KA Argo Parahyangan Tabrakan, Kereta Jawa Ngaret 3 Jam

Selasa, 27 Agustus 2019 04:36 WIB

Ilustrasi pintu perlintasan kereta. TEMPO/Subekti

TEMPO.CO, Jakarta - Kereta Api (KA) Argo Parahyangan rute Jakarta-Bandung mengalami tabrakan dengan sebuah bus di perlintasan sebidang liar di petak jalan Karawang-Klari, KM 67+2, Jawa Barat. Akibatnya, sejumlah perjalanan KA Jawa mengalami keterlambatan.

“Kami menyesalkan musibah kecelakaan ini,” kata Kepala Humas PT Kereta Api Indonesia (Persero) atau KAI Daop 1 Jakarta, Eva Chairunisa, dalam keterangannya di Jakarta, Selasa, 27 Agustus 2019.

Menurut PT KAI, jalur Karawang-Klari yang menjadi lokasi tabrakan sudah dapat dilintasi dengan kecepatan terbatas. Namun, keterlambatan perjalanan kereta lain tak terhindarkan, bahkan sampai 3 jam lebih.

Informasi tersebut disampaikan KAI melalu akun Twitter resminya, @KAI121.

Akibat tabrakan pada Senin sore, 26 Agustus 2019, tadi KA 7064 Jayakarta Premium terlambat 193 menit, KA 178 Kertajaya 165 menit, KA 7078 Argo Parahyangan 166 menit, KA 144 Jayabaya 138 menit, KA 18 Argo Parahyangan 191 menit, KA 12853 Argo Jati 130 menit, dan KA 56 Bangunkarta 130 menit.

Selanjutnya, KA 156 Singasari molor 98 menit, KA 172 Matarmaja 108 menit, KA 78 Gumarang 107 menit, KA 30 Argo Parahyangan 90 menit, KA 66 Tegal Bahari 95 menit, KA28 Argo Parahyangan 121 menit, dan terakhir KA 65 Argo Cheribon 30 menit.

FAJAR PEBRIANTO

Berita terkait

Cerita Warga Soal Kecelakaan KM 6 Tol Jakarta- Cikampek, Lihat Asap Hitam Diduga Kebakaran

3 hari lalu

Cerita Warga Soal Kecelakaan KM 6 Tol Jakarta- Cikampek, Lihat Asap Hitam Diduga Kebakaran

Dirlantas Polda Metro Jaya menyatakan polisi masih menyelidiki penyebab kecelakaan dua mobil di Tol Cikampek itu yang membuat mobil terbakar.

Baca Selengkapnya

Satu Orang Tewas dan Belasan Luka Akibat KA Rajabasa Tabrak Bus di OKU Timur, Begini Penjelasan PT KAI

12 hari lalu

Satu Orang Tewas dan Belasan Luka Akibat KA Rajabasa Tabrak Bus di OKU Timur, Begini Penjelasan PT KAI

PT KAI angkat bicara menyusul insiden kecelakaan lalu lintas antara KA Rajabasa (KA PLB S12A) relasi Tanjungkarang - Kertapati dengan bus kemarin.

Baca Selengkapnya

Pengemudi Pikap Tabrak 2 Motor di Depok, Satu Orang Tewas

14 hari lalu

Pengemudi Pikap Tabrak 2 Motor di Depok, Satu Orang Tewas

Pengemudi pikap diduga mengantuk saat menabrak dua motor yang berada di arah berlawanan.

Baca Selengkapnya

5 Tips Mengemudi di Jalur Contraflow saat Mudik dan Arus Balik Lebaran

22 hari lalu

5 Tips Mengemudi di Jalur Contraflow saat Mudik dan Arus Balik Lebaran

Saat mudik dan arus balik lebaran, sistem contraflow kerap dilakukan. Begini tips agar mengemudi dengan aman saat rekayasa lalu lintas itu

Baca Selengkapnya

Polisi Tahan Pengemudi Pajero yang Seruduk Mobil Towing di Jembatan Tokyo PIK 2

41 hari lalu

Polisi Tahan Pengemudi Pajero yang Seruduk Mobil Towing di Jembatan Tokyo PIK 2

Pengemudi Pajero dan temannya masih menjalani pemeriksaan intensif di Polres Metro Tangerang dalam kasus tabrakan yang menewaskan dua orang di PIK 2.

Baca Selengkapnya

Kecelakaan Maut di PIK 2, Pajero Seruduk Mobil Towing di Jembatan Tokyo hingga 2 Orang Tewas dan 3 Luka-luka

42 hari lalu

Kecelakaan Maut di PIK 2, Pajero Seruduk Mobil Towing di Jembatan Tokyo hingga 2 Orang Tewas dan 3 Luka-luka

Insiden kecelakaan lalu lintas yang menyebabkan satu sekuriti dan sopir mobil towing meninggal itu terjadi di arah Apartment Tokyo PIK 2.

Baca Selengkapnya

Kecelakaan Akibat Balap Liar di Semarang, Tiga Remaja 15 Tahun Tewas

13 Februari 2024

Kecelakaan Akibat Balap Liar di Semarang, Tiga Remaja 15 Tahun Tewas

Polretabes Semarang telah melakukan olah TKP kecelakaan yang diduga akibat balap liar tersebut.

Baca Selengkapnya

Tumburan Kereta Api Turangga dengan Commuter Line Bandung Raya di Haurpugur Cicalengka, Apa Penyebab Sebenarnya?

15 Januari 2024

Tumburan Kereta Api Turangga dengan Commuter Line Bandung Raya di Haurpugur Cicalengka, Apa Penyebab Sebenarnya?

Sistem dua jalur dinilai bisa menjadi solusi untuk pertumbuhan permintaan kereta api yang tinggi dan bisa mengurangi risiko kecelakaan.

Baca Selengkapnya

MTI: Kecelakaan Kereta Api Seperti di Cicalengka Jarang Terjadi dalam 10 Tahun Terakhir

6 Januari 2024

MTI: Kecelakaan Kereta Api Seperti di Cicalengka Jarang Terjadi dalam 10 Tahun Terakhir

MTI menyatakan kecelakaan kereta api yang sering terjadi adalah kecelakaan dalam bentuk anjlok atau terguling.

Baca Selengkapnya

Profil PO Haryanto yang Diduga Tabrak dan Tinggalkan Pajero di Tol Batang

5 Januari 2024

Profil PO Haryanto yang Diduga Tabrak dan Tinggalkan Pajero di Tol Batang

Bus PO Haryanto diduga kabur usai menabrak mobil Pajero di Tol Batang, Jawa Tengah. Begini profil perusahaan bus tersebut.

Baca Selengkapnya