Orang Indonesia Habiskan 114 Cangkir Kopi Setahun  

Reporter

Jumat, 10 Oktober 2014 13:51 WIB

sciencephoto.com

TEMPO.CO, Jakarta - Ketua Panitia Indonesia Specialty Coffee Irvan Helmi mengatakan konsumsi kopi masyarakat Indonesia naik selama beberapa tahun terakhir.

Saat ini konsumsi kopi dalam negeri naik dari 600 gram per orang menjadi 1,3 kilogram per orang. "Jadi, kalau tiap satu cangkir 14 gram kopi, maka setiap orang Indonesia minum 114 cup per tahun," katanya saat ditemui Tempo di Trade Expo Indonesia ke-29, Jakarta International Expo, Kemayoran, Jumat, 10 Oktober 2014. (Baca: Trafique Coffee, Ngopi di Tengah Macet)

Menurut pemilik Anomaly Coffee ini, konsumsi kopi akan terus berkembang seiring pertumbuhan masyarakat kelas menengah. Meningkatnya konsumsi kopi juga disumbang oleh penetrasi coffee shop specialty yang tumbuh sejak tujuh tahun lalu. "Dulu coffee shop cuma ada dua brand dan itu-itu saja. Sekarang banyak yang bikin coffee shop sendiri," katanya. (Baca: Asosiasi Eksportir Kopi Andalkan Pasar Dalam Negeri)

Perkembangan coffee shop, kata dia, cukup pesat, yakni hingga 100 persen. Tahun lalu jumlah coffee shop yang terdaftar di Asosiasi Kopi Specialti mencapai 100 pengusaha. "Sekarang sudah mencapai 200-an yang terdaftar di asosiasi. Saya pikir yang belum terdaftar ada dua kali lipatnya," katanya.

Dia yakin pertumbuhan coffee shop juga makin meningkat di tahun depan. Hal itu tecermin dari naiknya lelang grand bean coffe dari 62 sample menjadi 144 sample. Sebagai produk kopi terbaik, kata dia, grand bean menentukan pertumbuhan bisnis coffee shop di masa datang. "Karena produk grand bean ini dihasilkan dari petani langsung," katanya.

ALI HIDAYAT

Berita Terpopuler
:
Krisis, Gudang Garam PHK 2.000 Karyawan
Chairul Siap Potong Kuping, Bila...
Lima PDAM Dapat Kredit Rp 582,9 Miliar
Ini Sebabnya Dana Asing Kabur dari Indonesia

Berita terkait

Gojek Beri Pelatihan UMKM Untuk Pahami Tren Bisnis Selama Ramadan 2021

22 April 2021

Gojek Beri Pelatihan UMKM Untuk Pahami Tren Bisnis Selama Ramadan 2021

Gojek menghadirkan Akademi Mitra Usaha (KAMUS) dan tren bisnis menarik selama Ramadhan yang ditujukan untuk pelaku UMKM

Baca Selengkapnya

Tren Co-Living Space, Tempat Hunian Sekaligus Area Kerja Anda

6 April 2018

Tren Co-Living Space, Tempat Hunian Sekaligus Area Kerja Anda

Menjamurnya co-working space saat ini menjadi sebuah tren tempat para pengusaha berkumpul. Namun sekarang sudah ada tempat tinggal dengan rekan kerja.

Baca Selengkapnya

Ruben Onsu Buka Restoran Geprek Bensu Kedua di Bali

22 Januari 2018

Ruben Onsu Buka Restoran Geprek Bensu Kedua di Bali

Restoran Geprek Bensu kedua di Bali menjadi cabang yang ke-60 di Indonesia.

Baca Selengkapnya

Mau Bisnis Tambah Lancar? Kampus Shopee Kembali Digelar

16 Januari 2018

Mau Bisnis Tambah Lancar? Kampus Shopee Kembali Digelar

Mahir dalam bisnis kini tak perlu sulit lagi. Ada Roadshow Kampus Shopee. Tahun ini akan menjangkau lebih dari 30 kota di Indonesia.

Baca Selengkapnya

Icing ala Korea, Rahasia Legit Bisnis Bolu

8 November 2017

Icing ala Korea, Rahasia Legit Bisnis Bolu

Cake dengan dekorasi icing yang artistik jauh lebih menggugah selera, meskipun pada kenyataannyaicing seringkali disisihkan atau tidak dikonsumsi.

Baca Selengkapnya

Muhammadiyah Jajaki Pendirian Holding Company Bisnis Usaha

13 September 2017

Muhammadiyah Jajaki Pendirian Holding Company Bisnis Usaha

Muhammadiyah tengah menjajaki pendirian holding yang akan memayungi semua unit bisnis usaha yang sudah berjalan.

Baca Selengkapnya

Mau Buka Bisnis Baru? Contoh Baim Wong yang Belajar dari Medsos  

2 September 2017

Mau Buka Bisnis Baru? Contoh Baim Wong yang Belajar dari Medsos  

Baim Wong (35) tak mau hanyut dalam tren seleb yang berbisnis oleh-oleh
kekinian di sejumlah kota. Baim belajar bikin siomay

Baca Selengkapnya

Dimas Seto Terjun ke Bisnis Kuliner, Begini Siasat Suksesnya

3 Agustus 2017

Dimas Seto Terjun ke Bisnis Kuliner, Begini Siasat Suksesnya

Bisnis kuliner oleh-oleh kekinian milik artis kian menjamur. Dimas Seto mengaku tidak takut dengan persaingan bisnis.

Baca Selengkapnya

Bisnis Menjanjikan, Martha Tilaar Wadahi Penata Rias Artis

21 Juli 2017

Bisnis Menjanjikan, Martha Tilaar Wadahi Penata Rias Artis

PAC MUAster menjadi satu society khusus bagi para profesional penata rias artis

Baca Selengkapnya

Mau Bisnis Sosial? Intip Trik Nila Tanzil Bikin Travel Sparks

17 Juli 2017

Mau Bisnis Sosial? Intip Trik Nila Tanzil Bikin Travel Sparks

Keinginan Nila Tanzil menyediakan akses buku bagi anak Indonesia Timur melahirnya bisnis sosial Travel Sparks tahun 2014. Apa kuncinya biar happy?

Baca Selengkapnya