menteri Koordinator Bidang Kemaritiman dan Investasi (Menko Marves) Luhut Binsar Pandjaitan dalam unggahan di akun Instagram @luhut,pandjaitan yang dipantau di Jakarta, Rabu (17/1/2024). (ANTARA/Ade Irma Junida)
Ini Tugas Luhut sebagai Koordinator Investasi Apple di IKN

Presiden Jokowi menunjuk Luhut Binsar Pandjaitan sebagai koordinator dalam investasi perusahaan teknologi Apple di IKN. Apa tugas Luhut?


Timur Tengah Memanas, OJK Beberkan Dampaknya ke Sektor Jasa Keuangan RI

1 hari lalu

Suasana pelayanan kontak 157 Otoritas Jasa Keuangan di Jakarta, Rabu, 6 Desember 2023.  Otoritas Jasa keuangan (OJK) terus meningkatkan koordinasi, integrasi dan kerja sama di antara berbagai bidang organisasi di OJK untuk semakin memperkuat pengawasan lintas bidang di industri jasa keuangan. Tempo/Tony Hartawan
Timur Tengah Memanas, OJK Beberkan Dampaknya ke Sektor Jasa Keuangan RI

OJK membeberkan dampak memanasnya konflik di Timur Tengah kinerja intermediasi dan stabilitas sistem keuangan nasional.


CEO Apple Tim Cook Bertemu dengan Prabowo Subianto, Apa yang Dibahas?

1 hari lalu

Menteri Pertahanan RI Prabowo Subianto (kiri) bertemu dengan CEO Apple Tim Cook (kanan) di kantor Kementerian Pertahanan RI, Rabu, 17 April 2024. Sumber: ANTARA
CEO Apple Tim Cook Bertemu dengan Prabowo Subianto, Apa yang Dibahas?

CEO Apple, Tim Cook, melakukan kunjungan ke kantor Menteri pertahanan Prabowo Subianto usai bertemu dengan Presiden Joko Widodo atau Jokowi kemarin.