Kartu JKN Bisa untuk Kontrol Penyakit Stroke

Selasa, 6 Desember 2022 21:00 WIB

INFO BISNIS – Rohani, 24, merasa beruntung atas terdaftarnya sang ayah sebagai kepesertaan dalam Program Jaminan Kesehatan Nasional (JKN). Pasalnya, penyakit stroke ringan membuat sang ayah harus menjalankan rawat inap selama tujuh sampai sebelas hari di rumah sakit. Untuk proses pemulihan, dia pun kerap membawa ayahnya menjalani pemeriksaan rutin selama lima tahun. Beruntung, dengan menggunakan JKN, Rohani dan keluarga tidak dikenakan biaya untuk rawat inap maupun obat-obatan.

“Saya tidak tahu akan menguras dompet seberapa banyak bila harus menjalani proses pengobatan ke rumah sakit. Pertama, sudah berjalan selama lima tahun. Kedua, total rawat inap sudah terjadi selama enam kali. Ketiga, obat – obatan penyakit yang tergolong cukup serius ini tidak memungkinkan bila ditebus pribadi dengan harga yang murah. Belum lagi periksa rutin yang dilakukan setiap minggunya. Kalau tidak melakukan administrasi dengan Kartu JKN, saya belum tentu akan menyanggupi dan menutup seluruh biaya tersebut,”tutur Rohani.

Rohani pun tetap suportif terhadap sang ayah agar dapat segera pulih kembali. Momen yang dilaluinya dengan perasaan yang naik turun, dengan menguras tenaga dan batin yang juga dianggapnya cukup melelahkan karena mengharuskannya berulang kali kembali lagi ke dokter untuk periksa rutin sang ayah juga sempat dilaluinya. Tetapi, Rohani tetap mengubur dalam – dalam perasaan yang juga kadang sedih karena melihat perjuangan sembuh sang ayah, dan memilih untuk menjadi sosok yang selalu ceria untuk sang ayah.

“Orang – orang yang terdaftar dalam Program JKN ini pasti sama halnya dengan saya, merasa beruntung,” kata Rohani. Menurutnya dengan menggunakan JKN, anggota keluarga lainnya akan menggunakan Kartu JKN untuk merobat bila merasakan keluhan – keluhan, seperti demam, flu, dan penyakit ringan lainnya.

“Saya pribadi belum pernah menggunakan Kartu JKN untuk keperluan kesehatan saya pribadi, kalau bisa jangan pernah saya gunakan karena pasti kita menginginkan badan yang sehat selalu. Tapi, hal ini tidak menutup mata saya untuk mengaktifkan selalu kepesertaan saya pada Program JKN dengan membayarkan iurannya secara rutin,” kata dia.

Advertising
Advertising

Berita terkait

Bamsoet Dorong Pembentukan Kembali Dewan Pertimbangan Agung

15 menit lalu

Bamsoet Dorong Pembentukan Kembali Dewan Pertimbangan Agung

Di Indonesia jika presiden terpilih Prabowo Subianto setuju bisa diformalkan melalui Dewan Pertimbangan Agung (DPA) Presiden.

Baca Selengkapnya

Rayakan HUT Ke-105 Damkar, Bupati Sukabumi:Tingkatkan Layanan

1 jam lalu

Rayakan HUT Ke-105 Damkar, Bupati Sukabumi:Tingkatkan Layanan

Sepanjang 2023 DPKP mengatasi 579 kebakaran dan 517 non-kebakaran 517.

Baca Selengkapnya

Bupati Sukabumi Minta Semua Pihak Teruskan Pembentukan Karakter Siswa

1 jam lalu

Bupati Sukabumi Minta Semua Pihak Teruskan Pembentukan Karakter Siswa

Pembentukan karakter juga tanggung jawab seluruh elemen masyarakat, termasuk orang tua.

Baca Selengkapnya

Safitri Malik Soulisa Hadiri Undangan Taaruf dengan Ketua Umum DPP PKB

2 jam lalu

Safitri Malik Soulisa Hadiri Undangan Taaruf dengan Ketua Umum DPP PKB

Bakal calon Bupati Buru Selatan, Safitri Malik Soulisa, menghadiri Acara Taaruf dengan Ketua Umum Dewan Pimpinan Pusan Partai Kebangkitan Bangsa (DPP PKB) untuk Sulawesi, Maluku, dan Papua.

Baca Selengkapnya

Satu Kenangan, Kopi Nusantara Bergaya Italian Roast

4 jam lalu

Satu Kenangan, Kopi Nusantara Bergaya Italian Roast

Satu Kenangan merupakan produk dari Kenangan Brands. Membuka kesempatan masyarakat menjadi mitra.

Baca Selengkapnya

Bank Mandiri Imbau Nasabah Waspadai Modus Penipuan Berkedok Undian

6 jam lalu

Bank Mandiri Imbau Nasabah Waspadai Modus Penipuan Berkedok Undian

Bank Mandiri mengimbau kepada para nasabah untuk mewaspadai kejahatan pembobolan rekening dengan modus penipuan berkedok undian berhadiah yang mengatasnamakan Bank Mandiri.

Baca Selengkapnya

Tiga Aspek Membangun Pendidikan Ala Marten Taha

7 jam lalu

Tiga Aspek Membangun Pendidikan Ala Marten Taha

Pembangunan sumber daya manusia menjadi prioritas Wali Kota Gorontalo Marten Taha. Program serba gratis sejak lahir hingga meninggal, dari sekolah sampai kesehatan.

Baca Selengkapnya

PLN Bantu Nelayan Bangka Belitung Pangkas Biaya Operasional Lewat Electrifying Marine

7 jam lalu

PLN Bantu Nelayan Bangka Belitung Pangkas Biaya Operasional Lewat Electrifying Marine

PT PLN (Persero) menyalurkan bantuan Tanggung Jawab Sosial dan Lingkungan (TJSL) lewat program Electrifiying Marine kepada nelayan di Desa Suak Gual.

Baca Selengkapnya

Dirut PLN Paparkan Kesiapan Ekosistem Kendaraan Listrik

8 jam lalu

Dirut PLN Paparkan Kesiapan Ekosistem Kendaraan Listrik

PLN mendukung pengembangan ekosistem kendaraan listrik atau electric vehicle (EV) di tanah air

Baca Selengkapnya

KKP Apresiasi Stakeholder Pemanfaatan Ruang Laut

1 hari lalu

KKP Apresiasi Stakeholder Pemanfaatan Ruang Laut

Penghargaan ini merupakan bentuk apresiasi atas kepatuhan dan peran aktif mitra Ditjen PKRL dalam penyelenggaraan KKPRL sekaligus sebagai wujud nyata dukungan terhadap keberlanjutan pemanfaatan ruang laut.

Baca Selengkapnya