Harga Pupuk Ikut Naik dan Langka di Pasaran

Reporter

Editor

Senin, 14 Juli 2003 17:09 WIB

TEMPO Interaktif, Nganjuk:Diam-diam harga pupuk mengalami kenaikan di pasar. Gejala ini terungkap di Kabupaten Nganjuk, Jawa Timur. Hingga Kamis (10/1), pupuk urea yang menjadi primadona petani, harga eceran sudah melenting menjadi Rp 62 ribu per sak. Padahal harga normal hanya Rp 55 ribu. Bukan hanya harga naik, urea juga mengalami kelangkaan. Kepada Tempo News Room, sejumlah petani mengatakan, sudah beberapa hari ini pupuk sulit didapat di pasaran. “Kami dapatkan pupuk, khususnya urea yang jadi kebutuhan utama petani. Mengapa sulit dibeli didapatkan di pedagang eceran?" kata Supardi, petani asal Desa Mlorah, Kecamatan Rejoso, Nganjuk Nganjuk merupakan salah satu penyangga lumbung pangan Jawa Timur. Ketika pupuk langka dan harganya mencekik petani, diperkirakan hasil panen pun akan merosot. Apalagi, harga komiditi pertanian juga naik turun. Supardi cemas biaya produksi yang dia keluarkan akan jatuh lebih tinggi dari hasil yang dia panen. Petani pun rugi. “Susah petani sekarang. Sudah sulit cari pupuk, kenaikan harga malah banyak sekali. Setiap sak pupuk urea bisa mencapai Rp 63.000," kata Sugeng, petani Desa Mlilir, Kecamatan Berbek. Anggota DPRD Nganjuk berusaha bersuara. Ketua Komisi B, Cholis Ali Fahmi, menandaskan kelangkaan dan mahalnya pupuk sangat memukul petani. Saat ini mereka sangat butuh untuk memupuk tanaman padi. "Tapi saya tidak tahu pasti penyebab kelangkaan tersebut. Bisa jadi terkait dengan rencana kenaikan harga BBM," kata Cholis. (Dwidjo U Maksum)

Berita terkait

Acara HUT ke-44 Dekranas Ditutup, Total Transaksi Mencapai Rp 4,3 Miliar

19 menit lalu

Acara HUT ke-44 Dekranas Ditutup, Total Transaksi Mencapai Rp 4,3 Miliar

Ajang Dekranas Expo 2024 sebagai rangkaian dari HUT Dekranas ke-44 dihadiri sekitar 13.000 pengunjung dengan nilai transaksi mencapai Rp 4,3 miliar

Baca Selengkapnya

Final Liga Champions: Ini 3 Pemain Bintang yang Pernah Bersinar di Borussia Dortmund dan Real Madrid

23 menit lalu

Final Liga Champions: Ini 3 Pemain Bintang yang Pernah Bersinar di Borussia Dortmund dan Real Madrid

Borussia Dortmund dan Real Madrid akan berhadapan di final Liga Champions 2023-2024. Ini 3 pemain bintang yang pernah berperan besar di kedua klub.

Baca Selengkapnya

Serial Shogun akan Berlanjut, 2 Musim Tambahan

36 menit lalu

Serial Shogun akan Berlanjut, 2 Musim Tambahan

Serial populer Jepang Shogun akan berlanjut dua musim tambahan

Baca Selengkapnya

Sengkarut Penggusuran Warga Stren Kali di Rusunawa Gunungsari

39 menit lalu

Sengkarut Penggusuran Warga Stren Kali di Rusunawa Gunungsari

Baru-baru ini Warga Stren Kali yang mendiami Rusunawa Gunungsari, Surabaya, mengalami penggusuran

Baca Selengkapnya

Beasiswa Penuh di 7 Kampus BUMN Dibuka untuk 110 Orang, Begini Syarat dan Pendaftarannya

1 jam lalu

Beasiswa Penuh di 7 Kampus BUMN Dibuka untuk 110 Orang, Begini Syarat dan Pendaftarannya

Aliansi Perguruan Tinggi BUMN mengatakan, beasiswa ini diberikan agar lebih banyak siswa siswi yang bisa menikmati jenjang pendidikan tinggi.

Baca Selengkapnya

Erupsi Gunung Ibu dan Gunung Semeru Bersautan, Begini Rincian Daerah Berbahaya Rekomendasi Badan Geologi

1 jam lalu

Erupsi Gunung Ibu dan Gunung Semeru Bersautan, Begini Rincian Daerah Berbahaya Rekomendasi Badan Geologi

Dalam semalam, Gunung Ibu dan Gunung Semeru bergantian mengalami erupsi. Badan Geologi, melalui PVBMG, merekomendasikan penetapan daerah berbahaya.

Baca Selengkapnya

Wantim Golkar Rekomendasikan Ahmed Zaki Iskandar Jadi Bakal Cagub Jakarta, Apa Alasannya?

1 jam lalu

Wantim Golkar Rekomendasikan Ahmed Zaki Iskandar Jadi Bakal Cagub Jakarta, Apa Alasannya?

Wantim Golkar mengakui popularitas Ahmed Zaki Iskandar tak setinggi kandidat lain seperti Ridwan Kamil.

Baca Selengkapnya

Mengenal Joel Matip yang akan Hengkang dari Liverpool

1 jam lalu

Mengenal Joel Matip yang akan Hengkang dari Liverpool

Bek Liverpool Joel Matip akan hengkang dari Liverpool setelah delapan tahun bermarkas di Anfield

Baca Selengkapnya

Luhut: World Water Forum Bali Akan Hasilkan 120 Proyek Senilai Rp 150 Triliun

1 jam lalu

Luhut: World Water Forum Bali Akan Hasilkan 120 Proyek Senilai Rp 150 Triliun

Luhut mengungkap itu lewat pernyataannya bahwa World Water Forum di Bali harus menghasilkan, apa yang disebutnya, concrete deliverables.

Baca Selengkapnya

Youtuber Ridwan Hanif Daftar Penjaringan Bakal Calon Bupati Klaten 2024 di PKS

1 jam lalu

Youtuber Ridwan Hanif Daftar Penjaringan Bakal Calon Bupati Klaten 2024 di PKS

Youtuber, Ridwan Hanif mendaftarkan diri mengikuti penjaringan sebagai bakal calon bupati (cabup) dalam Pilkada Klaten 2024 melalui PKS

Baca Selengkapnya