Rekomendasi Destinasi Indonesia Terbaik untuk Menikmati Keindahan Alam

Senin, 23 Oktober 2023 16:45 WIB

INFO BISNIS - Sebagai negara kepulauan, tak mengherankan apabila Indonesia dianugerahi berbagai daerah yang kaya akan kekayaan alam dan budaya. Beberapa area di Indonesia bahkan terkenal akan keindahan wisatanya seperti Bandung, Jawa Barat.

Tak mengherankan, apabila Anda dapat dengan mudah menemukan berbagai pilihan hotel di Bandung, apalagi hotel dekat stasiun Bandung. Anda bisa memanfaatkan Traveloka Travel Fair yang berlangsung dari tanggal 25 Oktober hingga 11 November 2023 untuk mendapatkan berbagai penawaran spesial, termasuk diskon Hotel, Tiket Pesawat, dan atraksi dengan Diskon s.d. 50% + 30% & Travel Package.

Destinasi Wisata Alam Terbaik di Indonesia

Dalam artikel ini, kita akan membahas empat rekomendasi wisata Indonesia yang menawarkan pemandangan alam yang mempesona, salah satunya berlokasi di Bandung!

1. Raja Ampat

Advertising
Advertising

Raja Ampat adalah kepulauan di Papua yang berbentuk seperti kepala burung. Terdiri dari empat pulau utama (Waigeo, Misool, Salawati, dan Batanta) dan puluhan pulau kecil lainnya. Keindahannya terletak pada formasi karst dan batu-batu besar di atas laut, serta kekayaan bawah laut yang melimpah. Raja Ampat dianggap sebagai pusat keanekaragaman hayati laut dunia.

Perairan Raja Ampat memiliki lebih dari 600 jenis terumbu karang (sekitar 75% dari total dunia) dan 1.500 spesies ikan. Selain itu, terdapat juga gua-gua bawah tanah dan danau-danau kecil yang menjadi habitat bagi spesies langka.

Raja Ampat juga memiliki spesies burung endemik yang langka, seperti burung cendrawasih. Keberadaan suku-suku lokal dengan budaya dan tradisi mereka menambah keunikan dari destinasi ini.

2. Dago Pakar

Dago Pakar di Bandung Utara menawarkan panorama indah kota Bandung. Area ini cocok untuk menikmati keindahan alam sambil tetap dekat dengan pusat kota. Di sini terdapat kafe dan restoran dengan pemandangan indah kota Bandung. Lokasinya juga tidak jauh dari stasiun Bandung, sehingga menjadi tempat yang nyaman untuk menginap dan menjelajahi destinasi menarik di sekitar.

3. Kali Code

Kali Code terletak di Yogyakarta, dekat dengan stasiun utama kota. Sungai ini menawarkan suasana alam yang tenang di tengah keramaian perkotaan dekat dengan Stasiun Tugu Jogja. Tak mengherankan, apabila ada banyak pilihan hotel dekat Stasiun Tugu Jogja jadi pilihan.

Kali Code bukan hanya aliran air hujan, tetapi juga digunakan sebagai aliran lahar dingin dari Gunung Merapi. Meskipun berada di tengah Kota Jogja, Kali Code selalu ramai dengan pengunjung yang ingin bersantai atau menikmati pemandangan kota.

4. Bali

Bali, destinasi wisata terkenal di Indonesia, menawarkan kombinasi unik kebudayaan, pantai berpasir putih, dan pemandangan alam yang menakjubkan. Dari pantai Kuta, Seminyak, dan Canggu yang ramai, hingga Ubud yang tenang di tengah hutan dan sawah, Bali memiliki pesona yang tak tertandingi.

Di Bali, wisatawan dapat merasakan harmoni alam dan budaya. Pura megah seperti Uluwatu dan Tanah Lot berdiri di atas tebing curam, menjadi saksi keagungan kepercayaan masyarakat setempat. Pegunungan seperti Gunung Agung dan Danau Batur di Kintamani menawarkan keindahan alam.

Indonesia memang surganya destinasi wisata. Mulai dari Raja Ampat yang mempesona, Dago Pakar, Kali Code, hingga Bali yang selalu menawan. Setiap destinasi menawarkan keunikan tersendiri yang siap memanjakan mata dan hati Anda.

