Jaringan Biznet Hadir di Kota Pontianak

Rabu, 30 Oktober 2019 20:46 WIB

Biznet hari ini resmi mengumumkan perluasan jaringan ke Kota Pontianak, Kalimantan Barat.

INFO BISNIS — Biznet resmi mengumumkan perluasan jaringan ke Kota Pontianak, Kalimantan Barat pada Selasa, 29 Oktober 2019. Perluasan jaringan ini juga dibarengi dengan pembukaan kantor cabang Biznet Pontianak yang beralamat di Ruko Pontianak Mall Blok B No. 24, Jalan Teuku Umar.

Biznet, perusahaan infrastruktur digital terintegrasi di Indonesia menghadirkan layanan Internet untuk segmen bisnis dan retail untuk warga Pontianak yang diharapkan dapat menjadi solusi bagi kebutuhan akan koneksi Internet cepat dan berkualitas untuk mendukung gaya hidup digital masyarakat.

Kota Pontianak yang merupakan Ibu Kota Provinsi Kalimantan Barat ini menjadi kota pertama yang telah tercakup oleh jaringan Biznet di pulau Kalimantan, di mana saat ini proses perluasan jaringan terus berjalan untuk dapat meng-cover kota-kota lainnya di pulau ini.

“Hari ini kami sangat senang karena akhirnya jaringan kami tersedia di Pontianak dan kami dapat menghadirkan solusi terbaik bagi kebutuhan masyarakat di kota ini. Perluasan jaringan di kota-kota lainnya juga terus berjalan dan tidak lama lagi kami berharap jaringan kami juga dapat hadir di kota-kota lainnya, tidak hanya di Pulau Kalimantan tapi juga di pulau-pulau lainnya di Indonesia,” ujar Adi Kusma, President Director Biznet.

Berdasarkan potensi yang ada, Biznet meyakini bahwa kehadiran Biznet di kota ini akan mampu meningkatkan kemampuan masyarakat untuk bersaing dan meningkatkan potensi kota untuk dapat lebih maju dan berkembang di masa mendatang.

Advertising
Advertising

“Jaringan Biznet di Pontianak semoga dapat mendukung perkembangan teknologi digital dan pertumbuhan ekonomi kreatif di kota ini, yang akan menjadi motivasi bagi kami untuk terus berupaya memperluas jaringan ke lebih banyak kota dan menghadirkan layanan teknologi digital terintegrasi bagi masyarakat,” kata Adi.

Kehadiran layanan Biznet di Pontianak didukung oleh teknologi jaringan The New Biznet Biznet Fiber yang mampu memberikan layanan dengan kualitas yang jauh lebih baik dengan kapasitas yang jauh lebih besar dibandingkan dengan teknologi pendahulunya, yang tentunya akan mampu mengakomodasi kebutuhan yang terus meningkat di masa depan.

Untuk warga Pontianak, Biznet menghadirkan layanan Internet super cepat untuk segmen bisnis UKM atau start up, serta layanan Internet untuk segmen perumahan dan apartemen yang dapat dipilih sesuai kebutuhan.

  1. Layanan Biznet Dedicated Internet, yang merupakan layanan Internet dedicated untuk perusahaan berskala besar atau korporasi, yang menawarkan paket layanan Internet mulai dari 30 Mbps.
  2. Layanan Biznet Metronet, yaitu layanan Internet untuk segmen UKM atau start up, yang menawarkan beberapa paket layanan mulai dari 50 Mbps.
  3. Layanan Biznet Home, yaitu layanan Internet untuk segmen perumahan/apartemen.

Saat ini total jaringan Fiber Optic Biznet telah mencapai lebih dari 33,000 kilometer yang tersebar di lebih dari 110 kota di sepanjang Pulau Jawa, Bali, Sumatra, Batam, dan Kalimantan.

