Kawasan Industri Ini Bikin Hotel Khusus Ekspatriat Jepang

Reporter

Selasa, 12 Januari 2016 17:36 WIB

virtuemarttemplates.org

TEMPO.CO, Jakarta - PT Bekasi Fajar Industrial Estate Tbk memperkirakan Hotel Enso yang tengah dibangun perseroan itu, akan mulai beroperasi pada kuartal III 2016. Head of Investor Relation Bekasi Fajar, Asa Siahaan, mengatakan operasional hotel tersebut akan menjadi kontributor pendapatan perseroan dalam jangka panjang.

"Tapi tahap awal okupansinya masih rendah, tidak full year kan operasionalnya," ujar Asa, Selasa 12 Januari 2016. Dia mengatakan, untuk tahap awal tingkat keterisian kamar atau okupansi Hotel Enso diperkirakan akan berada di bawah 60 persen. Namun, dia optimistis okupansi bisa melonjak karena pasokan kamar hotel di Cikarang terbilang terbatas.

Asa menggambarkan, di Cikarang okupansi apartemen sewa sudah terisi penuh sehingga pasokan hotel baru dinilai akan diserap oleh kalangan pekerja yang berdomisili di kawasan industri Cikarang.

Adapun, Hotel Enso dirancang khusus untuk ekspatriat Jepang dengan klasifikasi hotel bisnis. Hotel ini dibangun di atas lahan seluas 3.600 m2 dan berkapitas 193 kamar. Asa menyebut, perseroan masih akan menggodok tarif kamar per malam. Namun, sebelumnya perusahaan berkode emiten BEST itu berencana mematok tarif kamar per malam sebesar Rp700.000.

Asa mengimbuhkan, per tahun perseroan bisa mendulang pendapatan berkisar US$3 juta -- US$4 juta. Alhasil, dalam tiga tahun ke depan, porsi pendapatan dari pendapatan berulang atau recurring income juga bisa meningkat hingga 25 persen.


Berita terkait

Prabowo Usul BUMN Lepas Bisnis Perhotelan, Pengamat Sebut Masih Layak Dipertahankan

9 Maret 2024

Prabowo Usul BUMN Lepas Bisnis Perhotelan, Pengamat Sebut Masih Layak Dipertahankan

Mengomentari Prabowo, pengamat BUMN Toto Pranoto mengatakan, perhotelan BUMN masih bisa berkembang dalam ekosistem InJourney.

Baca Selengkapnya

Suka Traveling dengan Budget Tipis, RedDoorz Masih Fokus ke Gen-Z Tahun Ini

31 Januari 2024

Suka Traveling dengan Budget Tipis, RedDoorz Masih Fokus ke Gen-Z Tahun Ini

RedDoorz menyasar generasi Z atau Gen-Z sebagai salah satu target pasar 2024. Hasil survei RedDoorz Indonesia pada 2023 menunjukkan lebih dari 50 persen pengguna hotel RedDoorz dan multibrand di Indonesia berasal dari kalangan usia Gen-Z.

Baca Selengkapnya

Rekomendasi Hotel di Mekkah, Letak Strategis untuk Beribadah

22 Mei 2023

Rekomendasi Hotel di Mekkah, Letak Strategis untuk Beribadah

Terdapat beberapa rekomendasi hotel di Mekkah yang bisa pertimbangkan sesuai bujet maupun kebutuhan

Baca Selengkapnya

Piala Dunia U-20 Batal Digelar di Indonesia, Pengelola Wisma Atlet Jakabaring hingga PHRI Gigit Jari

3 April 2023

Piala Dunia U-20 Batal Digelar di Indonesia, Pengelola Wisma Atlet Jakabaring hingga PHRI Gigit Jari

Kabar Indonesia batal menjadi tuan rumah penyelenggara Piala Dunia U-20 sontak membuat pengelola Wisma Atlet Jakabaring dan PHRI kecewa berat.

Baca Selengkapnya

Sequence Of Service: Pengertian dan Tahapan yang Harus Diperhatikan Pelayan Restoran dan Hotel

22 Februari 2023

Sequence Of Service: Pengertian dan Tahapan yang Harus Diperhatikan Pelayan Restoran dan Hotel

Sequence of service memiliki peran penting dalam jasa pelayanan hotel dan restoran. Berikut pengertian dan tahapan yang harus diperhatikan. Simak selengkapnya.

Baca Selengkapnya

Mengenal Apa Arti Hotelier: Tugas dan Tips Menjadi Profesional

21 Februari 2023

Mengenal Apa Arti Hotelier: Tugas dan Tips Menjadi Profesional

Apa itu hotelier? Simak pengertian hotelier, tugas, tips, dan gaji seorang hotelier.

Baca Selengkapnya

Tiga Sektor Properti Ini Diprediksi Dapat Berkah dari Pencabutan PPKM

30 Desember 2022

Tiga Sektor Properti Ini Diprediksi Dapat Berkah dari Pencabutan PPKM

Tiga sektor properti komersial akan terdampak positif pasca pencabutan PPKM.

Baca Selengkapnya

Archipelago International Rayakan Usia Perak

15 September 2022

Archipelago International Rayakan Usia Perak

Berbagai perayaan menarik dan flash sale menandai 25 tahun perjalanan

Baca Selengkapnya

Pemerintah Tak Pasang Target Sektor Pariwisata di Tahun Ini

23 Oktober 2020

Pemerintah Tak Pasang Target Sektor Pariwisata di Tahun Ini

Pemerintah tidak memasang target maupun melakukan prediksi perihal proyeksi industri pariwisata Tanah Air sampai dengan akhir 2020.

Baca Selengkapnya

Bersiap New Normal, Petugas Kamar Hotel Diberi Pelatihan Khusus

27 Mei 2020

Bersiap New Normal, Petugas Kamar Hotel Diberi Pelatihan Khusus

Pemerintah menyiapkan pegawai kamar hotel alias room attendant untuk menghadapi kondisi normal baru (new normal) dengan pelatihan khusus.

Baca Selengkapnya