Ulang Tahun, Domino's Pizza Luncurkan Aplikasi Android  

Reporter

Jumat, 28 Agustus 2015 10:53 WIB

Domino's Pizza

TEMPO.CO, Jakarta - Bersamaan dengan ulang tahun yang ke-7, Domino's Pizza meluncurkan aplikasi berbasis Android.

Chief Executive Officer Domino's Pizza Indonesia Merrill Pereyra mengatakan cara pemesanan melalui aplikasi pada ponsel berbasis Android semakin mempermudah pelanggan untuk menikmati piza. Tanggapan positif atas diluncurkannya aplikasi serupa berbasis iOS pada 2014 membuatnya ingin merangkul pengguna aktif ponsel Android.

Tercatat, dalam kurun waktu 1,5 bulan, aplikasi tersebut telah diunduh 50 ribu orang. Tingginya angka pengguna ponsel Android menjadi alasan utamanya. Pasalnya, angka puluhan ribu pengunduh seketika meningkatkan jumlah konsumen.

"Dengan meningkatnya penggunaan Internet dan ponsel di Indonesia maka platform pemesanan online kami mampu memberikan banyak kemudahan dan nilai lebih kepada para pelanggan di Indonesia semudah klik mouse atau menyentuh layar ponsel," ujarnya dalam jumpa pers di gerai Domino's Pizza Cempaka Putih, Kamis, 27 Agustus 2015.

Dengan aplikasi ini paling tidak diharapkan pengunduhnya bisa naik hingga empat kali lipat. Dalam aplikasi ini juga akan disediakan penawaran khusus. Selain itu, konsumen bisa mengetahui pesanannya melalui fitur pelacak. Pizza hanya diolah selama 15 menit dan estimasi waktu antar 9 menit. Bila diperkirakan waktunya tak cukup, penawaran khusus akan diberikan.

"Kami berkomitmen untuk membuat pelanggan senang. Jadi, kalau tidak sampai dalam waktu 9 menit, kami memberikan penawaran khusus," tuturnya.

BISNIS.COM

Berita terkait

Solo Indonesia Culinary Festival 2024 Bakal Digelar di Stadion Manahan Solo, Catat Tanggalnya!

1 jam lalu

Solo Indonesia Culinary Festival 2024 Bakal Digelar di Stadion Manahan Solo, Catat Tanggalnya!

Bagi penggemar kuliner masakan khas Indonesia jangan sampai melewatkan acara Solo Indonesia Culinary Festival atau SICF 2024

Baca Selengkapnya

Datang ke Semarang Jangan Lupa Beli 10 Oleh-oleh Khas Ini

9 hari lalu

Datang ke Semarang Jangan Lupa Beli 10 Oleh-oleh Khas Ini

Selain terkenal destinasi wisatanya, Semarang memiliki ikon oleh-oleh khas seperti wingko dan lumpia. Apa lagi?

Baca Selengkapnya

10 Makanan Paling Aneh di Dunia, Ada Keju Busuk hingga Sup Kura-kura

10 hari lalu

10 Makanan Paling Aneh di Dunia, Ada Keju Busuk hingga Sup Kura-kura

Berikut ini deretan makanan paling aneh di dunia, di antaranya keju busuk asal Italia, Casu Marzu, dan fermentasi daging hiu.

Baca Selengkapnya

Jadi Nasabah KUR BRI Sejak Tahun 2000, Sate Klathak Pak Pong Ramai Diminati

11 hari lalu

Jadi Nasabah KUR BRI Sejak Tahun 2000, Sate Klathak Pak Pong Ramai Diminati

Di akhir pekan dan di hari libur panjang dapat menyembelih 40-50 ekor kambing sehari dengan omzet sekitar Rp35-50 juta per bulan.

Baca Selengkapnya

Singgah ke Cirebon saat Libur Lebaran, Jangan Lupa Cicip Tiga Kuliner Lezat dan Bersejarah Ini

12 hari lalu

Singgah ke Cirebon saat Libur Lebaran, Jangan Lupa Cicip Tiga Kuliner Lezat dan Bersejarah Ini

Cirebon memiliki sejumlah kuliner yang bersejarah dan memiliki cita rasa yang lezat.

Baca Selengkapnya

Resep Gurame Nyat Nyat Kuliner Primadona Khas Bangli

15 hari lalu

Resep Gurame Nyat Nyat Kuliner Primadona Khas Bangli

Gurame nyat nyat adalah kuliner primadona yang banyak diminati wisatawan domestik dan manca negara saat berkunjung ke Bangli, Bali. Ini resepnya.

Baca Selengkapnya

5 Destinasi yang Menyajikan Makanan Khas Idul Fitri di India

17 hari lalu

5 Destinasi yang Menyajikan Makanan Khas Idul Fitri di India

Kota-kota di India ini bisa menjadi inspirasi destinasi para pecinta kuliner mencicipi hidangan khas Idul Fitri

Baca Selengkapnya

Tren Wisata Kuliner Jadi Momentum Gerakkan Penggunaan Bahan Pangan Lokal

24 hari lalu

Tren Wisata Kuliner Jadi Momentum Gerakkan Penggunaan Bahan Pangan Lokal

Banyak bahan baku pangan lokal yang bisa digunakan sebagai subtitusi bahan impor untuk membuat produk kuliner sejenis, seperti mi.

Baca Selengkapnya

Konten Kuliner Bermunculan saat Ramadan, Ini Komentar MUI

27 hari lalu

Konten Kuliner Bermunculan saat Ramadan, Ini Komentar MUI

Bolehkah mengunggah konten atau foto-foto makananan dan kuliner saat orang tengah berpuasa Ramadan? SImak penjelasan berikut.

Baca Selengkapnya

Mengulik Keragaman Kuliner Khas Jawa Timur, Banjarmasin, hingga Lombok

29 hari lalu

Mengulik Keragaman Kuliner Khas Jawa Timur, Banjarmasin, hingga Lombok

Ada tiga episode web series dalam format dokumenter membahas tentang filosofi, cara hingga tips memasak kuliner setiap daerah

Baca Selengkapnya