Erick Thohir Targetkan BMTH Benoa Jadi Lokasi Festival Musik Kelas Dunia

Reporter

Ilona Estherina

Editor

Aisha Shaidra

Minggu, 12 Mei 2024 22:15 WIB

Ketua Umum PSSI Erick Thohir dan Wakil Ketua Umum PSSI Zainudin Amali saat ditemui di Menara Danareksa, Jakarta Pusat, Kamis, 14 Maret 2024. TEMPO/Randy

TEMPO.CO, Benoa -Menteri BUMN Erick Thohir menargetkan pengembangan Bali Maritim Tourism Hub atau BMTH di kawasan Pelabuhan Benoa, Bali akan menjadi kawasan ekosistem pariwisata khusus entertainment dan festival musik kelas dunia.

Sebagai negara kepulauan, menurut Erick sudah sepantasnya Indonesia menjadi icon maritim kelas dunia yang mengintegrasikan pariwisata dan entertainment. “Harapannya, acara-acara besar seperti Tommorow Land, Summer Sonic dan event-event kelas dunia lainnya bisa dihadirkan di kawasan BMTH ini" melalui pernyataan tertulis 12 Mei 2024.

Tomorrowland adalah salah satu festival music dansa elektronik atau EDM terpopuler dan terbesar di dunia. Sedangkan Summer Sonic adalah festival musik yang diadakan di beberapa kota besar di Jepang. Erick mengatakan bukan tidak mungkin nantinya festival-festival musik kelas dunia juga akan diadakan di kawasan BMTH.

BMTH merupakan proyek strategis nasional yang dicanangkan oleh PT Pelabuhan Indonesia atau Pelindo yang mengembangkan Pelabuhan Benoa, Bali, menjadi hub pariwisata maritim. Pada 30 April, Direktur Strategi Pelindo Prasetyo mengatakan BMTH akan menampung kapal-kapal pesiar atau cruise yang akan bersandar di Bali.

Sebelum pandemi, ia memaparkan kurang lebih ada 97 cruise masuk ke Pelabuhan Benoa, Bali namun sebagian besar kapal cruise yang sandar tersebut terbatas dengan rata-rata ukuran panjang kapal di bawah 300 meter saja.

Advertising
Advertising

Dengan adanya pengembangan BMTH ini, kapal cruise berukuran besar 300-340 meter, sudah dapat sandar di Pelabuhan Benoa. Kapal pesiar besar, Royal Carribean Cruise Line berminat menjadikan BMTH sebagai Home Port mereka" ujar Prasetyo. Proyek BMTH Benoa ditargetkan rampung pada September 2024.

Pilihan editor: Proyek Bali Maritim Tourism Hub Ditargetkan Rampung September 2024

Berita terkait

Shin Tae-yong Sepakat Perpanjang Kontrak Bersama Timnas Indonesia Hingga 2027

18 jam lalu

Shin Tae-yong Sepakat Perpanjang Kontrak Bersama Timnas Indonesia Hingga 2027

Ketua Umum PSSI Erick Thohir memastikan Shin Tae-yong masih akan menjadi pelatih Timnas Indonesia hingga 2027.

Baca Selengkapnya

Soal Undian Timnas Indonesia di Kualifikasi Piala Dunia 2026, Shin Tae-yong Akui Sulit tapi Puas

22 jam lalu

Soal Undian Timnas Indonesia di Kualifikasi Piala Dunia 2026, Shin Tae-yong Akui Sulit tapi Puas

Asisten pelatih Timnas Indonesia Choi In Cheol mengungkapkan Shin Tae-yong bakal mulai fokus mempersiapkan tim menghadapi putaran ketiga kualifikasi Piala Dunia 2026.

Baca Selengkapnya

Timnas Indonesia Masuk Grup yang Sangat Berat di Putaran Ketiga Kualifikasi Piala Dunia 2026, Begini Kata Erick Thohir dan Bung Kusnaeni

1 hari lalu

Timnas Indonesia Masuk Grup yang Sangat Berat di Putaran Ketiga Kualifikasi Piala Dunia 2026, Begini Kata Erick Thohir dan Bung Kusnaeni

Timnas Indonesia harus menghadapi lawan-lawan berat di putaran ketiga Kualifikasi Piala Dunia 2026 zona Asia.

Baca Selengkapnya

KPK Tetapkan 9 tersangka Dalam Kasus Korupsi Pengerukan Alur Pelayaran di Pelabuhan

1 hari lalu

KPK Tetapkan 9 tersangka Dalam Kasus Korupsi Pengerukan Alur Pelayaran di Pelabuhan

Ada empat kasus pengerukan alur pelayaran pelabuhan yang sedang ditangani KPK.

Baca Selengkapnya

Jens Raven Resmi Jadi WNI, Erick Thohir Sebut Bisa Jadi Amunisi Timnas U-19 dan Pelapis Timnas Indonesia Senior

1 hari lalu

Jens Raven Resmi Jadi WNI, Erick Thohir Sebut Bisa Jadi Amunisi Timnas U-19 dan Pelapis Timnas Indonesia Senior

Ketua Umum PSSI Erick Thohir menyambut baik langkah Jens Raven yang telah menjalani pengambilan sumpah sebagai WNI.

Baca Selengkapnya

Tanggapi Hasil Undian Putaran Ketiga Kualifikasi Piala Dunia 2026 Zona Asia, Erick Thohir Akui Timnas Indonesia di Grup Berat

1 hari lalu

Tanggapi Hasil Undian Putaran Ketiga Kualifikasi Piala Dunia 2026 Zona Asia, Erick Thohir Akui Timnas Indonesia di Grup Berat

Erick Thohir memastikan PSSI akan mempersiapkan Timnas Indonesia dengan baik untuk menghadapi putaran ketiga kualifikasi Piala Dunia 2026 zona Asia.

Baca Selengkapnya

Erick Thohir Ganti Dirut Kimia Farma

3 hari lalu

Erick Thohir Ganti Dirut Kimia Farma

Kementerian BUMN yang dipimpin oleh Erick Thohir memutuskan untuk merombak jajaran direksi PT Kimia Farma (Persero) Tbk atau KAEF.

Baca Selengkapnya

6 Fakta Wasit Asing di Liga 1, Salah Satunya Digunakan dalam Beberapa Pertandingan

3 hari lalu

6 Fakta Wasit Asing di Liga 1, Salah Satunya Digunakan dalam Beberapa Pertandingan

Ketua Umum PSSI, Erick Thohir, mengatakan akan menggunakan jasa wasit asing dalam beberapa pertandingan di Liga 1.

Baca Selengkapnya

Erick Thohir Bakal Hadiri Drawing Kualifikasi Piala Dunia 2026 Putaran Ketiga, Shin Tae-yong Absen

4 hari lalu

Erick Thohir Bakal Hadiri Drawing Kualifikasi Piala Dunia 2026 Putaran Ketiga, Shin Tae-yong Absen

Ketua Umum PSSI Erick Thohir bakal menghadiri acara pengundian atau drawing kualifikasi Piala Dunia 2026 putaran ketiga pada 27 Juni 2024.

Baca Selengkapnya

Jokowi Gelar Sidang Kabinet Paripurna Bahas Perekonomian Terkini

4 hari lalu

Jokowi Gelar Sidang Kabinet Paripurna Bahas Perekonomian Terkini

Presiden Jokowi mengumpulkan para menterinya di Istana Negara hari ini. Mendag Zulhas menyebut membahas soal ekonomi.

Baca Selengkapnya