Lupa Kata Sandi? Klik di Sini

atau Masuk melalui

Belum Memiliki Akun Daftar di Sini


atau Daftar melalui

Sudah Memiliki Akun Masuk di Sini

Konfirmasi Email

Kami telah mengirimkan link aktivasi melalui email ke rudihamdani@gmail.com.

Klik link aktivasi dan dapatkan akses membaca 2 artikel gratis non Laput di koran dan Majalah Tempo

Jika Anda tidak menerima email,
Kirimkan Lagi Sekarang

Penjualan Sukuk Retail Ditargetkan Raup Rp 30 Triliun

image-gnews
Sukuk Ritel-008 (SR-008) menawarkan kupon sangat menarik, yaitu sebesar 8,30 persen.
Sukuk Ritel-008 (SR-008) menawarkan kupon sangat menarik, yaitu sebesar 8,30 persen.
Iklan

TEMPO.CO, Jakarta - Direktur Jenderal Pengelolaan Pembiayaan dan Risiko Kementerian Keuangan Lucky Alfirman menyatakan pemerintah menargetkan bisa meraup Rp 30 triliun dari penjualan surat utang yang berbasis investor retail. Saat ini pemerintah memiliki empat instrumen surat utang khusus investor retail.

Tiga instrumen surat utang berbasis retail tersebut adalah sukuk negara retail, obligasi retail, dan surat berharga negara (SBN) retail online. DJPPR bakal menerbitkan sukuk retail sebagai instrumen investasi retail yang pertama tahun ini.

“Kami sudah menetapkan imbal hasil 5,90 persen untuk sukuk retail,” kata Lucky di gedung Bursa Efek Indonesia, SCBD, Jakarta Selatan, Jumat, 23 Februari 2018.

Pemerintah resmi membuka masa penawaran suku retail seri SR-010, hari ini, 23 Februari 2018, hingga 16 Maret 2018. Tanggal penjatahan sukuk retail akan berlangsung pada 19 Maret 2018.

Iklan
Scroll Untuk Melanjutkan

Sukuk retail SR-010 memiliki tenor selama tiga tahun, yang akan jatuh tempo pada 10 Maret 2021. Sukuk retail tersebut dapat diperdagangkan di pasar sekunder setelah satu periode imbalan, yakni pada 10 April 2018.

Minimum pemesanannya Rp 5 juta dan maksimum pemesanan mencapai Rp 5 miliar, dengan tingkat imbalan 5,90 per tahun.

Pemerintah telah menunjuk 22 institusi keuangan sebagai agen penjual. Sebanyak 22 perusahaan agen penjual tersebut adalah Citibank, Bank BRISyariah, BCA, Bank Commonwealth, Bank Danamon, Bank DBS, Bank HSBC, Bank Mandiri, Bank Maybank Indonesia, Bank Mega, Bank Muamalat, BNI, Bank OCBC, Bank Panin, Bank Permata, BRI, Bank Syariah Mandiri, BTN, Bank CIMB Niaga, MNC Bank, PT Trimegah Sekuritas Indonesia, dan Standard Chartered Bank.

Iklan



Rekomendasi Artikel

Konten sponsor pada widget ini merupakan konten yang dibuat dan ditampilkan pihak ketiga, bukan redaksi Tempo. Tidak ada aktivitas jurnalistik dalam pembuatan konten ini.

 

Video Pilihan


BSI Hadirkan Program Bundling Investasi Sukuk dan Kepemilikan Emas

46 hari lalu

Direktur Sales & Distribution BSI Anton Sukarna (tengah) bersama dengan SVP Wealth Management Asri Natanegeri (kiri) dan SVP Gold & Pawning Business BSI Mahendra Nusanto saat peluncuran Sukuk Gold Ownership Program pada acara BSI Priority Gathering di The Westin Jakarta, Jumat (08/03).
BSI Hadirkan Program Bundling Investasi Sukuk dan Kepemilikan Emas

Imbal hasil Sukuk Seri SR020 dapat digunakan untuk program BSI Cicil Emas.


Pemerintah akan Lelang SBSN pada 5 Maret, Targetkan Rp 12 T

55 hari lalu

Kantor Kementerian Keuangan, Jakarta, Jumat (3/3/2023) Tempo/Tony Hartawan
Pemerintah akan Lelang SBSN pada 5 Maret, Targetkan Rp 12 T

Pemerintah akan melelang Surat Berharga Syariah Negara (SBSN) atau Sukuk Negara pada Selasa, 5 Maret 2024 dengan target indikatif Rp 12 triliun.


