Lupa Kata Sandi? Klik di Sini

atau Masuk melalui

Belum Memiliki Akun Daftar di Sini


atau Daftar melalui

Sudah Memiliki Akun Masuk di Sini

Konfirmasi Email

Kami telah mengirimkan link aktivasi melalui email ke rudihamdani@gmail.com.

Klik link aktivasi dan dapatkan akses membaca 2 artikel gratis non Laput di koran dan Majalah Tempo

Jika Anda tidak menerima email,
Kirimkan Lagi Sekarang

Harbolnas 2017, Acer Tawarkan Promo dan Cashback 25 Persen

Reporter

Editor

Anisa Luciana

image-gnews
Acer Indonesia meluncurkan dua laptop premiumnya untuk pasar di Tanah Air, Swift 7 dan Spin 7, di Jakarta, Rabu, 7 Desember 2016. TEMPO/Firman
Acer Indonesia meluncurkan dua laptop premiumnya untuk pasar di Tanah Air, Swift 7 dan Spin 7, di Jakarta, Rabu, 7 Desember 2016. TEMPO/Firman
Iklan

TEMPO.CO, Jakarta - Perusahaan elektronik Acer mengadakan program promo dan cashback hingga 25 persen pada sejumlah produk selama momen Hari Belanja Online (Harbolnas) 2017 berlangsung.

Pelanggan bisa berbelanja di Acer eStore dan lima e-commerce yang telah bekerjasama dengan Acer, yaitu Shopee, Bhinneka, Tokopedia, Lazada, Elevania dan Blibli.com melalui Acer Twelve Fever Deals.

Baca juga: Harga Promo dan Diskon, Daya Tarik Utama Harbolnas 2017

Pelanggan bisa membeli produk Aspire S13 di Blibli.com dengan cashback sebesar 25 persen atau sekitar Rp 3,1 juta. Tidak hanya itu, pelanggan juga bisa mendapatkan berbagai produk Acer lainnya, termasuk produk notebook 2-in-1, monitor, hingga laptop ultra tipis untuk beragam kebutuhan, seperti Acer One 10, Acer Switch One, Acer Spin 1 dan Acer V Nitro.

Bukan hanya potongan harga dan cashback yang diberikan, pelanggan yang berbelanja melalui Acer eStore akan mendapatkan gratis ongkos kirim ke seluruh Indonesia.

Iklan
Scroll Untuk Melanjutkan

Setelah mencapai transaksi sebesar Rp 3,3 Triliun di tahun 2016, riset dari Nielsen melaporkan telah terjadi kenaikan 3,9 kali dari tahun sebelumnya. Secara umum dalam laporan Nielsen, penjualan e-Commerce Indonesia pada 2015 mencapai USD 1,68 miliar.

Jika dibandingkan dengan penjualan e-commerce di negara kawasan Asia Tenggara, Indonesia merupakan yang terbesar. Dalam Harbolnas 2017 ini, jumlah e-commerce yang berpartisipasi mencapai 254 pemain. Nilai transaksi pada Harbolnas 2017 diprediksi mencapai Rp 4 triliun.

BISNIS

Iklan



Rekomendasi Artikel

Konten sponsor pada widget ini merupakan konten yang dibuat dan ditampilkan pihak ketiga, bukan redaksi Tempo. Tidak ada aktivitas jurnalistik dalam pembuatan konten ini.

 

Video Pilihan


10 Rekomendasi Laptop 5 Jutaan untuk Hiburan hingga Bekerja

14 hari lalu

Asus Zenbook Duo model UX8406 dipamerkan di Jakarta, Selasa, 27 Februari 2024. Laptop ini hadir dengan dua layar yang dilindungi Corning Gorilla Glass, didukung oleh OLED Touchscreen dengan kecerahan maksimum hingga 500 nits. TEMPO/Alif Ilham Fajriadi
10 Rekomendasi Laptop 5 Jutaan untuk Hiburan hingga Bekerja

Kini sudah tersedia banyak pilihan laptop sesuai kebutuhan. Jika budget Anda tidak besar, berikut rekomendasi laptop 5 jutaan.


