Kementerian PPPA: 82 Persen Pendapatan Perempuan Turun Akibat Pandemi Covid-19

Jumat, 16 April 2021 09:59 WIB

Ilustrasi perempuan bekerja dari rumah. (Pixabay/Free-Photos)

TEMPO.CO, Jakarta - Deputi Bidang Partisipasi Masyarakat, Kementerian Pemberdayaan Perempuan dan Perlindungan Anak atau KPPPA, Vennetia Ryckerens Danes mengatakan sejak Covid-19 yang melanda pada akhir 2019, terjadi penurunan pendapatan perempuan pada level 82 persen.

"Sedangkan 36 persen perempuan pekerja informal juga harus mengurangi waktu bekerja berbayar selama pandemi," kata Vennetia dalam diskusi virtual, Kamis, 16 April 2021.

Hal itu, kata dia, menyebabkan 57 persen perempuan mengalami peningkatan kecemasan dan stres, lebih tinggi dari laki-laki yang sebesar 48 persen.

Pandemi, menurutnya, juga menyebabkan kekerasan berbasis gender meningkat 63 persen, di mana 83 persen korban enggan melapor kepada lembaga pengaduan. KPPPA mencatat sejak Januari 2021 hingga- hari ini tercatat 2.710 kekerasan terhadap perempuan. "Ini tentu jadi perhatian kita semua dan perlu ada terobosan dari kita semua," ujarnya.

Menurutnya, transformasi digital menjadi hal yang sangat dibutuhkan saat ini. Karena, kata dia, sebagai kelompok dengan jumlah 49,92 persen dari total 270,2 juta penduduk Indonesia, perempuan memiliki potensi kontribusi pada pembangunan perekonomian nasional.

Advertising
Advertising

Hal itu dia sampaikan saat GoMart memperluas area cakupan layanannya, termasuk asisten belanja Emak Jago. Vennetia berterima kasih pada Gojek yang telah melakukan inovasi program pemberdayaan ekonomi perempuan melalui layanan Emak Jago di GoMart.

"Kami berharap tagar Emak Jago bisa menjadi salah satu pemberdayaan ekonomi perempuan untuk bangkit berkontribusi dalam perkembangan ekonomi nasional," ujar Vennetia.

Baca Juga: Ciputra Development Berharap Kunjungan ke Mal Naik Saat Lebaran

Berita terkait

Bamsoet Dorong Peningkatan Peran Politik Perempuan

3 jam lalu

Bamsoet Dorong Peningkatan Peran Politik Perempuan

Ketua MPR RI, Bambang Soesatyo atau Bamsoet, bekerjasama dengan Kaukus Perempuan Politik Indonesia (KPPI) untuk meningkatkan edukasi politik bagi perempuan.

Baca Selengkapnya

Pekerja Perempuan 24 Persen, PLN Klaim Dukung Kesetaraan Gender

2 hari lalu

Pekerja Perempuan 24 Persen, PLN Klaim Dukung Kesetaraan Gender

PLN mengaku berkomitmen menerapkan perlindungan, pencegahan, dan penanganan pelecehan seksual bagi pekerja perempuan di lingkungan perusahaan.

Baca Selengkapnya

Cara Tutup Akun Gojek secara Permanen, Bisa Dilakukan Online

3 hari lalu

Cara Tutup Akun Gojek secara Permanen, Bisa Dilakukan Online

Ada beberapa cara tutup akun Gojek yang bisa dilakukan. Penutupan akun bisa dilakukan apabila Anda berencana mengganti layanan. Ini caranya.

Baca Selengkapnya

Chandra Asri Raih Pendapatan Bersih US$ 472 Juta

4 hari lalu

Chandra Asri Raih Pendapatan Bersih US$ 472 Juta

PT Chandra Asri Pacific Tbk. (Chandra Asri Group) meraih pendapatan bersih US$ 472 juta per kuartal I 2024.

Baca Selengkapnya

Terkini: Pendapatan Garuda Indonesia Kuartal I 2024 Melonjak, Sri Mulyani Kembali Bicara APBN untuk Transisi Energi

5 hari lalu

Terkini: Pendapatan Garuda Indonesia Kuartal I 2024 Melonjak, Sri Mulyani Kembali Bicara APBN untuk Transisi Energi

PT Garuda Indonesia (Persero) Tbk. mencatatkan pertumbuhan pendapatan di kuartal I 2024 ini meningkat hingga 18,07 persen dibandingkan kuartal I 2023.

Baca Selengkapnya

OCBC NISP Cetak Laba Bersih Rp 1,17 Triliun di kuartal I 2024

5 hari lalu

OCBC NISP Cetak Laba Bersih Rp 1,17 Triliun di kuartal I 2024

PT Bank OCBC NISP Tbk. mencetak laba bersih yang naik 13 persen secara tahunan (year on year/YoY) menjadi sebesar Rp 1,17 triliun pada kuartal I 2024.

Baca Selengkapnya

Pendapatan Garuda Indonesia di Kuartal Pertama 2024 Mencapai USD 711,98 Juta

5 hari lalu

Pendapatan Garuda Indonesia di Kuartal Pertama 2024 Mencapai USD 711,98 Juta

PT Garuda Indonesia (Persero) Tbk mencatatkan pertumbuhan pendapatannya di kuartal pertama 2024 ini meningkat hingga 18,07 persen.

Baca Selengkapnya

Australia dan Indonesia Dukung Perempuan dalam Peradilan

6 hari lalu

Australia dan Indonesia Dukung Perempuan dalam Peradilan

Mahkamah Agung Indonesia saat ini memiliki representasi perempuan tertinggi di antara lembaga penegak hukum di Indonesia.

Baca Selengkapnya

Pentingnya Peran Perempuan Dalam Keluarga dan Dunia Profesional

8 hari lalu

Pentingnya Peran Perempuan Dalam Keluarga dan Dunia Profesional

Refleksi terhadap dinamika peran perempuan dalam berbagai aspek kehidupan dalam memperingati Hari Kartini.

Baca Selengkapnya

Influencer TikTok Perempuan Irak Ditembak Mati

9 hari lalu

Influencer TikTok Perempuan Irak Ditembak Mati

Seorang pria bersenjata yang mengendarai sepeda motor menembak mati seorang influencer media sosial perempuan terkenal Irak

Baca Selengkapnya