Penjualan Tiket Justin Bieber Error, Blibli Minta Maaf

Selasa, 29 Maret 2022 20:15 WIB

Justin Bieber Justice World Tour. Dok. AEG Presents Asia/PK Entertainment/Sound Rhythm.

TEMPO.CO, Jakarta -Platform e-commerce Blibli mengalami gangguan saat melayani penjualan tiket konser Justin Bieber. VP Public Relations Blibli Yolanda Nainggolan meminta maaf atas kejadian ini.

“Kami memohon maaf atas ketidaknyamanan yang terjadi dan berterima kasih untuk antusiasme yang sangat luar biasa dari para Beliebers (penggemar Justin Bieber),” kata Yolanda dalam keterangan tertulis pada Selasa, 29 Maret 2022.

Menurutnya, Blibli telah berupaya keras memberikan pelayanan terbaik. Khususnya para Beliebers untuk mendapatkan tiket dan informasi terkait konser Justin BieberJustice World Tour Jakarta melalui www.justinbieberinjakarta.com.

“Lebih lanjut, kami terus berkoordinasi untuk memastikan minat atas hal ini bisa terakomodir dengan baik,” tuturnya.

Pelayanan pembelian tiket melalui Blibli terpantau dalam masalah sekitar pukul 10.00 WIB saat penjualan tiket dimulai. Warganet di Twitter pun mengeluhkan soal keadaan ini karena transaksinya terhambat.

Advertising
Advertising

Kemudian akun Twitter resmi @bliblidotcom mengeluarkan pernyataan resminya pada pukul 16.22 WIB. Isinya pun juga sama yang menyatakan permohonan maaf atas kendala yang dihadapi saat pembelian tiket.

“Kami berkomitmen memperbaiki dan berusaha memberikan yang terbaik buat kamu. Tunggu informasi dan update lainnya di media sosial Blibli,” tulis pernyataan resmi akun Twitter @bliblidotcom.

Baca Juga: Cara Blibli Cegah Barang Palsu Dijual di Platformnya

Berita terkait

Hailey Bieber Hamil, Justin Bieber Perbarui Janji Pernikahan

1 hari lalu

Hailey Bieber Hamil, Justin Bieber Perbarui Janji Pernikahan

Tampak seorang pria, kemungkinan pendeta, yang memimpin upacara Justin Bieber dan Hailey Bieber memperbarui janji pernikahan mereka.

Baca Selengkapnya

Libur Panjang, KAI Daop 1 Jakarta Berangkatkan 34 Ribu Penumpang Hari Ini

1 hari lalu

Libur Panjang, KAI Daop 1 Jakarta Berangkatkan 34 Ribu Penumpang Hari Ini

PT Kereta Api Indonesia (Persero) atau KAI Daerah Operasional 1 Jakarta mencatat peningkatan jumlah penumpang selama periode libur panjang pada 9 hingga 12 Mei 2024.

Baca Selengkapnya

KAI Daop 6 Yogyakarta Operasikan 6 Kereta Api Tambahan, Antisipasi Lonjakan Penumpang saat Libur Panjang

2 hari lalu

KAI Daop 6 Yogyakarta Operasikan 6 Kereta Api Tambahan, Antisipasi Lonjakan Penumpang saat Libur Panjang

PT KAI Daerah Operasional (Daop) 6 Yogyakarta mengoperasikan 6 kereta api tambahan untuk melayani penumpang KA jarak jauh pada periode libur panjang..

Baca Selengkapnya

Proyek Overpass, KAI Sumut Alihkan Lokasi Penjualan Tiket dan Akses Keluar-Masuk Penumpang di Stasiun Medan

2 hari lalu

Proyek Overpass, KAI Sumut Alihkan Lokasi Penjualan Tiket dan Akses Keluar-Masuk Penumpang di Stasiun Medan

Mulai 3 Mei 2024, dilakukan penyesuaian sementara alur layanan ticketing dan akses keluar-masuk penumpang untuk mendukung proses pembangunan overpass di Jalan Stasiun, Kota Medan. PT KAI Divre 1 Sumut memohon maaf kepada pelanggan yang menggunakan Stasiun Medan sebagai stasiun keberangkatan dan pemberhentian karena terjadi sedikit gangguan

Baca Selengkapnya

Long Weekend Mulai Besok, 520 Ribu Tiket KAI Sudah Ludes Terjual

2 hari lalu

Long Weekend Mulai Besok, 520 Ribu Tiket KAI Sudah Ludes Terjual

Angka penjualan tiket kereta terus bergerak seiring dengan mendekati masa long weekend.

Baca Selengkapnya

Libur Panjang Kenaikan Isa Almasih, Kereta Cepat Whoosh Sediakan 28 Ribu Kursi per Hari

3 hari lalu

Libur Panjang Kenaikan Isa Almasih, Kereta Cepat Whoosh Sediakan 28 Ribu Kursi per Hari

KCIC bakal mengoperasikan total 48 perjalanan kereta cepat Whoosh selama libur panjang periode 9 sampai 12 Mei 2024.

Baca Selengkapnya

KAI Daop 8 Operasikan Tiga Kereta Tambahan dari Stasiun Malang

3 hari lalu

KAI Daop 8 Operasikan Tiga Kereta Tambahan dari Stasiun Malang

PT Kereta Api Indonesia (Persero) atau KAI Daerah Operasi 8 Surabaya mengoperasikan tiga kereta api tambahan keberangkatan dari Stasiun Malang

Baca Selengkapnya

Viral Justin Bieber Menangis, Identik dengan Cengeng?

9 hari lalu

Viral Justin Bieber Menangis, Identik dengan Cengeng?

Justin Bieber menangis di Instagram. Reaksi warganet pun beragam. Bahkan istrinya, Hailey, ikut mengomentari dengan kata cengeng.

Baca Selengkapnya

Garuda Indonesia Buka Rute Penerbangan Manado-Bali dengan Tiket Mulai Rp 2,1 Juta

11 hari lalu

Garuda Indonesia Buka Rute Penerbangan Manado-Bali dengan Tiket Mulai Rp 2,1 Juta

Rute penerbangan Garuda Indonesia rute Manado - Bali akan dioperasikan sebanyak dua kali setiap minggunya pada Jumat dan Minggu.

Baca Selengkapnya

Harga Tiket MotoGP Mandalika Didiskon 50 Persen Selama 26 April hingga 5 Mei 2024

13 hari lalu

Harga Tiket MotoGP Mandalika Didiskon 50 Persen Selama 26 April hingga 5 Mei 2024

Harga tiket ajang MotoGP di Sirkuit Pertamina Mandalika, Kabupaten Lombok Tengah, Nusa Tenggara Barat, didiskon 50 persen selama periode early bird.

Baca Selengkapnya