10 Rekomendasi Laptop Gaming Mulai dari 10 Jutaan

18 hari lalu

Rekomendasi laptop gaming Rp 10 jutaan dari berbagai merek ternama, mulai dari Acer, Advan, Asus, Axioo, HP, Lenovo, hingga MSI. Foto: Canva
10 Rekomendasi Laptop Gaming Mulai dari 10 Jutaan

Rekomendasi laptop gaming Rp 10 jutaan dari berbagai merek ternama, mulai dari Acer, Advan, Asus, Axioo, HP, Lenovo, hingga MSI.


10 Rekomendasi Laptop Rp 5 Jutaan, Bisa untuk Multitasking

18 hari lalu

Berikut rekomendasi laptop Rp5 jutaan dari berbagai merek ternama, mulai dari Acer, Asus, HP, hingga Lenovo dengan SSD sampai 512 GB. Foto: Canva
10 Rekomendasi Laptop Rp 5 Jutaan, Bisa untuk Multitasking

Berikut rekomendasi laptop Rp5 jutaan dari berbagai merek ternama, mulai dari Acer, Asus, HP, hingga Lenovo dengan SSD sampai 512 GB.


TikTok Shop Buka Lagi, Sarwendah dan Alice Norin Girang Bisa Kembali Jualan

12 Desember 2023

Sarwendah. Foto: Instagram/@sarwendah29
TikTok Shop Buka Lagi, Sarwendah dan Alice Norin Girang Bisa Kembali Jualan

Sarwendah dan Alice Norin mengaku sangat senang TikTok Shop dibuka lagi tepat di Harbolnas 12.12.


Terkini: TikTok Pengendali Tokopedia Disebut jadi Ancaman Nasional, 2 Capres Lanjutkan Hilirisasi Jokowi

12 Desember 2023

Tiktok Tokopedia. TEMPO
Terkini: TikTok Pengendali Tokopedia Disebut jadi Ancaman Nasional, 2 Capres Lanjutkan Hilirisasi Jokowi

Berita terkini bisnis pada siang ini dimulai dari kekhawatiran pengusaha pribumi usai TikTok menguasai mayoritas saham Tokopedia.


Harbolnas 12.12, Lazada Gandeng Perusahaan Asuransi BWT dan MSIG Beri Proteksi Gadget Gratis

12 Desember 2023

Lazada menyediakan beragam pilihan pembayaran, termasuk Lazada PayLater. Berikut cara daftar Lazada PayLater dan pembayarannya. Foto: Lazada
Harbolnas 12.12, Lazada Gandeng Perusahaan Asuransi BWT dan MSIG Beri Proteksi Gadget Gratis

Lazada memberikan voucher proteksi gratis pada 2.500 pelanggan pertama yang belanja produk gadget atau elektronik pada 12 - 16 Desember 2023.


Promo Spesial Harbolnas 12.12 untuk Pengguna Kartu BNI

12 Desember 2023

Promo Spesial Harbolnas 12.12 untuk Pengguna Kartu BNI

PT Bank Negara Indonesia (Persero) Tbk (BNI) menggelar promo menarik pada Hari Belanja Online Nasional atau Harbolnas 12.12 yang jatuh pada hari ini, Selasa, 12 Desember 2023.


10 Cara Agar HP Tidak Lemot Saat Flash Sale Harbolnas 12.12

11 Desember 2023

Ilustrasi belanja online / e-commerce. freepik.com
10 Cara Agar HP Tidak Lemot Saat Flash Sale Harbolnas 12.12

Simak caranya di sini agar HP tidak lemot ketika war flash sale Harbolnas 12.12.


Sejarah Harbolnas 12.12, Hari Hajatan Belanja Online Besar Tiap Tanggal 12 Desember

11 Desember 2023

Sambut Harbolnas 2022, Sejumlah E-Commerce Siapkan Promo Menarik
Sejarah Harbolnas 12.12, Hari Hajatan Belanja Online Besar Tiap Tanggal 12 Desember

Harbolnas 12.12 pertama kali diperkenalkan pada 2012, tepatnya pada tanggal 12 Desember 2012 atau kombinasi angka 12.12.12.


Layanan Kerja Sama TikTok dan Tokopedia Akan Diluncurkan Saat Harbolnas 12.12 Besok

11 Desember 2023

Layanan Kerja Sama TikTok dan Tokopedia Akan Diluncurkan Saat Harbolnas 12.12 Besok

PT GoTo Gojek Tokopedia Tbk dan TikTok resmi berkongsi. Bisnis Tokopedia dan TikTok Shop Indonesia akan dikombinasikan di bawah PT Tokopedia.