Bank Mandiri Bidik Transaksi E-Money 500 Miliar per Bulan  

Jumat, 9 Desember 2016 16:29 WIB

Sejumlah pengguna Tabungan Mandiri menunjukan Inovasi terbaru dari Bank mandiri yaitu Gelang E-Money di Mandiri Karnaval Nusantara di Senayan, Jakarta, (26/05). Bentuk Gelang E-Money yang unik dan bermacam warna sehingga menarik minat para nasabah dikalangan muda. Tempo/Dian Triyuli Handoko

TEMPO.CO, Jakarta - PT Bank Mandiri Tbk (Persero) menargetkan transaksi kartu prabayar E-Money mencapai Rp 500 miliar per bulan di 2017. Adapun rata-rata transaksi per bulan pada sepanjang tahun ini mencapai lebih dari 36 Juta transaksi atau senilai lebih dari Rp 327 miliar per bulan.

Hingga Oktober 2016, Bank Mandiri telah menerbitkan total 8,4 juta unit e-money. Adapun sektor yang disasar adalah mengoptimalkan penggunaan e-money untuk fasilitas transportasi.

Baca: Gempa Aceh, Mandiri Siapkan Layanan Perbankan Bergerak

"Kalau kami besar pemakaiannya di Transjakarta dan Commuter Line," ujar Senior Vice President Transaction Banking Retail Bank Mandiri Rahmat Broto Triaji saat ditemui di Plaza Mandiri, Jakarta, Jumat, 9 Desember 2016.

Rahmat menuturkan porsi penggunaan e-money untuk transportasi mencapai 90 persen. "Kalau di tol saja mencapai 82 persen, dengan rata-rata 2 ribu transaksi per hari," katanya.

Baca: Polisi Temukan Bukti Transfer Pendanaan Rencana Makar

Salah satu bentuk mengoptimalkan e-money adalah melakukan kerja sama co branding dengan perbankan lain, khususnya dengan bank pembangunan daerah (BPD). "Kami ingin bisa support ke wilayah dengan transportasi yang berkembang," kata Rahmat.

Terbaru, Bank Mandiri bekerja sama dengan BJB menerbitkan kartu prabayar E-Money BJB. Pada tahap awal, kartu elektronik BJB ini diharapkan dapat terjual 80 ribu kartu dalam lima tahun pertama.

GHOIDA RAHMAH

Berita terkait

Livin Merchant Bank Mandiri Perluas Jangkau Nasabah UMKM

1 hari lalu

Livin Merchant Bank Mandiri Perluas Jangkau Nasabah UMKM

Digitalisasi menjadi salah satu langkah untuk memperluas akses masyarakat terhadap perbankan demi mencapai pertumbuhan ekonomi nasional.

Baca Selengkapnya

Realisasi Kredit Bank Mandiri Kuartal I 2024 Tembus Rp 1.435 Triliun

3 hari lalu

Realisasi Kredit Bank Mandiri Kuartal I 2024 Tembus Rp 1.435 Triliun

PT Bank Mandiri (Persero) Tbk. telah menyalurkan kredit konsolidasi sebesar Rp 1.435 triliun pada kuartal I 2024.

Baca Selengkapnya

Bank Mandiri Yakin Suku Bunga Acuan Turun di Akhir Tahun

3 hari lalu

Bank Mandiri Yakin Suku Bunga Acuan Turun di Akhir Tahun

Bank Mandiri menilai suku bunga acuan berpotensi turun pada kuartal IV 2024.

Baca Selengkapnya

Hilirisasi Banyak Dimodali Asing, Bahlil Sentil Perbankan

4 hari lalu

Hilirisasi Banyak Dimodali Asing, Bahlil Sentil Perbankan

Menteri Investasi Bahlil Lahadalia buka suara soal dominasi penanaman modal asing (PMA) atau investasi asing ke sektor hilirisasi di Indonesia.

Baca Selengkapnya

Kenaikan BI Rate Berpotensi Tekan Penyaluran Kredit

5 hari lalu

Kenaikan BI Rate Berpotensi Tekan Penyaluran Kredit

Kenaikan suku bunga acuan Bank Indonesia (BI Rate) menjadi 6,25 persen bisa berdampak pada penyaluran kredit.

Baca Selengkapnya

BI Naikkan Suku Bunga Acuan, Bank Mandiri: Penting di Tengah Ketidakpastian dan Fluktuasi Global

9 hari lalu

BI Naikkan Suku Bunga Acuan, Bank Mandiri: Penting di Tengah Ketidakpastian dan Fluktuasi Global

Bank Mandiri merespons soal kenaikan suku bunga acuan oleh Bank Indonesia (BI).

Baca Selengkapnya

Meski Sama-sama Entitas Perbankan Ketahui 6 Perbedaan BPR dan Bank Umum

14 hari lalu

Meski Sama-sama Entitas Perbankan Ketahui 6 Perbedaan BPR dan Bank Umum

Bank perkreditan rakyat (BPR) dan bank umum merupakan dua entitas keuangan yang memberikan layanan perbankan. Apa perbedan keduanya?

Baca Selengkapnya

OJK Cabut Izin Usaha 10 BPR hingga April 2024, Ini Sebabnya

14 hari lalu

OJK Cabut Izin Usaha 10 BPR hingga April 2024, Ini Sebabnya

Dalam empat bulan di 2024 ada 10 bank perkreditan rakyat (BPR) yang bangkrut dan dicabut izin usahanya oleh Otoritas Jasa Keuangan atau OJK.

Baca Selengkapnya

Bank Mandiri Umumkan Tim Proliga 2024 Putri, Jakarta Livin' Mandiri (JLM)

14 hari lalu

Bank Mandiri Umumkan Tim Proliga 2024 Putri, Jakarta Livin' Mandiri (JLM)

Menjelang kompetisi voli terbesar di Indonesia, Proliga 2024, Bank Mandiri secara resmi mengumumkan tim voli putri profesional dengan nama Jakarta Livin' Mandiri (JLM).

Baca Selengkapnya

Rupiah Melemah, Bank Mandiri Optimistis Likuiditas Rupiah dan Valas Tetap Terjaga

14 hari lalu

Rupiah Melemah, Bank Mandiri Optimistis Likuiditas Rupiah dan Valas Tetap Terjaga

Bank Mandiri memastikan kondisi likuiditasnya saat ini masih solid, meskipun terjadi fluktuasi nilai tukar rupiah terhadap dolar Amerika Serikat.

Baca Selengkapnya