Indocement Raup Laba Rp 2,7 Triliun Tahun Lalu

Reporter

Editor

Jumat, 19 Maret 2010 20:17 WIB

Buruh angkut memuat semen ke dalam kapal untuk kebutuhan luar Pulau Jawa, di Jakarta, (04/01). PT. Indocement Tunggal Prakasa Tbk akan menambah penggilingan semen pada semester kedua 2009. TEMPO/Arif Fadillah
TEMPO Interaktif, Jakarta - PT Indocement Tunggal Prakarsa Tbk mencatat laba bersih tahun lalu sebesar Rp 2,74 triliun. Angka tersebut meningkat 57,3 persen dibandingkan tahun sebelumnya yang sebesar Rp 1,74 triliun. Kenaikan laba ini ditopang kenaikan pendapatan sebesar 8 persen.

Seperti yang tergambar dalam laporan keuangan perseroan yang dikeluarkan Jumat, (19/3), pendapatan 2009 sebesar Rp 10,57 triliun, atau naik dari 2008 yang sebesar Rp 9,78 triliun.

Menurut Direktur Keuangan Indocement, Christian Kartawijaya, kenaikan laba bersih 8 persen pada tahun lalu didapat karena perseroan mempertahankan kebijakan harga. “Konsekuensinya pangsa pasar menurun,” tutur Christian.

Peningkatan laba juga didorong oleh kenaikan penghasilan bunga menjadi Rp 78,35 miliar. Nilai itu bertambah dari tahun sebelumnya Rp 32,96 miliar. Sementara itu, beban bunga dan keuangan lain mampu dikurangi dari Rp 123,6 miliar menjadi Rp 39,78 miliar.

Perseroan juga bisa mengurangi rugi kurs menjadi Rp 7,78 miliar dibandingkan Rp 73,3 miliar pada tahun sebelumnya. Perseroan berhasil meningkatkan penghasilan lain-lain bersih pada 2009 menjadi Rp 61,58 miliar. Angka tersebut naik dibanding tahun sebelumnya sebesar Rp 28,9 miliar.

Selain mencatat laba Rp2,74 triliun, Indocement juga telah membayar sisa hutang mereka kepada HC Finance sebesar Rp 550 miliar atau sekitar US$ 50 juta. Per 31 Desember, utang perseroan tersisa sebesar US$ 25 juta atau setara Rp 225 miliar.

ARIE FIRDAUS

Berita terkait

Bank BJB Raih Laba 2,14 Triliun Rupiah di 2023

4 Maret 2024

Bank BJB Raih Laba 2,14 Triliun Rupiah di 2023

Kinerja keuangan bank bjb terbukti tetap solid dan mampu bertumbuh sepanjang 2023.

Baca Selengkapnya

PT Elnusa Bukukan Kinerja Gemilang Sepanjang 2023

1 Maret 2024

PT Elnusa Bukukan Kinerja Gemilang Sepanjang 2023

PT Elnusa Tbk (ELSA) melaporkan kinerja keuangan konsolidasi tahun 2023. Elnusa berhasil menutup 2023 dengan kinerja yang jauh lebih baik dibandingkan dengan tahun-tahun sebelumnya.

Baca Selengkapnya

BPK Temukan Potensi Kerugian Negara Rp 18,19 Triliun pada Semester I -2023

5 Desember 2023

BPK Temukan Potensi Kerugian Negara Rp 18,19 Triliun pada Semester I -2023

Ketua BPK Isma Yatun menyatakan ada potensi kerugian negara Rp 18,19 triliun dari hasil pemeriksaan sepanjang semester I - 2023.

Baca Selengkapnya

Kinerja Keuangan Gemilang, Analis Rekomendasikan Saham BBRI

14 November 2023

Kinerja Keuangan Gemilang, Analis Rekomendasikan Saham BBRI

Kinerja keuangan impresif yang dicatatkan oleh PT Bank Rakyat Indonesia (Persero) Tbk hingga kuartal III-2023 diikuti dengan sentimen positif terhadap saham BRI (BBRI).

Baca Selengkapnya

Cara Membuat Laporan Keuangan untuk Pemula dan Jenisnya

9 November 2023

Cara Membuat Laporan Keuangan untuk Pemula dan Jenisnya

Cara membuat laporan keuangan yang efektif untuk pemilik bisnis penting untuk diketahui. Adanya laporan keuangan akan membantu mengevaluasi bisnis.

Baca Selengkapnya

Naik 16,9 Persen, Pendapatan Emiten Teladan Prima Agro Kuartal III 2023 Rp 2,89 T

31 Oktober 2023

Naik 16,9 Persen, Pendapatan Emiten Teladan Prima Agro Kuartal III 2023 Rp 2,89 T

Emiten sawit PT Teladan Prima Agro Tbk (IDX: TLDN) mencatat realisasi pendapatan sebesar Rp 2,89 triliun hingga kuartal III 2023.

Baca Selengkapnya

PT Indocement Buka Lowongan Management Trainee, Cek di Sini

28 September 2023

PT Indocement Buka Lowongan Management Trainee, Cek di Sini

PT Indocement Tunggal Prakarsa Tbk. atau yang juga dikenal dengan sebutan Indocement merupakan salah satu produsen semen terkemuka di Indonesia.

Baca Selengkapnya

PT Indocement Buka Lowongan Kerja Bagi Lulusan S1 dan S2 dari 9 Program Studi, Cek Syarat dan Batas Waktunya

26 September 2023

PT Indocement Buka Lowongan Kerja Bagi Lulusan S1 dan S2 dari 9 Program Studi, Cek Syarat dan Batas Waktunya

PT Indocement Tunggal Prakarsa Tbk. membuka lowongan kerja dalam program Management Trainee (MT) 2023. Apa saja syarat yang harus dipenuhi?

Baca Selengkapnya

Memahami Laporan Keuangan Perusahaan dan Jenis-Jenisnya

21 September 2023

Memahami Laporan Keuangan Perusahaan dan Jenis-Jenisnya

Sebelum mengambil langkah untuk memulai usaha baru, pastikan untuk memahami dengan baik laporan keuangan terlebih dahulu.

Baca Selengkapnya

Pengertian Neraca Saldo Lengkap dengan Cara Membuatnya

13 September 2023

Pengertian Neraca Saldo Lengkap dengan Cara Membuatnya

Neraca saldo adalah istilah yang berhubungan dengan akuntansi. Namun, apa itu neraca saldo? Berikut ini penjelasannya.

Baca Selengkapnya