Selain Kota Pontianak, di akhir tahun 2019 ini jaringan Biznet juga akan resmi hadir di Pulau Sulawesi menyapa masyarakat yang ada di Kota Manado, yang akan diikuti oleh kota-kota lainnya. (*)

Berita terkait

Terkini Bisnis: Pengalaman Pengguna Layanan Starlink, BTN Persilakan Nasabah Tempuh Jalur Hukum

7 jam lalu

Terkini Bisnis: Pengalaman Pengguna Layanan Starlink, BTN Persilakan Nasabah Tempuh Jalur Hukum

Starlink mulai menawarkan produknya ke masyarakat Indonesia.

Baca Selengkapnya

Kata Pengguna Layanan Starlink: Harga Lebih Irit, tapi Tak Cocok di Perkotaan, Kenapa?

1 hari lalu

Kata Pengguna Layanan Starlink: Harga Lebih Irit, tapi Tak Cocok di Perkotaan, Kenapa?

Kementerian Komunikasi dan Informatika menyatakan layanan koneksi Starlink lebih dibutuhkan di daerah yang terisolir dan minim jaringan internet.

Baca Selengkapnya

Cara Berlangganan Starlink dan Harga Paket Internetnya

1 hari lalu

Cara Berlangganan Starlink dan Harga Paket Internetnya

Berikut ini rincian harga paket internet Starlink per bulan dan cara pemesanannya secara daring (online). Cocok untuk yang hidup nomaden.

Baca Selengkapnya

Starlink Masuk Indonesia, Akan Ancam Penyedia Internet Lokal?

1 hari lalu

Starlink Masuk Indonesia, Akan Ancam Penyedia Internet Lokal?

Starlink bakal meramaikan persaingan dalam bisnis jasa Internet di Indonesia, namun Menkominfo menjamin tak merusak pasar pemain lokal.

Baca Selengkapnya

Cerita Pemuda Asal Bandung Gunakan Starlink: Unlimited dan Lebih Stabil

2 hari lalu

Cerita Pemuda Asal Bandung Gunakan Starlink: Unlimited dan Lebih Stabil

Melalui situs resminya, Starlink mematok harga layanan internet sebesar Rp 750 ribu per bulan.

Baca Selengkapnya

Layanan Internet Starlink Sudah Bisa Dipesan, Biaya Langganan Rp750 Ribu per Bulan

3 hari lalu

Layanan Internet Starlink Sudah Bisa Dipesan, Biaya Langganan Rp750 Ribu per Bulan

Perusahaan penyedia jasa telekomunikasi dan layanan internet milik Elon Musk, Starlink mulai menawarkan layanannya untuk masyarakat di Indonesia.

Baca Selengkapnya

Soal Internet di Cina, Kampanye Larangan Tautan Ilegal hingga Mengenai Pendapatan Periklanan

4 hari lalu

Soal Internet di Cina, Kampanye Larangan Tautan Ilegal hingga Mengenai Pendapatan Periklanan

Komisi Urusan Intenet Pusat Cina telah memulai kampanye nasional selama dua bulan untuk melarang tautan ilegal dari sumber eksternal di berbagai media

Baca Selengkapnya

Izin Operasi Starlink Rampung, Kominfo: Kecil Peluang Masuk Jakarta

5 hari lalu

Izin Operasi Starlink Rampung, Kominfo: Kecil Peluang Masuk Jakarta

Kominfo akhirnya mengizinkan masuknya layanan Starlink ke Indonesia. Bukan untuk kota besar, Starlink didorong masuk ke wilayah terisolir.

Baca Selengkapnya

Luhut Sebut Starlink Milik Elon Musk Diluncurkan di RI Dua Pekan Lagi, Akan Diumumkan di Bali

5 hari lalu

Luhut Sebut Starlink Milik Elon Musk Diluncurkan di RI Dua Pekan Lagi, Akan Diumumkan di Bali

Menteri Luhut menyebutkan layanan internet berbasis satelit Starlink bakal diluncurkan dalam dua pekan ke depan atau pertengahan Mei 2024.

Baca Selengkapnya

10 Negara dengan Paket Internet Termurah, Indonesia Nomor Berapa?

6 hari lalu

10 Negara dengan Paket Internet Termurah, Indonesia Nomor Berapa?

Berikut ini deretan negara dengan tarif internet termurah per satu gigabyte, di antaranya Israel dan India yang unggul dengan teknologinya.

Baca Selengkapnya