OJK Sebut Ada 59 Perusahaan Antre IPO

21 Februari 2024

Ketua Dewan Komisioner Otoritas Jasa Keuangan (OJK) Mahendra Siregar memeri sambutan saat pembukaan perdagangan Bursa Efek Indonesia (BEI) 2024 di Jakarta, Selasa 2 Januari 2024. Indeks Harga Saham Gabungan (IHSG) mengalami penurunan saat pembukaan perdana perdagangan 2024. IHSG mengalami penurunan sebesar 0,14% atau 5,4 poin ke level 7.266 pada Selasa 2 Januari 2024. Indeks komposit turun ke posisi terdalam 7.245 dari level 7.272 dengan volume transaksi 1,9 triliun saham. Tempo/Tony Hartawan
OJK Sebut Ada 59 Perusahaan Antre IPO

OJK OJK mencatat nilai penggalangan dana dari 59 emiten yang antre IPO tersebut sebesar Rp 9,20 triliun.


OJK Ungkap Ada 60 Perusahaan Antre IPO, Total Nilainya Rp 10 Triliun

10 Januari 2024

Ilustrasi bursa efek dan kurs Rupiah. Getty Images
OJK Ungkap Ada 60 Perusahaan Antre IPO, Total Nilainya Rp 10 Triliun

OJK mencatat ada 60 perusahaan yang berada dalam daftar tunggu (pipeline) penghimpunan dana milik OJK yang akan melakukan IPO.


BEI Catat Transaksi Surat Utang dan Sukuk Lewat Sistem SPPA Rp 133 Triliun

18 Desember 2023

Tamu undangan mencoba aplikasi Electronic Indonesia Bond Market Directory (E-IBMD) Di Bursa Efek Indonesia, Jakarta, Senin, 18 Desember 2023. Produk tersebut merupakan besutan antara PHEI dan PT Bursa Efek Indonesia (BEI). Tempo/Tony Hartawan
BEI Catat Transaksi Surat Utang dan Sukuk Lewat Sistem SPPA Rp 133 Triliun

Direktur Keuangan, Sumber Daya Manusia, dan Umum BEI, Risa E. Rustam, mengatakan angka ini naik 12 persen jika dibandingkan periode yang sama tahun lalu, senilai Rp 119 triliun.


Obligasi dan Sukuk untuk Pembiayaan IKN Nusantara

14 Desember 2023

Otorita IKN mengkaji skema pembiayaan berupa penerbitan obligasi, sukuk, dan pinjaman untuk mendanai proyek ibu kota baru.
Obligasi dan Sukuk untuk Pembiayaan IKN Nusantara

Ruang bagi Otorita IKN Nusantara menerbitkan obligasi dan sukuk sudah terbuka dengan adanya klausul dalam revisi UU IKN Nusantara.


Bank Indonesia Catat Cadangan Devisa RI USD 138,1 Miliar pada November 2023

8 Desember 2023

Gedung Bank Indonesia (BI) di Jalan Mohammad Husni Thamrin No. 2, Jakarta, Kamis 4 Maret 2021. TEMPO/Subekti.
Bank Indonesia Catat Cadangan Devisa RI USD 138,1 Miliar pada November 2023

Kenaikan posisi cadangan devisa tersebut antara lain dipengaruhi oleh penerbitan sukuk global dan penarikan pinjaman luar negeri pemerintah.


Jaga Stabilitas Kurs Rupiah, BI Terbitkan Sekuritas dan Sukuk Valuta Asing

21 November 2023

Ilustrasi uang rupiah. Shutterstock
Jaga Stabilitas Kurs Rupiah, BI Terbitkan Sekuritas dan Sukuk Valuta Asing

BI menerbitkan instrumen sekuritas dan sukuk valuta asing Bank Indonesia untuk menjaga stabilitas nilai tukar rupiah.


Lelang Enam Seri SBSN, Pemerintah Serap Dana Rp 2,03 Triliun

24 Oktober 2023

Ilustrasi investasi. pixabay
Lelang Enam Seri SBSN, Pemerintah Serap Dana Rp 2,03 Triliun

Pemerintah menyerap dana sebesar Rp2,03 triliun dari lelang enam seri Surat Berharga Syariah Negara (SBSN) atau sukuk.


OJK Terbitkan POJK Nomor 18 Tahun 2023, Atur tentang Penerbitan dan Persyaratan Efek Bersifat Utang dan Sukuk Berkelanjutan

19 Oktober 2023

Petugas Otoritas Jasa Keuangan (OJK) beraktivitas di ruang layanan Konsumen, Kantor OJK, Jakarta. (ANTARA FOTO/Akbar Nugroho Gumay/aww.)
OJK Terbitkan POJK Nomor 18 Tahun 2023, Atur tentang Penerbitan dan Persyaratan Efek Bersifat Utang dan Sukuk Berkelanjutan

Otoritas Jasa Keuangan (OJK) menerbitkan Peraturan OJK atau POJK Nomor 18 Tahun 2023.