Turun 28,44 Poin, IHSG Berlanjut Melemah di Hari ke Empat

Reporter

Rabu, 3 Mei 2017 18:57 WIB

TEMPO/Dasril Roszandi

TEMPO.CO, Jakarta - Indeks harga saham gabungan (IHSG) ditutup melemah pada perdagangan hari ini, Rabu, 3 Mei 2017.

IHSG ditutup melemah 0,5 persen atau 28,44 poin ke level 5.647,37 setelah dibuka dengan kenaikan 0,10 persen atau 5,79 poin di posisi 5.681,60.


Baca:
Bank Dunia: Fundamental Ekonomi RI Kuat
Bank Harus Semakin Waspadai Kejahatan Siber
Proyek Infrastruktur Dibuka Untuk Korporasi

Pelemahan IHSG ini merupakan pelemahan di hari keempat setelah kemarin IHSG ditutup melemah 0,17 persen atau 9,49 poin ke posisi 5.675,81. Sepanjang perdagangan hari ini, IHSG telah bergerak di kisaran 5.647,32 – 5.675,81.

Dari 541 saham yang diperdagangkan hari ini, sebanyak 85 saham menguat, 244 saham melemah, dan 214 saham stagnan. Delapan dari sembilan indeks sektoral IHSG berakhir negatif, didorong oleh sektor tambang yang melemah 2,26 persen dan sektor aneka industri yang turun 1,42 persen.

Adapun, hanya sektor konsumer yang menguat sebesar 0,63 persen. “(IHSG) konsolidasi di tengah tekanan terhadap harga komoditas minyak,” ujar Kepala Riset Asjaya Indosurya Securities William Surya Wijaya, Rabu, 3 Mei 2017.

Meski telah berbalik menguat pada perdagangan hari ini, kemarin harga minyak mentah merosot dari 2 persen dan menghapus seluruh penguatan yang tercatat sejak OPEC mulai melakukan pemangkasan produksi.

IHSG melemah di saat bursa saham lainnya di Asia Tenggara terpantau mixed. Indeks FTSE Malay KLCI melemah 0,43 persen, indeks PSEi Filipina melemah -0,27 persen, indeks FTSE Straits Time Singapura menguat 0,71 persen, dan indeks SE Thailand naik tipis 0,04 persen.

Sejalan dengan IHSG, indeks Bisnis 27 juga ditutup melemah 0,77 persen ataui 3,82 poin ke level 495,23.

Saham-saham penekan IHSG:



























Kode




(Persen)




TLKM




Advertising
Advertising

-1,36




ASII




-1,39




BBCA




-0,70




ADRO




-5,23




Saham-saham pendorong IHSG:



























Kode




(Persen)




HMSP




+2,09




BBRI




+1,15




KLBF




+1,98




GGRM




+0,97



BISNIS.COM

Berita terkait

Samuel Sekuritas: IHSG Berhasil Tembus ke Zona Hijau, Saham Lippo Karawaci Melejit

4 jam lalu

Samuel Sekuritas: IHSG Berhasil Tembus ke Zona Hijau, Saham Lippo Karawaci Melejit

IHSG menutup sesi pertama hari Ini di level 7,150,9 atau +0.22 persen.

Baca Selengkapnya

IHSG Diperkirakan Menguat, Terpengaruh Sentimen Domestik dan Global

5 jam lalu

IHSG Diperkirakan Menguat, Terpengaruh Sentimen Domestik dan Global

IHSG hari ini, Senin, 6 Mei 2024 dibuka menguat 36,86 poin atau 0,52 persen ke posisi 7.171,58

Baca Selengkapnya

Samuel Sekuritas: IHSG Sesi I Ditutup Mengecewakan, Sejumlah Saham Bank Big Cap Rontok

4 hari lalu

Samuel Sekuritas: IHSG Sesi I Ditutup Mengecewakan, Sejumlah Saham Bank Big Cap Rontok

IHSG turun cukup drastis dan menutup sesi pertama hari Ini di level 7,116,5 atau -1.62 persen dibandingkan perdagangan kemarin.

Baca Selengkapnya

IHSG Tutup Sesi Pertama di Zona Hijau, Saham Bank BRI Paling Aktif Diperdagangkan

7 hari lalu

IHSG Tutup Sesi Pertama di Zona Hijau, Saham Bank BRI Paling Aktif Diperdagangkan

IHSG menguat 0,86 persen ke level 7.097,2 dalam sesi pertama perdagangan Senin, 29 April 2024.

Baca Selengkapnya

IHSG Ditutup Melemah Ikuti Mayoritas Bursa Kawasan Asia

10 hari lalu

IHSG Ditutup Melemah Ikuti Mayoritas Bursa Kawasan Asia

IHSG Bursa Efek Indonesia (BEI) pada Kamis sore, ditutup turun mengikuti pelemahan mayoritas bursa saham kawasan Asia.

Baca Selengkapnya

IHSG Sesi I Menguat 0,8 Persen ke Level 7.168,5

12 hari lalu

IHSG Sesi I Menguat 0,8 Persen ke Level 7.168,5

IHSG sesi I ditutup menguat 0,81 persen ke level 7.168,5. Nilai transaksi mencapai Rp 6,6 triliun.

Baca Selengkapnya

Terkini Bisnis: Putusan MK Pengaruhi IHSG, Bandara Sam Ratulangi Mulai Dibuka

13 hari lalu

Terkini Bisnis: Putusan MK Pengaruhi IHSG, Bandara Sam Ratulangi Mulai Dibuka

Pembacaan putusan sengketa Pilpres di MK memengaruhi IHSG. Perdagangan ditutup melemah 7.073,82.

Baca Selengkapnya

IHSG Melemah Investor Tunggu Perkembangan Sengketa Pilpres, Rupiah Menguat

13 hari lalu

IHSG Melemah Investor Tunggu Perkembangan Sengketa Pilpres, Rupiah Menguat

IHSG ditutup melemah seiring pelaku pasar masih bersikap 'wait and see' terhadap hasil sidang sengketa Pilpres 2024.

Baca Selengkapnya

Pembacaan Putusan MK Pengaruhi IHSG, Perdagangan Ditutup Melemah 7.073,82

13 hari lalu

Pembacaan Putusan MK Pengaruhi IHSG, Perdagangan Ditutup Melemah 7.073,82

Putusan MK terkait sengketa Pilpres diprediksi akan mempengaruhi IHSG. Perdagangan hari ini ditutup 7.073,82 atau melemah 13,50 basis poin.

Baca Selengkapnya

Hari Ini IHSG Diperkirakan Menguat, Saham Apa Saja yang Potensial Dilirik?

14 hari lalu

Hari Ini IHSG Diperkirakan Menguat, Saham Apa Saja yang Potensial Dilirik?

Analis PT Reliance Sekuritas Indonesia Reza Priyambada memperkirakan IHSG pada awal pekan ini menguat bila dibandingkan pekan lalu. Apa syaratnya?

Baca Selengkapnya