Jadi, siapkah Anda untuk menjelajahi keindahan alam Indonesia bersama Traveloka?(*)

Berita terkait

Lembaga Demografi FEB UI Rilis Hasil Studi Mengenai Kontribusi Penetrasi Internet Telkomsel

1 jam lalu

Lembaga Demografi FEB UI Rilis Hasil Studi Mengenai Kontribusi Penetrasi Internet Telkomsel

Lembaga Demografi Fakultas Ekonomi dan Bisnis Universitas Indonesia (LD FEB UI) meluncurkan hasil studi komprehensif bertajuk 'Kontribusi Penetrasi Internet Telkomsel Terhadap Perekonomian Indonesia'.

Baca Selengkapnya

Mentan Ajak Para Jenderal TNI Kawal Optimasi dan Pompanisasi

1 jam lalu

Mentan Ajak Para Jenderal TNI Kawal Optimasi dan Pompanisasi

Menteri Pertanian (Mentan), Andi Amran Sulaiman, bersama para perwira tinggi Jenderal TNI siap bergerak bersama memastikan program optimasi lahan rawa (Oplah) dan pompanisasi di seluruh Indonesia berjalan dengan baik.

Baca Selengkapnya

Pertamina Merilis Competency Development Program

2 jam lalu

Pertamina Merilis Competency Development Program

Pertamina merilis Competency Development Program sebagai bagian dari Pertamina Investment Excellent untuk menjawab kebutuhan serta tantangan bisnis ke depan, khususnya terkait pengelolaan dan eksekusi investasi.

Baca Selengkapnya

Satika Simamora Daftar Jadi Bacalon Bupati Taput Ke Partai Gerindra

2 jam lalu

Satika Simamora Daftar Jadi Bacalon Bupati Taput Ke Partai Gerindra

Anggota DPRD Provinsi Dapil Sumatera Utara 9, Satika Simamora, mendaftar diri menjadi bakal calon Bupati Tapanuli Utara periode 2024-2029, ke Kantor Sekretariat DPC Gerindra.

Baca Selengkapnya

Telkomsat dan Starlink Tandatangani Kerja Sama Layanan Segmen Enterprise di Indonesia

3 jam lalu

Telkomsat dan Starlink Tandatangani Kerja Sama Layanan Segmen Enterprise di Indonesia

Telkomsat dan Starlink melakukan Penandatanganan Kerja Sama (PKS) untuk layanan segmen enterprise berbagai wilayah di Indonesia.

Baca Selengkapnya

Walkot Pematangsiantar Lepas Keberangkatan Calon Jamaah Haji

5 jam lalu

Walkot Pematangsiantar Lepas Keberangkatan Calon Jamaah Haji

Wali Kota Pematangsiantar, Susanti Dewayani, melepas keberangkatan calon jamaah haji 2024, kloter lima Provinsi Sumatera Utara (Sumut), di Asrama Haji Medan

Baca Selengkapnya

BNPT Pastikan WWF Ke-10 Berjalan Lancar

6 jam lalu

BNPT Pastikan WWF Ke-10 Berjalan Lancar

Badan Nasional Penanggulangan Terorisme (BNPT) memastikan keamanan penyelenggaraan event internasional World Water Forum (WWF) Ke-10, di Nusa Dua, Bali, pada 18-25 Mei 2024.

Baca Selengkapnya

Bamsoet Terima Penghargaan Collaborator Network di Mata Lokal Awards 2024

6 jam lalu

Bamsoet Terima Penghargaan Collaborator Network di Mata Lokal Awards 2024

Penghargaan ini sebagai bentuk apresiasi terhadap berbagai peran Bamsoet dalam memajukan berbagai produk dalam negeri.

Baca Selengkapnya

Baznas RI Nobatkan Walkot Makassar Jadi Duta Zakat Indonesia

7 jam lalu

Baznas RI Nobatkan Walkot Makassar Jadi Duta Zakat Indonesia

Wali Kota Makassar, Danny Pomanto, dinobatkan sebagai Duta Zakat Indonesia oleh Badan Amil Zakat Nasional (Baznas) RI, di Anjungan City Of Makassar, usai Gerakan Makassar Salat Subuh Berjemaah, Sabtu 18 Mei 2024.

Baca Selengkapnya

Program Kak Wulan PNM, Bantu Petani Mawar Nganjuk Berkembang

7 jam lalu

Program Kak Wulan PNM, Bantu Petani Mawar Nganjuk Berkembang

Lewat program Klasterisasi Kelompok Mekaar Unggulan atau Kak Wulan, PNM berhasil membuat populasi petani mawar terus bertambah.

Baca Selengkapnya