Bicara di Sidang PBB, Sandiaga Akan Angkat Isu Tatanan Wisata Baru

Senin, 2 Mei 2022 14:16 WIB

Sandiaga Uno, Menteri Pariwisata dan Ekonomi Kreatif Republik Indonesia, dalam pengumuman kolaborasi Orbit Future Academy (OFA) dan Amazon Web Services (AWS) untuk Program AWS re/Start di Indonesia, Kamis 7 April 2022. (FOTO/DOK. OFA)

TEMPO.CO, Jakarta -Menteri Pariwisata dan Ekonomi Kreatif Sandiaga Uno akan berbicara dalam Sidang Umum Perserikatan Bangsa-bangsa pada 4 Mei 2022 di Amerika Serikat. Sandiaga mengatakan dalam forum global tersebut, ia akan mengangkat isu tatanan wisata baru.

“Kita harus recover together, rocever stronger. Kan ada tatanan ekonomi baru, ini yang saya bawa bahwa kita juga mulai menata pariwisata untuk minat khusus, eco tourism, sport torusim,” ujar Sandiaga saat ditemui di seusai salat Id di Masjid At Taqwa, Jakarta Selatan, Senin, 2 Mei 2022.

Sandiaga mengakui selama ini, Indonesia masih terlampau berfokus terhadap pengembangan wisata buatan. Wisata itu ditujukan untuk mendorong kuantitas wisatawan.

Padahal, negara memiliki potensi wisata berbasis alam dan budaya yang kental. Strategi memasarkan model pariwisata inilah, kata dia, yang belum optimal dilakukan sehingga pasar-pasar wisatawan yang potensial tidak tersentuh.

Menurut Sandiaga, pandemi Covid-19 yang berlangsung selama dua tahun telah memberi pelajaran bahwa pariwisata tidak boleh hanya berpaku pada kuantitas wisatawan. “Ke depan, kita bisa arahkan ke pariwisata yang lebih berkualitas, yang menawarkan keindahan budaya dan alam,” katanya.

Berita terkait

Joe Biden Mengakui Tak Berikan yang Terbaik dalam Debat Capres Lawan Donald Trump

5 jam lalu

Joe Biden Mengakui Tak Berikan yang Terbaik dalam Debat Capres Lawan Donald Trump

Joe Biden beralasan tak tampil prima di debat capres gara-gara jet lag setelah sejumlah kunjungan kerja ke luar negeri pada awal Juni 2024.

Baca Selengkapnya

Houthi Serang Lagi Kapal Israel, Kapal Tanker Amerika Serikat, dan Kapal Dagang Inggris di Laut Merah

20 jam lalu

Houthi Serang Lagi Kapal Israel, Kapal Tanker Amerika Serikat, dan Kapal Dagang Inggris di Laut Merah

Kelompok Houthi di Yaman menggelar operasi militer besar di Laut Merah dan sekitarnya dan menyerang kapal-kapal yang berhubungan dengan Israel.

Baca Selengkapnya

Rusia Bersumpah akan Hancurkan Senjata Barat yang Dikirim ke Ukraina

23 jam lalu

Rusia Bersumpah akan Hancurkan Senjata Barat yang Dikirim ke Ukraina

Rusia bersumpah untuk menghancurkan senjata yang dikirim negara-negara Barat ke Ukraina, di tengah laporan rencana AS akan kirim Patriot dari Israel

Baca Selengkapnya

Korea Utara Uji Coba Rudal Balistik Baru untuk Hulu Ledak Super Besar

1 hari lalu

Korea Utara Uji Coba Rudal Balistik Baru untuk Hulu Ledak Super Besar

Korea Utara telah melakukan uji coba rudal balistik taktis baru yang mampu membawa hulu ledak super besar

Baca Selengkapnya

Iran Siapkan Pilpres Putaran Kedua untuk Pemilih di Luar Negeri

1 hari lalu

Iran Siapkan Pilpres Putaran Kedua untuk Pemilih di Luar Negeri

Kementerian Luar Negeri Iran memulai persiapan pemilu putaran kedua untuk para pemilih di luar negeri.

Baca Selengkapnya

Korban Serangan Hamas 7 Oktober Gugat Iran, Suriah dan Korea Utara di Pengadilan AS

1 hari lalu

Korban Serangan Hamas 7 Oktober Gugat Iran, Suriah dan Korea Utara di Pengadilan AS

Iran, Suriah dan Korea Utara dituduh memberi dukungan kepada Hamas dalam sebuah gugatan yang diajukan lebih dari 100 korban serangan 7 Oktober di Israel.

Baca Selengkapnya

Hasil Copa America 2024: Uruguay dan Panama Lolos ke Perempat Final, Tuan Rumah AS Tersingkir

1 hari lalu

Hasil Copa America 2024: Uruguay dan Panama Lolos ke Perempat Final, Tuan Rumah AS Tersingkir

Pemain bertahan Timnas Uruguay Mathias Olivera mencetak gol tunggal untuk membawa timnya ke perempat final Copa America 2024.

Baca Selengkapnya

MA AS Putuskan Mantan Presiden Donald Trump Miliki Kekebalan Hukum

1 hari lalu

MA AS Putuskan Mantan Presiden Donald Trump Miliki Kekebalan Hukum

Mahkamah Agung AS memutuskan bahwa mantan presiden Donald Trump tidak dapat dituntut atas tindakan yang berada dalam kewenangan konstitusionalnya

Baca Selengkapnya

Sekjen NATO Tuding China Berpotensi Picu Konflik Terbesar Eropa Sejak PD II

1 hari lalu

Sekjen NATO Tuding China Berpotensi Picu Konflik Terbesar Eropa Sejak PD II

Sekjen NATO Jens Stoltenberg menuduh bahwa China berpotensi memicu konflik militer terbesar di Eropa sejak Perang Dunia II.

Baca Selengkapnya

Alasan dan Tujuan Peringatan Hari UFO Sedunia Setiap 2 Juli

1 hari lalu

Alasan dan Tujuan Peringatan Hari UFO Sedunia Setiap 2 Juli

Hari UFO Sedunia diperingati setiap tahun pada tanggal 2 Juli untuk mendiskusikan kemungkinan adanya kehidupan di luar bumi.

Baca Selengkapnya