Terkini Bisnis: Diskon 10 Persen Tiket MotoGP dan Dampak Invasi Rusia ke APBN RI

Sabtu, 26 Februari 2022 18:00 WIB

Pekerja menaiki ekskavator untuk menonton jalannya tes pramusim MotoGP 2022 dengan latar depan pembalap Repsol Honda Team MotoGP Marc Marquez di Pertamina Mandalika International Street Circuit, Lombok Tengah, NTB, Jumat, 11 Februari 2022. ANTARA/Andika Wahyu

4. Profil PLTA Poso dan Malea Milik Jusuf Kalla yang Baru Diresmikan Jokowi

Presiden Joko Widodo atau Jokowi telah meresmikan dua pembangkit listrik tenaga air (PLTA) Poso dan Malea di Sulawesi pada Jumat, 25 Februari 2022.

PLTA Poso adalah pembangkit energi terbarukan terbesar di Indonesia Timur dengan kapasitas 515 megawatt. PLTA tersebut dibangun di Poso, Sulawesi Tengah, sedangkan PLTA Malea berkapasitas 90 MW didirikan di Tana Toraja, Sulawesi Selatan.

Kedua PLTA tersebut dioperasikan oleh perusahaan milik mantan wakil presiden Jusuf Kalla. Dua PLTA ini menelan investasi hingga Rp 17,1 triliun. Adapun PLTA Poso menjadi pembangkit peaker yang akan dioperasikan selama waktu beban puncak di sistem Sulawesi Bagian Selatan.

Simak lebih jauh tentang PLTA Poso di sini.

5. Penjelasan Bank Mandiri Soal Aplikasi Livin Macet

Aplikasi mobile banking Livin' by Mandiri milik Bank Mandiri terpantau macet sejak pagi hari tadi, 25 Februari 2022. Nasabah Bank Mandiri mengeluhkan laju operasional Livin yang tiba-tiba melambat dan tidak bisa memproses saat digunakan.

Corporate Secretary Bank Mandiri Rudi As Aturridha menjelaskan, macetnya operasional aplikasi diakibatkan adanya peningkatan transaksi yang sangat tinggi dan berdampak pada kenaikan antrian di layanan Livin’ by Mandiri.

Setelah masalah ditangani, Rudi mengatakan aplikasi tersebut mulai bisa digunakan kembali. “Dapat kami sampaikan bahwa saat ini transaksi nasabah sudah dapat dilakukan secara bertahap,” katanya dalam keterangan resmi pada Jumat.

Simak lebih jauh tentang Livin di sini.

Berita terkait

Xi Jinping dan Putin Makin Mesra, Janjikan Hubungan Lebih Erat

2 hari lalu

Xi Jinping dan Putin Makin Mesra, Janjikan Hubungan Lebih Erat

Putin mengunjungi Cina dan bertemu Xi Jinping setelah dilantik kembali sebagai Presiden Rusia.

Baca Selengkapnya

Ingin Israel Dihukum, 5 Negara Ini Kritik Ancaman AS Kepada Mahkamah Pidana Internasional

2 hari lalu

Ingin Israel Dihukum, 5 Negara Ini Kritik Ancaman AS Kepada Mahkamah Pidana Internasional

Sejumlah pihak bereaksi setelah Amerika mengancam hakim ICC jika mengeluarkan surat penangkapan kepada PM Israel, Benjamin Netanyahu.

Baca Selengkapnya

Sri Lanka Akui 16 Warganya Tewas Saat Berperang dalam Konflik Rusia-Ukraina

2 hari lalu

Sri Lanka Akui 16 Warganya Tewas Saat Berperang dalam Konflik Rusia-Ukraina

Setidaknya 16 tentara bayaran Sri Lanka tewas dalam perang antara Rusia dan Ukraina, kata wakil menteri pertahanan pulau itu pada Rabu.

Baca Selengkapnya

Putin Tiba di Cina atas Undangan Xi Jinping, Pertama Sejak Terpilih Kembali

2 hari lalu

Putin Tiba di Cina atas Undangan Xi Jinping, Pertama Sejak Terpilih Kembali

Presiden Rusia Vladimir Putin tiba di ibu kota Cina, Beijing, untuk memulai kunjungan resmi selama dua hari atas undangan Xi Jinping

Baca Selengkapnya

Vladimir Putin Akui Dapat Dukungan Beijing untuk Akhiri Perang Ukraina dengan Damai

3 hari lalu

Vladimir Putin Akui Dapat Dukungan Beijing untuk Akhiri Perang Ukraina dengan Damai

Vladimir Putin mendapat dukungan dari Beijing agar bisa menyelesaikan krisis Ukraina dengan damai.

Baca Selengkapnya

Belum Terbitkan Surat Penangkapan untuk Netanyahu, Jaksa ICC Dikecam Tiga Negara Ini

3 hari lalu

Belum Terbitkan Surat Penangkapan untuk Netanyahu, Jaksa ICC Dikecam Tiga Negara Ini

Jaksa ICC disebut takut terhadap ancaman dari Kongres AS dan dipertanyakan independensinya.

Baca Selengkapnya

MotoGP 2024: Alarm Kebangkitan Marc Marquez Mulai Berbunyi

3 hari lalu

MotoGP 2024: Alarm Kebangkitan Marc Marquez Mulai Berbunyi

Lima tahun berlalu sejak Marc Marquez tersenyum bahagia ketika mengunci gelar juara dunia MotoGP keenamnya. Kini mulai bangkit.

Baca Selengkapnya

Calon Menhan Rusia: Tentara Butuh Tunjangan dan Akses Kesejahteraan Lebih Baik

5 hari lalu

Calon Menhan Rusia: Tentara Butuh Tunjangan dan Akses Kesejahteraan Lebih Baik

Calon menhan Rusia yang ditunjuk oleh Presiden Vladimir Putin menekankan perlunya kesejahteraan yang lebih baik bagi personel militer.

Baca Selengkapnya

Siapakah Andrei Belousov, Menteri Pertahanan Pilihan Putin?

5 hari lalu

Siapakah Andrei Belousov, Menteri Pertahanan Pilihan Putin?

Presiden Rusia Vladimir Putin secara mengejutkan mengusulkan Andrei Belousov, seorang sipil ekonom menjadi menteri pertahanan.

Baca Selengkapnya

MotoGP Prancis 2024 Tuntas: Simak Rekap Hasil, Klasemen Pembalap, dan Jadwal Balapan Berikutnya

5 hari lalu

MotoGP Prancis 2024 Tuntas: Simak Rekap Hasil, Klasemen Pembalap, dan Jadwal Balapan Berikutnya

Rangkaian jadwal MotoGP Prancis 2024 sudah usai digelar. Simak rekap hasil, klasemen pembalap, dan jadwal berikutnya.

Baca Selengkapnya