Cegah Corona, 3 Summarecon Mall Tutup Sementara

Reporter

Bisnis.com

Selasa, 24 Maret 2020 17:30 WIB

Suasana Festival Kuliner Serpong di Summarecon Mall Serpong, Tangerang, 20 Agustus 2018. Tempo/Francisca Christy Rosana

TEMPO.CO, Jakarta - PT Summarecon Agung Tbk. bakal menutup sementara tiga pusat perbelanjaannya yang masing-masing berlokasi di Jakarta, Bekasi, dan Tangerang untuk mencegah penyebaran virus corona atau Covid-19.

Head of Corporate Communication PT Summarecon Agung Tbk. (SMRA) Cut Meutia mengatakan bahwa hal itu dilakukan sebagai upaya membantu memutus rantai penularan Covid-19.

"Kami akan menutup Summarecon Mall Kelapa Gading, Summarecon Mall Serpong, dan Summarecon Mall Bekasi mulai Rabu [25/3/2020]," ungkapnya melalui keterangan resmi, Selasa, 24 Maret 2020.

Cut menyebut penutupan tersebut bersifat sementara dan dilakukan secara serentak mulai 25 Maret hingga 7 April 2020. Adapun, untuk tetap dapat memenuhi kebutuhan sehari-hari dan mencegah panic buying, beberapa tenant di mal milik SMRA tetap dibuka.

"Untuk tenant yang menyediakan kebutuhan sehari-hari seperti supermarket, farmasi, dan lainnya yang sejenis, akan tetap buka dengan jam operasional yang lebih singkat," kata Cut.

Summarecon Mall Kelapa Gading dan Serpong akan membuka tenant tersebut mulai pukul 10.00 WIB hingga 18.00 WIB, sedangkan di Summarecon Mall Bekasi buka mulai 11.00 WIB hingga 18.00 WIB.

"Kami berencana beroperasi lagi seperti biasa mulai 8 April 2020, dengan harapan wabah Covid-19 sudah dapat diatasi. Namun bila belum memungkinkan, kami akan mengevaluasi dan mempertimbangkan kembali," ungkapnya.

BISNIS

Berita terkait

4 Tahun Pandemi Covid-19, TPU di Jakarta sempat Kehabisan Tempat Penguburan Korban Virus Corona

52 hari lalu

4 Tahun Pandemi Covid-19, TPU di Jakarta sempat Kehabisan Tempat Penguburan Korban Virus Corona

Di Jakarta, setidaknya ada dua TPU yang jadi tempat permakaman korban saat pandemi Covid-19, yakni TPU Tegal Alur dan Pondok Ranggon.

Baca Selengkapnya

Kilas Balik Hari-hari Menegangkan 4 Tahun Lalu Saat Mula Wabah Pandemi Covid-19

53 hari lalu

Kilas Balik Hari-hari Menegangkan 4 Tahun Lalu Saat Mula Wabah Pandemi Covid-19

WHO tetapkan 11 Maret 2020 sebagai hari pertama pandemi global akibat wabah Covid-19. Kini, 4 tahun berlalu, masihkan patuhi protokol kesehatan?

Baca Selengkapnya

Pria Ini Sudah Disuntik Vaksin Covid-19 217 Kali, Apa Dampaknya?

58 hari lalu

Pria Ini Sudah Disuntik Vaksin Covid-19 217 Kali, Apa Dampaknya?

Seorang pria di Jerman mendapat suntikan Vaksin Covid-19 sebanyak 217 kali dalam waktu 29 bulan.

Baca Selengkapnya

4 Tahun Pasca Kasus Pertama Covid-19 di Indonesia, Berikut Kilas Baliknya

59 hari lalu

4 Tahun Pasca Kasus Pertama Covid-19 di Indonesia, Berikut Kilas Baliknya

Genap 4 tahun pasca kasus Covid-19 teridentifikasi pertama kali di Indonesia pada 2 Maret 2020 diikuti sebaran virus yang terus meluas.

Baca Selengkapnya

Kasus Covid-19 Melonjak 200 Persen, Wali Kota Depok Terbitkan Surat Edaran Berisi 8 Imbauan

6 Januari 2024

Kasus Covid-19 Melonjak 200 Persen, Wali Kota Depok Terbitkan Surat Edaran Berisi 8 Imbauan

Wali Kota Depok menerbitkan surat edaran berisi delapan poin imbauan. Hal yang mendasari SE ini karena kasus Covid-19 di Depok melonjak.

Baca Selengkapnya

Ragam Istilah Ketika Pandemi Covid-19, Masih Ingat dengan Social Distancing?

6 Januari 2024

Ragam Istilah Ketika Pandemi Covid-19, Masih Ingat dengan Social Distancing?

Kendati Covid-19 tidak lagi berstatus pandemi jadi endemi Covid-19, tapi masyarakat diimbau agar tetap waspada. Ini istilah saat Covid-19 mewabah.

Baca Selengkapnya

Kasus Covid-19 Naik Lagi 75 Persen, Singapura Minta Warganya Kembali Pakai Masker

16 Desember 2023

Kasus Covid-19 Naik Lagi 75 Persen, Singapura Minta Warganya Kembali Pakai Masker

Kementerian Kesehatan Singapura meminta warganya kembali menggunakan masker di tempat-tempat ramai seiring meningkatnya kasus COVID-19.

Baca Selengkapnya

Guru Besar UI Desak Pemerintah Perkuat Surveilans Kasus Covid-19

14 Desember 2023

Guru Besar UI Desak Pemerintah Perkuat Surveilans Kasus Covid-19

Guru Besar FKUI Tjandra Yoga Aditama mendesak pemerintah memperkuat surveilans untuk merespons peningkatan kasus Covid-19.

Baca Selengkapnya

Kasus Covid-19 di Malaysia Naik 57 Persen, Menpar Minta Jangan Panik

7 Desember 2023

Kasus Covid-19 di Malaysia Naik 57 Persen, Menpar Minta Jangan Panik

Malaysia mencatatkan kenaikan kasus Covid-19 yang signifikan. Dalam beberapa hari terakhir, Covid-19 di Malaysia naik hingga 57 persen.

Baca Selengkapnya

Warga Gaza Ikut Aksi Bekasi Bersama Palestina, Sebut Tidak Tahu Kabar Orang Tua

12 November 2023

Warga Gaza Ikut Aksi Bekasi Bersama Palestina, Sebut Tidak Tahu Kabar Orang Tua

Warga Gaza ini mengaku sangat cinta dengan orang-orang Indonesia karena sangat peduli terhadap Palestina.

Baca Selengkapnya